Akuntansi Biaya Ch 1
I PERBEDAAN AK BIAYA & AK KEUANGAN Akuntansi biaya bagian dari akuntansi keuangan yg membicarakan biaya dlm arti luas Tujuan akuntansi keuangan menyajikan laporan keuangan yg terdiri dari neraca, laporan laba/rugi ,laporan laba ditahan & laporan arus kas Tujuan akuntansi biaya menyajikan sebagian elemen dari laporan laba/rugi yaitu biaya
AK BIAYA DIGOLONGKAN MENJADI 2 : Berhubungan dgn penentuan harga & pengendalian biaya (Ak biaya) Berhubungan dgn pengambilan keputusan (Ak manajemen)
AKUNTANSI BIAYA/MANAJEMEN I. Perbedaan Ak Biaya/manajemen, dan Ak Keuangan AKUNTANSI KEUANGAN AKUNTANSI BIAYA/MANAJEMEN pemakai pihak luar manajemen lingkup informasi perusahaan scr keseluruhan bagian dari perusahaan fokus informasi historis historis & masa yad rentang waktu kurang fleksibel fleksibel kriteria penyusunan standar ak yg diterima umum sesuai kebutuhan manajemen manfaat pengambilan keputusan oleh pihak luar utk perencanaan, pengendalian & pengambil keputusan oleh manajemen
menentukan kos pokok produksi & pengendalian mengambil keputusan Perbedaan akuntansi biaya & akuntansi manajemen AK Biaya AK Manajemen Pihak yg membutuh kan manajemen & pihak luar Manjemen Manfaat menentukan kos pokok produksi & pengendalian mengambil keputusan
III PENGERTIAN & KLASIFIKASI BIAYA Dlm ak biaya dikenal 2 istilah yaitu cost & expense Kos pokok : pengorbanan yg diukur dlm satuan uang berupa pengurangan aktiva / terjadi kewajiban utk mendapatkan brg / jasa yang akan memberi manfaat biaya : harga pokok yg telah memberi manfaat & tlh habis dimanfaatkan
KLASIFIKASI BIAYA DIHUBUNGKAN DGN ELEMEN PRODUK (H P PRODUK) Bahan Baku (direc materials) Bahan dibedakan menjadi bahan baku & bahan penolong Bahan Baku: semua bahan yg dpt diidentifikasi dgn prod jadi, dpt ditelusur ke produk jadi, & merupakan bagian terbesar dari biaya produksi Bahan Penolong: semua bahan yg tdk termasuk bahan baku TENAGA KERJA LANGSUNG Tenaga kerja dibedakan menjadi tenaga ker langsung & tenaker tdk langsung OVERHEAD PABRIK Kos OP : semua biaya produksi selain biaya bahan baku & biaya tenaga kerja langsung. Kos OP terdiri atas biaya bahan penolong, biaya tenaga kerja tak langsung, & biaya produksi tdk langsung lainnya
DIHUBUNGKAN DENGAN PRODUKSI: BIAYA UTAMA: semua biaya yg berhub langsung dgn produksi biaya utama terdiri atas biaya bahan baku & biaya tenaga kerja langsung BIAYA KONVERSI: biaya yang keluar utk mengubah bahan baku menjadi produk jadi BIAYA KONVERSI TERDIRI BTKL & BOP
DIHUBUNGKAN DGN VOLUME BIAYA VARIABEL: Biaya yg scr total berubah sebanding dgn perubahan volume kegiatan, sementara scr per-unit jumlahnya tetap. contoh Kos bahan baku & Kos TKL BIAYA TETAP: Biaya yg scr total tdk berubah walaupun terjadi perubahan volume kegiatan, sementara per unitnya berubah jika volume kegiatan berubah. BIAYA CAMPURAN: Dibedakan menjadi biaya semi variabel & biaya bertahap. BIAYA SEMI VARIABEL: biaya yg jumlah totalnya berubah tdk sebanding dengan perubahan volume kegiatan. BERTAHAP : Biaya yg jumlah totalnya berubah setelah tercapai jumlah volume kegiatan tertentu
DIHUBUNGKAN DENGAN KEMUDAHAN DITELUSUR BIAYA LANGSUNG: biaya yg dapat di telusur pada item /area tertentu. contoh: Kos bahan baku & Kos tenaga kerja langsung BIAYA TIDAK LANGSUNG: biaya yg tidak dapat ditelusur pada item / area tertentu. contoh: Kos OP
DIHUBUNGKAN DENGAN DEPARTEMEN TERJADINYA DEPARTEMEN PRODUKSI: Departemen yg secara langsung menangani proses produksi. terdiri atas Kos bahan baku, Kos TKL & Kos OP DEPARTEMEN JASA: Departemen yg secara tdk langsung berhubungan dengan proses produksi. contoh departemen pemeliharaan , semua biaya yg terjadi di departemen ini diakui sebagai Kos OP
DIHUBUNGKAN DENGAN FUNGSI PERUSAHAAN BIAYA PROD: Biaya yg berhub langsung dengan produksi. Terdiri atas Koa bahan baku, Kos TKL, & Kos OP BIAYA ADMINISTRASI: Biaya yg terjadi dlm rangka pengarahan, pengendalian & pengoperasian perusahaan BIAYA PEMASARAN: Biaya yg terjadi dlm rangka promosi suatu produk BIAYA KEUANGAN: Biaya yg berhubungan dengan perolehan dana operasi perusahaan.
DIHUBUNGKAN DENGAN PEMBEBANAN SEBAGAI BIAYA KOS PRODUKSI: Biaya yg langsung maupun tidak langsung dapat diidentifikasi pada produk tertentu. terdiri atas Kos bahan baku, Kos TKL & Kos OP sebelum produk terjual dilaporkan sebagai persediaan. jika terjual biaya produksi yg terkandung pada persediaan dibebankan sebagai biaya (Harga Pokok Penjualan) KOS PERIODE: Semua biaya yg secara langsung maupun tdk langsung tdk dapat dihubkan dengan suatu produk. dibebankan di periode terjadinya contoh:B administrasi,B pemasaran, B keuangan
DIHUBUNGKAN DENGAN PERENCAAN, PENGENDALIAN, & PENGAMBILAN KEPUTUSAN: KOS DIANGGARKAN & STANDAR KOS TERKENDALI & TAK TERKENDALI KOS COMMITTED & KEBIJAKAN KOS RELEVAN & TAK RELEVAN KOS DEFERENSIAL KOS KESEMPATAN KOS BATAS PENUTUPAN USAHA
CONTOH 1 Di bawah ini transaksi-transaksi yang terjadi pada bulan Februari 2013 pada perusahaan Mebel Mekar Jaya. Pembelian kayu jati 5 m2 @ Rp 20.000.000,00 Pembelian paku, serlak, dempul, amplas dengan total harga Rp15.000.000,00 Kayu jati masuk proses sebanyak 3 m2 Bahan penolong masuk proses sebesar Rp10.000.000 Gaji dan upah yang terjadi pada bulan Februari 2013 adalah: Gaji tenaga kerja langsung Rp25.000.000, Gaji tenaga kerja tak langsung 15.000.000,00 Gaji karyawan bag adm &umum 3.000.000,00 Gaji karyawan bagian pemasaran 4.500.000,00 Diminta: Buatlah jurnal untuk mencatat transaksi-transaksi tsb di atas. Hitunglah:Biaya bahan baku, Biaya tenaga kerja langsung, Biaya overhead pabrik, biaya prima dan biaya konversi Hitunglah biaya periodik bulan Februari 2013
CONTOH 2 Di bawah ini data kos yang terjadi di PT Cemerlang pada bulan Juni 2013. Kos bahan sebesar Rp75.000.000,00 (20% diantaranya bahan penolong) Kos tenaga kerja sebesar Rp60.000.000,00 (25% diantaranya kos tenaga kerja tak langsung) Kos konversi total sebesar Rp100.000.000,00 Pada akhir bulan Juni persediaan yang tersisa: Persediaan BDP akhir Rp 0 Persediaan produk jadi Rp30.000.000,00 Selama bulan Juni 2013 laba kotor sebesar Rp45.000.000,00 Beban administrasi dan umum Rp15.000.000,00, Beban pemasaran Rp10.000.000,00 Diminta: Hitunglah kos Bahan baku, kos Tenaga kerja langsung, dan Kos overhead pabrik. Hitunglah kos pokok produksi bulan Juni 2013 jika diketahui tidak ada persediaan BDP awal. Hitunglah Kos pokok penjualan dan penjualan jika di awal bulan Juni 2013 tidak terdapat persediaan produk jadi awal.