Etika dan Masalah Sosial dalam Sistem Informasi Nama kelompok : Risky Ari Kriswardani (120810201038) Nurul Wahidatun Nisa’ (120810201094) Mega Puspita (120810201104) Nila Milati (120810201313)
Etika dan Masalah Sosial dalam Sistem Informasi Memahami masalah etika dan sosial yang terkait dengan sistem Etika Dalam Masyarakat Informasi Dimensi moral dalam sistem informasi Proyek warisan MIS
1. Memahami masalah etika dan sosial yang terkait dengan sistem Sebuah Model untuk Pemikir tentang Etika, Sosial dan Politik Lima Dimensi Moral Era Informasi Tren Teknologi Utama yang Memunculkan Etika
2. Etika Dalam Masyarakat Informasi a. Konsep dasar : - tanggung jawab, - akuntabilitas, dan - kewajiban b. Analisis etika c. Prisnsip etika kandidat d. Kode etik profesional d. Beberapa dilema etika di dunia nyata
3. Dimensi moral dalam sistem informasi Hak Informasi: Privasi dan Kebebasan di Era Internet Petunjuk Eropa tentang Perlindungan Data Tantangan Internet untuk Privasi Solusi teknis
b) Hak Kepemilikan: Kekayaan Intelektual Rahasia Dagang Hak Cipta Hak Paten Tantangan untuk Hak Kekayaan Intelektual
Akuntabilitas, Tanggung Jawab, dan Kontrol Masalah Kewajiban Terkait Komputer Kualitas Sistem: Kualitas Data dan Kesalahan Sistem
Kualitas Hidup: Ekuitas, Akses dan Batasan Menyeimbangkan Kekuatan: Pusat Versus Pinggiran Kecepatan Perubahan: Berkurangnya Waktu Respon untuk Kompetisi Ketergantungan dan Kerentanan Kejahatan Komputer dan Penyalahgunaan Ketenagakerjaan:Teknologi trickle-Down dan Pembenahan Hilangnya Lapangan Kerja Ekuitas dan Akses: Meningkatnya perpecahan Kelas Rasial dan Sosial Risiko kesehatan: RSI, CVS, dan Technostress
4. Proyek warisan MIS Masalah keputusan manajamen Mencapai keunggulan operasional : membuat blog sederhana Meningkatkan pengambilan keputusan : menggunakan kelompok berita “newsgroup” internet untuk riset pasar secara online .
Contoh Kasus 1 Korban Penipuan Toko Online Berjatuhan Kejadian yang dialami Johan bermula ketika korban yang tercatat sebagai warga Jalan Komplek Menara Ikan Mas Blok C No.01 Rt 10/02, Kelurahan 15 Ilir Kecamatan IT I Palembang ini, membuka situs online tersebut dan membeli besi Wiremesh M5. Saat itu antara korban dan pelaku menyetujui jual beli tersebut dengan syarat barang akan dikirim setelah korban mentransfer uang yang dijanjikan ke rekening BNI atas nama terlapor sebesar Rp 2,2 juta. Namun naas dialami korban, keesokan harinya terlapor tak juga mengirimkan barang yang dijanjikan. Lebih-lebih lagi ketika terlapor dikonfirmasi korban melalui telepon selulernya tak diangkat.
Kasus 2 2. Pikir Dua Kali Sebelum Posting Tulisan Nama Florence Sihombing, mahasiswa strata dua (S2) Magister Notariat Universitas Gadjah Mada Yogyakarta, menjadi trending topic akhir pekan kemarin karena mengumbar makian di media sosial dan akhirnya ditahan penyidik Polda DI Yogyakarta mulai Sabtu (30/8/2014). Kasus ini perlu menjadi pelajaran siapapun agar hati-hati dan berpikir dua kali sebelum melepas posting tulisan atau gambar di dunia maya.
Kasus 3 3. Kasus Prita Mulyasari Kejahatan dalam penerapan teknologi di dunia maya atau internet salah satunya adalah kasus pencemaran nama baik RS.OMNI Internasional yang dilakukan oleh seorang wanita yang bernama Prita Mulyasari. ... Prita menulis email tentang tanggapan serta keluhan atas perlakuan yang diterimanya ke sebuah milis. Email tersebut kemudian menyebar luas sehingga membuat pihak rumah sakit merasa harus membuat bantahan atas tuduhan yang dilontarkan oleh Prita ke media cetak serta mengajukan gugatan hukum baik secara perdata maupun pidana dengan tuduhan pencemaran nama baik.
TERIMAKASIH