Oleh : Laila Nursafitri, S.Pd, M.Pd

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Media Pembelajaran 1 By: Dr. Muhammad Japar, M.Si
Advertisements

MAKALAH MEDIA PEMBELAJARAN PENGEMBANGAN MEDIA
SUMBER BELAJAR.
Selamat Datang pada sesi ini
Pengertian Bahan Ajar Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.
MAKALAH MEDIA DAN SUMBER BELAJAR
Dosen Pengampu : Drs. Cipto Budy Handoyo, M.Pd P E N D I D I K A N S E N I M U S I K F A K U L T A S B A H A S A D A N S E N I U N I V E R S I T A S N.
MEDIA E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN REPRODUKSI VIRUS
Macam (KTI) Karya Tulis Ilmiah
Dra. Istiyati Catharina, M.Pd.
MEDIA PEMBELAJARAN DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH/IPS
Handout 11 SUMBER BELAJAR IPS
Pemahaman Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dalam Pembelajaran
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SMA
DEFINISI TEKNOLOGI PENDIDIKAN Suatu cara yang sistematis dalam mendesain, melaksanakan, dan mengevaluasi proses keseluruhan dari belajar dan pembelajaran.
Pengertian Bahan Ajar Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.
RiTA RAHMANIATI, M.Pd DOSEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALANGKA RAYA
Media Pembelajaran Matematika
PANDUAN PEMBUATAN SOAL
Metode Pembelajaran (Ceramah, Ekspositori, Demonstrasi, Drill dan Latihan, Tanya Jawab) Kelompok 6 : Febi Putri Rahmadini Fuji Rahayu Wulandari.
Media Pembelajaran Matematika
SUMBER BELAJAR & STRATEGI BELAJAR
Media = Perantara/pengantar,
Oleh : Mailani Safitri, S.Pd.
KELOMPOK 3 Nofi Putri Ari Wijayanti ( )
MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
Welcome Nama : Suliza NPM : MK : MEDIA PEMBELAJARAN.
Media Pembelajaran Matematika
MEDIA AUDIO PERTEMUAN 7 KHAOLA RACHMA ADZIMA PGSD FKIP.
Arindhi Yulianingtyas ( )
PENYUSUNAN BAHAN AJAR.
Oleh: Devi Ayu Anggraeni (136806) Monalisa (136840)
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
SUMBER BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPS FKIP UNIVERSITAS ESA UNGGUL
Sumber-sumber Pembelajaran
Media Pembelajaran OLEH : RATNASARI
Pemanfaatan Teknologi Pendidikan
MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
“MEDIA PEMBELAJARAN” Disusun Oleh: JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA
MEDIA VISUAL PERTEMUAN 8 KHAOLA RACHMA ADZIMA PGSD FKIP.
Irnin Agustina D.A.,M.Pd Universitas Indraprasta PGRI
Media Pembelajaran PLS
Media Pembelajaran PLS
MEMILIH DAN MEMANFAATKAN SUMBER BELAJAR
NAMA KELOMPOK 1.Leli Mahfiroh ( ) 2.Raswan ( )
PEMBAHASAN PRAKTEK MENGAJAR
Media Pembelajaran Hasnita ( ).
Media Sound Box untuk Pembelajaran Teks Cerita Ulang kelas XI
PEMBELAJARAN KONVENSIONAL
KELOMPOK 3 Nofi Putri Ari Wijayanti ( )
Memahami Klasifikasi dan Karakteristik Media Pembelajaran
MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN Bah_media dan sumber.
Pengertian Strategi Pembelajaran pkn Dick dan carey mengatakan “strategi pembelajaran adalah komponen umum dari suatu materi pembelajaran yang akan digunakan.
KONSEPSI MEDIA PEMBELAJARAN
Media Pembelajaran.
MEDIA PEMBELAJARAN.
Pengertian Bahan Ajar Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.
ANGGOTA : Kelompok 2 ENDAH SETIYARINI NIM
PEMBELAJARAN BERBASIS MEDIA PRESENTASI
Nama kelompok Fetty afrianti Kinayom warih hidayat Lulu’ul jannah
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SMA
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR SMA
Pengertian Bahan Ajar Bahan ajar adalah segala bentuk bahan yang digunakan untuk membantu guru/instruktor dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar.
Assalamu’alaikum Wr.Wb Kelompok 6 : Nadia Trisnawati ( ) Risa Firda Atriani ( )
SUMBER BELAJAR.
FUNGSI MEDIA PEMBELAJARAN. MEDIA Perantara Tengah Pengantar.
HOME Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Makalah Tujuan Manfaat
Dandan Irawani Lubis, S.Ag, M.Pd Widyaiswara Ahli Madya Balai Diklat Keagamaan Medan MEDIA Pembelajaran.
Transcript presentasi:

Oleh : Laila Nursafitri, S.Pd, M.Pd Sumber belajar Oleh : Laila Nursafitri, S.Pd, M.Pd

Pengertian Sumber Belajar Yusufhadi Miarso (1984: 9) mendefinisikan sumber belajar sebagai sesuatu yang digunakan peserta didik untuk belajar, baik secara khusus dirancang oleh guru ataupun secara alamiah tersedia dilingkungannya. Menurut Hamruni (2009: 12) sumber belajar adalah segala sesuatu yang dapat dipergunakan sebagai tempat atau rujukan di mana bahan pembelajaran bisa diperoleh.

Manfaat dan Fungsi Sumber Belajar Sumber belajar dapat memberi pengalaman belajar yang konkrit an langsung kepada peserta didik, seperti dalam kegiatan pembelajaran darmawisata ke industri kerajinan, ke musium-musium Sumber belajar dapat menyajikan sesuatu yang tidak mungkin dihadirkan, diadakan, dikunjungi. Atau dilihat secara langsung dan nyata. Seperti: model, denah, sketsa, foto-foto, film, dan sebagainya. Sumber belajar dapat memberikan informasi yang teliti dan jelas serta terbaru. Misalnya: buku teks, buku bacaan, ensiklopedia, majalah, jurnal, nara sumber, dan sebagainya.

Sumber belajar dapat menambah dan memperluas cakrawala pesan pembelajaran yang disampaikan di dalam kelas. Misalnya: buku teks, video pembelajaran, foto-foto, majalah, nara sumber dan lain-lain. Sumber belajar dapat membantu memecahkan masalah pembelajaran atau juga pendidikan baik dalam lingkup makro maupun mikro. Sebagai contoh dalam lingkup makro yaitu: sistem penyampaian pesan antara lain modul, belajar jarak jauh, dan lain-lain.

Sumber belajar dapat memberi motivasi yang pasif, lebih-lebih jika direncanakan dan dikelola dengan baik pemanfaatannya. Sumber belajar dapat merngsang untuk berfikir, bersikap dan berkembang lebih lanjut. Misalnya: buku bacaan, film, program komputer pembelajaran, dan lain-lain yang mengandung daya penalaran yang mampu membuat si pengguna terangsang untuk berfikir, menganalisa dan berkembng lebih lanjut.

Manfaat sumber belajar Meningkatkan produktiftas pendidikan dengan jalan memperlancar laju belajar dan membantu guru dalam menggunakan waktu serta mengurangi beban guru dalam menyajikan informasi. Memberi kemungkinan pendidikan yang sifatnya lebih individual dengan jalan mengurangi kontrol guru yang kaku dan tradisional, serta memberi kesempatan siswa berkembang sesuai dengan kemampuan. Memungkinkan belajar secara seketika, karena dapat memperjelas hubungan antara mata pelajaran bersifat verbal dan abstrak dengan yang kongkret, juga memberi pengetahuan secara langsung.