KONSENTRASI ZAT Molaritas = mole / L larutan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KONSENTRASI LARUTAN Stoikiometri : MOL…. LITER NORMAL GRAM ??
Advertisements

Materi Dua : STOIKIOMETRI.
TATA NAMA SENYAWA DAN PERSAMAAN REAKSI SEDERHANA
Metode Titrimetri / Volumetri
KELAS XI SEMESTER 2 SMKN 7 BANDUNG
LARUTAN.
LARUTAN PENYANGGA 1. Hitunglah pH larutan campuran dari 100 mL larutan C2H5COOH 0,04 M dan 150 mL larutan 0,02 M KOH jika Ka = 1,2 x 10-5.
Stoikiometri Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar.
ULANGAN KENAIKAN KELAS TAHUN PELAJARAN 2012/2013
Stoikiometri Larutan + Koloid
Persamaan Kimia Dan Hasil Reaksi
KESETIMBANGAN LARUTAN
Berapa pH larutan yang terbentuk pada hidrolisis garam NaCN 0,01 M,
STOIKIOMETRI.
STOIKIOMETRI.
STOIKIOMETRI.
STOIKIOMETRI Ilmu Kimia : mempelajari ttg peristiwa kimia
Kesetimbangan Kimia Untuk SMK Teknologi dan Pertanian
Laju reaksi.
Ratika Saputri Pendidikan Kimia PASCASARJANAUNP
BAB 5 KONSEP LARUTAN 1. KOMPOSISI LARUTAN 2. SIFAT-SIFAT ZAT TERLARUT
Keseimbangan Elektrolit
GARAM TERHIDROLISIS DAN LARUTAN BUFFER
Materi Tiga : LARUTAN.

Membuat larutan.
Mikhania C.E, S.Farm, M.Si, Apt
BAB 4 Hukum-Hukum Kimia dan Stoikiometri Standar Kompetensi
KESETIMBANGAN KIMIA SMA NEGERI 1 BANGKALAN.
KONSENTRASI LARUTAN Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dengan pelarut Zat terlarut (solut) LARUTAN Zat pelarut (solven) Konsentrasi Larutan.
STOIKIOMETRI.
Konsep asam basa Indriana Lestari.
V O L U M E T R I P E N D A H U L U A N ASIDI-ALKALIMETRI
TITRASI ASAM dan BASA.
MolaRitas.
Materi Tiga : LARUTAN.
ASAM BASA Teori asam basa Arrhenius
PERSAMAAN REAKSI : REAKSI MOLEKUL REAKSI ION LENGKAP REAKSI ION BERSIH
BAB VIII Larutan Sifat dasar larutan Konsentrasi larutan
KIMIA DASAR II. STOIKIOMETERI.
TITRIMETRI ETRINALDI VALENT ANGGI ARIAWAN BAYU ANATIFANI.
KESETIMBANGAN LARUTAN
Penentuan ΔH reaksi melalui:
Bab 3 Stoikiometri.
STOIKIOMETRI.
ANALISA KUANTITATIF ANALISA TITRIMETRI.
APLIKASI STOIKIOMETRI
PERSAMAAN REAKSI Menggambarkan reaksi kimia yang terdiri atas rumus kimia pereaksi dan hasil reaksi disertai koefisiennya masing-masing PENTING!!! Reaksi.
Oleh : Hernandi Sujono, Ssi., Msi.
OLEH EKO BUDI SUSATYO ANALISIS KUANTITATIF OLEH EKO BUDI SUSATYO
ANALISA TITRIMETRI Dasar Umum: a A + t T Hasil Beberapa istilah:
SISTEM KONSENTRASI Molaritas Formalitas Normalitas Persen Berat ppm.
KIMIA DASAR TITRASI ASAM BASA
LARUTAN DAN KONSENTRASI
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
SISTEM KONSENTRASI ke-5
( Ar, Mr, massa, volume, bil avogadro, pereaksi pembatas)
Kimia Analitik Kimia analitik:
OLEH TIM DOSEN KIMIA DASAR FTP UB
STOIKIOMETRI Disusun Oleh Kelompok 2 Nama: Rizkiah Surahman
BAB LARUTAN.
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
The Applicacation of Mole Consept in Defining Chemical Calculation
( Ar, Mr, massa, volume, bil avogadro, pereaksi pembatas)
KONSENTRASI LARUTAN Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dengan pelarut Zat terlarut (solut) LARUTAN Zat pelarut (solven) Konsentrasi Larutan.
Reaksi dalam Larutan Berair
Materi Dua : STOIKIOMETRI.
Dasar Perhitungan dalam Analisis Kimia
LARUTAN A. Pendahuluan LARUTAN adalah campuran homogen dua zat atau lebih yang saling melarutkan dan masing-masing zat penyusunnya tidak dapat dibedakan.
Transcript presentasi:

KONSENTRASI ZAT Molaritas = mole / L larutan Normalitas = grek / L larutan Molalitas = mole / 1000 g pelarut % Volume/volume % mass / volume % mass / mass

Molaritas Berapa g NaOH harus ditimbang untuk membuat 200 mL larutan NaOH 0,5 M ? Batas 200 mL NaOH 0,5 M

Larutan = Pelarut + Terlarut Solution = Solvent + Solute Air saja = Pelarut Air + NaOH = Larutan NaOH = Terlarut

1 Molaritas = 1 mole zat terlarut / 1 Liter Larutan Air pasti < 1 L karena zat terlarut juga punya volume Total Larutan = 1 Liter 1 mole zat Terlarut

½ M = ½ mole / 1 Liter Larutan Total Larutan = 1 Liter ½ mole zat Terlarut

Satuan Volume 1 Liter = 1000 mL 1 Liter = 1000 cc 1 mL = 1 cc mL = mili Liter Cc = centimeter cubic Centimeter cubic = cm3 1 cm3 = 1 cc = 1 mL 7,0 mL 6,0 mL 5,0 mL 4,0 mL 3,0 mL 2,0 mL 1,0 mL 0,0 mL

Jika larutan bukan 1 Liter tapi hanya 200 mL Larutan hanya 200 mL 1 L = 1000 mL (200mL/1000mL) x ½ mole zat Terlarut

Banyaknya zat Terlarut = (200mL/1000mL) x ½ mole = 1/5 x ½ mole = 1/10 mole

Larutan itu apa? A solution is a mixture of two or more substances dispersed as molecules, atoms, or ions. Larutan = campuran homogen antara dua macam atau lebih zat (senyawa) yang tersebar bisa dalam bentuk molekul, atom, atau ion.

Contoh Komponen dalam Larutan N2, O2, and other gases (udara) NaCl, MgCl2, H2O, other salts (air laut) C7 H16 , C8 H18 , etc. (minyak bumi) Cu, Zn (kuningan) Ca2SiO4 , Ca2Si2O6 , Na2SiO4 , Na4Si2O6 (bahan glass)

1 Molaritas = 1 mole / 1 Liter Larutan 0,5 M NaOH = 0,5 mole NaOH / 1 L larutan NaOH dalam air Dalam 1000 mL larutan NaOH dalam air, terdapat 0,5 mole NaOH Dalam 200 mL larutan NaOH dalam air, terdapat (200/1000) x 0,5 mole NaOH = 0,1 mole NaOH Jadi untuk membuat 200 mL larutan NaOH dalam air dg konsentrasi 0,5 M, dibutuhkan 0,1 mole NaOH

Ingat Massa Atom

1 mole setara massanya dengan Massa Molekul MM NaOH = MA Na + MA O + MA H = 23 + 16 + 1 = 40, Maka: Tiap 1 mole NaOH = 40 g NaOH Karena yang dibutuhkan hanya 0,1 mole NaOH, maka NaOH yang harus ditimbang adalah = (0,1 mole/ 1 mole) x 40 g = 4 g

Membuat 200 mL larutan NaOH 0,5 M Sejumlah air dituangkan sampai batas 200 mL Batas 200 mL 4 g NaOH kristal

Langkah I menimbang NaOH Langkah-langkah membuat Larutan Langkah III Menuang air murni sampai batas Langkah II Menentukan Batas Langkah I menimbang NaOH

REAKSI DUA LARUTAN MOLARITAS TIDAK SAMA

Berapa mL HCl 0,25 M harus direaksikan dengan 200 mL NaOH 0,5M agar seluruh NaOH habis bereaksi menjadi NaCl? Berapa mL ? Batas 200 mL NaOH 0,5 M HCl 0,25 M +

Intinya harus disediakan HCl sebanyak 0,1 mole Karena persamaan reaksi : NaOH + HCl  NaCl + H2O 1 mole + 1 mole  1 mole + 1 mole 0,1 mole + 0,1 mole  0,1 mole + 0,1 mole

+ NaOH 0,5 M HCl 0,25 M Hitungan sebelumnya, isi = 0,1 mole NaOH Persamaan reaksi sebelumnya menemukan: dibutuhkan 0,1 mole HCl Batas 200 mL NaOH 0,5 M HCl 0,25 M +

mole Volume Lar mole Molaritas Karena Molaritas = mole Volume Lar Maka Volume Lar = mole Molaritas

Volume = mole Molaritas Banyaknya mole HCl yg harus ada berhasil diketahui = 0,1 mole Molaritas HCl diketahui = 0,25 mole/Liter Maka Volume Larutan = 0,1 mole / (0,25 mole/Liter) = 0,4 Liter = 400 mL

+ Jadi agar seluruh NaOH habis bereaksi dengan HCl, dibutuhkan HCl 0,25 M sebanyak 400 mL 400 mL Batas 200 mL + NaOH 0,5 M HCl 0,25 M

NORMALITAS

NaOH terdisosiasi dalam air 1 gram ekivalen (1 grek) H + O - Na + 1 pasang muatan +/-

Gram Ekivalen (grek) NaOH NaOH  Na+ + OH- 1 mole  1 mole + 1 mole Karena dalam air 1 mole NaOH terdisosiasi menghasilkan 1 pasang muatan ion Yaitu 1+ dan 1-, maka 1 mole NaOH setara dengan 1 grek NaOH

N = Normalitas NaOH 1 N artinya terdapat 1 grek NaOH dalam tiap Liter Larutan NaOH dalam air NaOH 1 N

Konversi Molaritas (M) ke Normalitas (N) NaOH 1 M NaOH 1 N NaOH 1 M Setara dengan NaOH 1 N karena tiap 1 mole NaOH terdisosiasi menjadi 1 grek NaOH dalam air

Ca(OH)2 terdisosiasi dalam air + O - 2 gram ekivalen (grek) H + O - + Ca 2 pasang muatan +/-

Gram Ekivalen (grek) Ca(OH)2 Ca(OH)2  Ca2+ + 2 OH- 1 mole  1 mole + 2 mole Karena dalam air 1 mole Ca(OH)2 terdisosiasi menghasilkan 2 pasang muatan ion Yaitu 2+ dan 2-, maka 1 mole Ca(OH)2 setara dengan 2 grek Ca(OH)2

Normalitas Ca(OH)2 Ca(OH)2 2 N artinya terdapat 2 grek Ca(OH)2 dalam tiap Liter Larutan Ca(OH)2 dalam air Ca(OH)2 2 N

Ca(OH)2 1 M setara Ca(OH)2 2 N karena dalam air, 1 mole Ca(OH)2 terdisosiasi menjadi 2 pasang muatan +/- Ca(OH)2 1 M Ca(OH)2 2 N

HCl terdisosiasi dalam air - H + 1 pasang muatan +/- 1 gram ekivalen (grek)

Gram Ekivalen (grek) HCl HCl  H+ + Cl- 1 mole  1 mole + 1 mole Karena dalam air 1 mole HCl terdisosiasi menghasilkan 1 pasang muatan ion Yaitu 1+ dan 1-, maka 1 mole HCl setara dengan 1 grek HCl

Normalitas HCl HCl 1 N artinya terdapat 1 grek HCl dalam tiap Liter Larutan HCl dalam air HCl 1 N

HCl 1 M setara dengan HCl 1 N Karena dalam air, 1 mole HCl terdisosiasi menjadi 1 pasang muatan +/- HCl 1 M HCl 1 N

H2SO4 terdisosiasi 2 pasang muatan +/- 2 gram ekivalen (grek) - O + H

Gram Ekivalen (grek) H2SO4 H2SO4  2 H+ + SO42- 1 mole  2 mole + 1 mole Karena dalam air 1 mole H2SO4 terdisosiasi menghasilkan 2 pasang muatan ion Yaitu 2+ dan 2-, maka 1 mole H2SO4 setara dengan 2 grek H2SO4

Normalitas H2SO4 H2SO4 2 N artinya terdapat 2 grek H2SO4 dalam tiap Liter Larutan H2SO4 dalam air H2SO4 2 N

H2SO4 1 M setara dengan H2SO4 2 N Karena dalam air, 1 mole H2SO4 terdisosiasi menjadi 2 pasang muatan +/- H2SO4 1 M H2SO4 2 N

100 mL H2SO4 0,4 N akan dititrasi dengan NaOH 0,1 M LATIHAN NO.1 100 mL H2SO4 0,4 N akan dititrasi dengan NaOH 0,1 M NaOH 0,1 M Prediksilah berapa mL Larutan NaOH 0,1 M yang dibutuhkan! Dan berapa g garam yang dihasilkan! H2SO4 0,4 N

H2SO4 0,4 N 0,4 grek H2SO4 0,04 grek H2SO4 1 Liter = 1000 mL 100 mL

Jawaban Latihan No.1…………………a H2SO4 0,4 N artinya tiap Liter larutan mengandung 0,4 grek H2SO4. Karena dalam air H2SO4 terdisosiasi menjadi 2 pasang muatan +/- maka tiap 1 mole H2SO4 setara 2 grek H2SO4 Jadi 0,4 grek H2SO4 bersumber dari (1/2)x0,4 mole H2SO4 atau setara 0,2 mole H2SO4 Jadi tiap Liter larutan H2SO4 0,4 N mengandung 0,2 mole H2SO4

Jawaban Latihan No.1 …………………b Karena volume larutan hanya 100 mL maka H2SO4 yang ada proporsional dengan volumenya yaitu = (100mL/1000mL) x 0,2 mole = 0,02 mole Persamaan reaksi: H2SO4 + 2 NaOH  Na2SO4 + 2 H2O, maka Tiap 1 mole H2SO4 bereaksi dengan 2 mole NaOH Karena banyaknya H2SO4 hanya 0,02 mole maka NaOH yang dibutuhkan proporsional dengan koefisien reaksinya = 2 x 0,02 mole = 0,04 mole

Jawaban Latihan No.1 …………………c NaOH 0,1 M artinya tiap Liter larutan mengandung 0,1 mole NaOH Karena NaOH yang dibutuhkan hanya 0,04 mole maka volume larutan yang dibutuhkan proporsional dengan banyaknya mole yaitu = (0,04mole/0,1mole) x 1000mL = 400 mL

Jawaban Latihan No.1 …………………d Dari persamaan reaksi: H2SO4 + 2 NaOH  Na2SO4 + 2 H2O 1 mole + 2 mole  1 mole + 2 mole 0,2 mole + 0,4 mole  0,2 mole + 0,4 mole Garam yang dihasilkan adalah Na2SO4 sebanyak 0,2 mole

Jawaban Latihan No.1 …………………e MM Na2SO4 = 2(23) + 32 + 4(16) = 142 Artinya tiap 1 mole Na2SO4 massanya 142 g Karena Na2SO4 yang terbentuk hanya 0,2 mole, maka Massa Na2SO4 yang dihasilkan = (0,2mole/1mole) x 142 g = 28,4 g

200 mL H2SO3 0,6 N akan dititrasi dengan Ba(OH)2 0,3 M LATIHAN NO.2 200 mL H2SO3 0,6 N akan dititrasi dengan Ba(OH)2 0,3 M Ba(OH)2 0,3 M Prediksilah berapa mL Larutan Ba(OH)2 0,3 M yang dibutuhkan! H2SO3 0,6 N

H2SO3 0,6 N 0,6 grek H2SO3 0,12 grek H2SO3 1 Liter = 1000 mL 200 mL

Jawaban Latihan No.2 …………………a H2SO3 0,6 N artinya terdapat 0,6 grek H2SO3 dalam tiap 1 Liter larutan. Karena volume Larutan hanya 200 mL, maka banyaknya grek H2SO3 proporsional dengan volumenya yaitu = (200mL/1000mL) x 0,6 grek = 0,12 grek karena tiap 1 mole H2SO3 dalam air terdisosiasi menjadi 2 pasang muatan +/- maka 1 mole H2SO3 setara dengan 2 grek H2SO3

Jawaban Latihan No.2 …………………b Karena banyaknya grek H2SO3 hanya 0,12 maka kalau dinyatakan dalam mole menjadi (1/2) x 0,12 mole = 0,06 mole jadi banyaknya H2SO3 yang akan bereaksi sebanyak 0,06 mole

Jawaban Latihan No.2 …………………c H2SO3 + Ba(OH)2  BaSO3 + 2 H2O 1 mole + 1 mole  1 mole + 2 mole 0,06mole 0,06mole 0,06mole 0,12mole jadi banyaknya Ba(OH)2 yang dibutuhkan adalah 0,06 mole

Jawaban Latihan No.2 …………………d Ba(OH)2 0,3 M artinya terdapat 0,3 mole Ba(OH)2 dalam tiap 1 Liter larutan. Karena Ba(OH)2 yang dibutuhkan hanya 0,06 mole, maka volume larutan yang harus diambil proporsional dengan banyaknya mole yaitu = (0,06mole/0,3mole) x 1000mL = 200mL

Dari 15,1 g garam CaCl2 ingin dibuat Larutan CaCl2 1 N LATIHAN NO.3 Dari 15,1 g garam CaCl2 ingin dibuat Larutan CaCl2 1 N Prediksilah berapa total volume Larutan yang harus dibuat!! 15,1 g CaCl2

Jawaban Latihan No.3 …………………a MM CaCl2 = MA Ca + MA Cl = 40 + 35,5 = 75,5 Artinya 75,5 gram CaCl2 = 1 mole CaCl2 karena hanya ada 15,1 g CaCl2 maka kalau dinyatakan dalam mole proporsional dengan banyaknya gram yaitu = (15,1g/75,5g)x1mole = 0,2 mole

Jawaban Latihan No.3 …………………b Dalam air CaCl2 terdisosiasi menjadi Ca2+ dan Cl2- CaCl2  Ca2+ + 2 Cl2- 1 mole 1 mole 2 mole Karena tiap 1 mole CaCl2 terdisosiasi menjadi 2 pasangan muatan +/- maka artinya Tiap 1 mole CaCl2 setara dengan 2 grek CaCl2

Jawaban Latihan No.3 …………………c Karena di awal terbukti ada 0,2 mole CaCl2 maka kalau dinyatakan dalam grek = 2 x 0,2 grek CaCl2 = 0,4 grek CaCl2 CaCl2 1 N artinya ada 1 grek CaCl2 dalam tiap 1 Liter larutan. Karena grek CaCl2 yang ada hanya 0,4 maka volume Larutan yang bisa dibuat proporsional dengan banyaknya grek yaitu =(0,4grek/1grek)x1000mL = 400mL

Sama-sama konsentrasi 1 N 1 grek CaCl2 0,4 grek CaCl2 1 Liter = 1000 mL 400 mL

SELF TEST NO.4 A bottle is labeled 0.5 M KMnO4. You need 79 mg KMnO4. What volume of the solution should you use?

SELF TEST NO.5 How many moles and grams of H2SO4 are in 200 mL of 0.5 M H2SO4?