Oleh: Cocong AP. KERANGKA ARTIKEL Kerangka artikel sangat membantu, terutama bagi penulis muda, agar pembahasan tidak melebar atau bias. Kita perlu mengingat.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Latihan 2 Matakuliah PKTI
Advertisements

Salam sukses bagi viroesa ada tips menarik nch, artikel yang ditulis berdasarkan pengalaman teman,,,,, yaitu Cara untuk mendapatkan beasiswa, langkah demi.
MENJAWAB TANTANGAN PROFESI MELALUI ORGANISASI
Karikatur By: Asa 11D.
Program Orientasi Pendidikan
CONTENT ANALYSIS Wanda Listiani.
Pekan Ilmiah Mahasiswa Polinema
MUFANI JAYANTI, Gaya Hidup Dunia Gemerlap Malam (Dugem) di Semarang (Studi Kasus Mahasiswa UNNES Tentang Filosofi Hidup Dugem Kaitannya dengan.
Topik 09 Exam Skill 1 Prepared by Kunaifi © 2010 The Department of Electrical Engineering UIN Suska Riau. All rights reserved.
Nama : Hj. Ilas Sulasiah, S.Pd. NIM : NIP :
Arini Dewi Muchtaram ()
Menulis karya tulis ilmiah
Paragraf Deduksi Paragraf Deduksi menguraikan masalah umum ke masalah khusus. Proses pengembangan paragraf deduksi adalah: Memandang masalah secara umum.
Menyusun Kalimat dalam Surat
Materi Kuliah Creative Writing
Langkah-Langkah Dalam Proses Penelitian
PELAJARAN 11.
KORESPONDENSI 1. Menurut si Pembuat : a. Surat Pribadi
Senjata Awal Paragraf.
Fungsi Informasi Fungsi Hiburan Fungsi Pendidikan
PEMANFAATAN MEDIA (VIDEO) PEMBELAJARAN
ISTI'ANAH, Faktor-Faktor Yang Melatarbelakangi Kenakalan Siswa SMA Muria Pati dalam Mengkonsumsi Minuman Keras.
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER I
FITRI PERMATASARI, Perlindungan Hukum Terhadap Anak Korban Kekerasan di Wilayah POLRES Brebes.
Bindo sepuluh-II (3-4) SK: Membaca: 11. Memahami ragam wacana tulis dengan membaca memindai 11.1 Merangkum seluruh isi informasi teks buku ke dalam beberapa.
Soe D’Atmadji Menulis Artikel Opini
RAMBU-RAMBU PEMBELAJARAN
Menulis karya tulis ilmiah
Pertemuan V KALIMAT EFEKTIF
Standar Teknis Web BPSDM
Penulisan Karangan Ilmiah II : Penyusunan Karangan Ilmiah Pertemuan 12
Bindo sepuluh (13) KD: 16.2 Menulis karangan berdasarkan pengalaman orang lain dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar) Tujuan Pembelajaran: Siswa dapat.
Petujuk Proses Penulisan
Pertemuan 16 Kemampuan komunikasi (II)
NARASUMBER WAWANCARA Pertemuan 13 & 14
JENIS-JENIS OBSERVASI
Keamanan , Keselamatan dan Ketertiban berlalu lintas
Tes Wawasan Kebahasaan
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
RAMBU-RAMBU PEMBELAJARAN DALAM MENULIS
PBIS 4500 Materi 7 Teknik-teknik Menjawab Soal TAP Bahasa Inggris
SURAT UNDANGAN KELAS V SEMESTER 1 SK KD TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI.
Cara Belajar Yang Efektif
Tahap Penulisan Karya Ilmiah
Acara Pembukaan Nama Sekolah Tanggal.
Opini dan penafsiran di tulis pada alinea berbeda
Opini dan penafsiran di tulis pada alinea berbeda
KORESPONDENSI 1. Menurut si Pembuat : a. Surat Pribadi
Menulis Artikel untuk Media Massa
Apa itu PAKEM?.
SURAT DINAS.
Surat Pembaca Pertemuan 15
Modul 3 Produk jurnalistik cetak
Kerangka Tulisan Judul: Peningkatan Potensi dan Kreativitas Anak TK dengan Media Pembelajaran Bak Pasir Abstrak dan Kata Kunci Pendahuluan Potensi dan.
KOMPUTER DALAM BIDANG PENDIDIKAN & PEMBELAJARAN
Teaching Children with Diverse Ability
TEE2103 Algoritma dan Pemrograman Pengenalan Mata Kuliah
minggu kelima SANGGAR SKENARIO 5 Layar Lebar 5
DITULIS OLEH : AFRIYANDI, S.Pd.SD NIP
Rencana Kerja Margiyati SMP Muhammadiyah 9 Yogyakarta Tujuan
Micro Teaching, Dra. Sri Wahyuni, M.Pd
KUTIPAN  Kutipan adalah bagian dari pernyataan, pendapat, buah pikiran, definisi, rumusan atau hasil penelitian dari penulis lain atau penulis sendiri.
Penulisan Ilmiah.
PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Free-ppt-templates.com MENULIS AKADEMIK 1. free-ppt-templates.com PENGERTIAN MENULIS AKADEMIK Adalah penulisan yang dijalankan secara ilmiah dan saintifik.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA 2017 Tema 3 PeduliTerhadap MakhlukHidup Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Buku Guru SD/MI Kelas.
PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA BAGI PENGOBAT TRADISIONAL ATAS KELALAIANNYA YANG MENYEBABKAN LUKA ATAU MATINYA ORANG DALAM HUKUM POSITIF DI INDONESIA Pembimbing.
1. Menurut si Pembuat : a. Surat Pribadi Surat yang dibuat oleh sesorang atas nama pribadi. bentuk : Surat keluarga Surat setengah resmi KD Bentuk Surat.
MANAJEMEN PEMBERDAYAAN SDM LEMBAGA PAUD
TTKI YASA KARYADA (191FF04036). Ada beberapa faktor-faktor penyebab Plagiarisme  Faktor budaya legal formal, dalam arti budaya sistem pendidikan nasional.
Transcript presentasi:

Oleh: Cocong AP

KERANGKA ARTIKEL Kerangka artikel sangat membantu, terutama bagi penulis muda, agar pembahasan tidak melebar atau bias. Kita perlu mengingat bahwa artikel terdiri atas tiga bagian, yakni pembukaan, pembahasan, dan penutup/ kesimpulan

CONTOH 1 Kita ingin menulis artikel (opini) terkait dengan kemerebakan tawur antarpelajar (bila lingkupnya kita persempit, semisal kasus di Jateng, kita bisa lebih fokus) JUDUL Kegagalan Pendidikan Karakter

PEMBUKAAN Cukup 1 atau 2 alinea/ paragraf. Kemerebakan tawur antarpelajar/ antarmahasiswa di Jateng mengundang keprihatinan banyak pihak. Kapolda Irjen Pol Didiek Sutomo Triwidodo menyebutkan selama tahun 2012 hingga akhir November ini terjadi 7 kali tawur antarpelajar dan 2 tawurantarmahasiswa. Terkait kasus di Semarang, 2 siswa perlu mendapat perawatan serius karena terluka parah (Suara Merdeka, 28 November 2012)

PEMBAHASAN Pembahasan 1. Membahas faktor penyebab. Kita bisa menunjukkan contoh tayangan kekerasan secara masih di layar kaca, berita tawur antarkampung, dan sebagainya, yang kadang ''menginspirasi'' pikiran kita. Pembahasan 2. Menceritakan gambaran umum. Semisal penyebab tawur yang kadang sepele. Kita bisa mengutip pengakuan pelaku, teori, atau pernyataan narasumber (mohon dicantumkan, agar kita tidak dianggap plagiat). Pembahasan 3. Membahas gambaran karakter pelajar/ mahasiswa Pembahasan 4. Mengupas pendidikan karakter di sekolah. Masih adakah? Efektifkah?

Pembahasan 5. Mengupas pendidikan di rumah. Membahas hubungan orang tua dengan anak. Apakah orang tua kita cenderung lebih disibukkan oleh urusan pekerjaan? Pembahasan 6. Membahas penegakan hukum. Adakah sanksi efektif dan bersifat mendidik, baik dari sekolah/ kampus maupun negara (kepolisian) Pembahasan dan seterusnya, bergantung ruang tersedia di media yang akan kita kirimi artikel.

PENUTUP/ KESIMPULAN Maksimal 3 alinea, bisa berisi saran, masukan, solusi, harapan, atau bahkan pertanyaan. Guna mengantisipasi berulangnya tawur antarpelajar/ antarmahasiswa di Jateng, Dinas Pendidikan harus mengeluarkan sanksi tegas bagi pelaku. Dinas bisa mengeluarkan surat edaran untuk kepala sekolah, dengan sanksi bila mereka tidak bisa mencegah siswa berbuat brutal. Orang tua harus terus membangun komunikasi dengan pihak sekolah, selain lebih aktif memantau kegiatan anak mereka, sepulang sekolah. Orang tua perlu tahu apa aktivitas dan teman main anak, termasuk ada jaminan bahwa mereka benar-benar anak yang berkarakter baik. (*)

Cocong Arief Priyono, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG ( UNIMUS ) Kamis, 21 Februari 2013