BODY CARE / TINGKAH LAKU MAINTENANCE
Tujuan Pemeliharaan kesehatan tubuh Kepuasan Thermoregulasi
Karakteristik Bentuk bervariasi dan berlangsung pd waktu yg pendek (scratching, licking, dll) Mempunyai proporsi yg signifikan dg perawatan tubuh Fleksibel bisa dilakukan diantara T.L major (T.L. makan dan istirahat) Ranking prioritas tinggi
4 Kategori T.L. Maintenance Grooming Behaviour Thermoregulatory Behaviour Comfort – seeking Behaviour Rest & sleep Behaviour
Grooming Behaviour Penting utk menghilangkan kotoran, parasit, dll mengurangi resiko penyakit Self Grooming / Auto grooming Membersihkan tubuh sendiri Licking Rubbing Scratching Mengibaskan ekor Allogrooming Saling membersihkan Saling menjilati
Thermoregulatory Behaviour Terjadi apabila temperatur lingkungan dan faktor cuaca merupakan ancaman kenyamanan Contoh: Temperatur rendah sapi tahan di bawah sinar matahari Temperatur tinggi sapi akan mencari naungan / babi akan berkubang
Comfort – seeking Behaviour Usaha meningkatkan kenyamanan Salah satu cara dg menciptakan perubahan posisi dan postur selama istirahat
Hubungan kondisi cuaca dg posisi sapi oC 50 55 60 65 70 75 % % sapi lying 28 26 24 22 20 oC 28 26 24 22 20 20 40 60 80 % % sapi bernaung Lying Standing
Rest & Sleep Behaviour Waktu untuk istirahat tergantung pada: Sistem peternakan Intensif >> ekstensif Umur Tua >> muda Waktu untuk makan 12 10 8 6 Waktu utk makan (jam) 2 4 6 8 10 % Waktu istirahat (jam)
Exploratory Behaviour Strategi untuk bertahan hidup (survival) Belajar tentang hasil pengamatan / penyelidikan tentang Lingkungan Pakan, air Naungan Predator, dll Tujuan: Terbiasa dg lingkungan Memonitor perubahan yg terjadi di sekitar
CONTOH Autogroom Mutual Groom Rest
Alamat email : adelina_arihamiyanti@yahoo.co.id