Mengembangkan Ide Dan Peluang Usaha

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KEWIRAUSAHAAN.
Advertisements

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN, UNIVERSITAS ANDALAS
BAB II WIRASWASTA DAN WIRAUSAHA
Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Tujuan Dan Sasaran Usaha Pertemuan 4 2x45 Menit Kompetensi.
FAKTOR KEBERHASILAN DAN KEGAGALAN USAHA
Pengantar Kewirausahaan
Karakteristik Entrepereneur
Pengertian, Konsep, dan Ruang Lingkup Entrepreneurship
Getting Idea Oleh : Umma Ilma.
Steven V. DelGrosso, PMP IBM Business Consulting Services
STRATEGI MENEMUKAN GAGASAN DAN PELUANG
Steven V. DelGrosso, PMP IBM Business Consulting Services
Pokok Bahasan •Kreativitas dan inovasi bisnis dalam lingkungan bisnis
Nama buku: Kewirausahaan : Dr Suryana Msi
Master Trainer : ………………………..
PENGERTIAN, KONSEP, DAN RUANG LINGKUP ENTREPRENEURSHIP Pertemuan 1
PENGERTIAN, KONSEP, DAN RUANG LINGKUP ENTREPRENEURSHIP Pertemuan 1
Fungsi Dan Model Peran Wirausaha
Eksplorasi Lingkungan
KEWIRAUSAHAAN – KELAS 11 AKSEL SMAN 11 KAB. TANGERANG
MATERI PEMBELAJARAN IPS SMK KELAS XII SEMESTER 5
Inti dan Hakikat Kewirausahaan
Dahulu kewirausahaan merupakan bakat bawaan sejak lahir dan diasah melalui pengalaman langsung di lapangan, Kini kewirausahaan telah menjadi suatu disiplin.
Sesi Ke 5 KIAT MELIHAT DAN MEMBERDAYAKAN PELUANG BISNIS
STUDI KELAYAKAN BISNIS
SEBAGAI BAHAN SAJIAN PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN DI SMK
KIAT MELIHAT DAN MEMBERDAYAKAN PELUANG BISNIS
Materi pembelajaran untuk SMK
KEWIRAUSAHAAN.
Mata Kuliah Ciri Universitas Universitas Mercu Buana - Jakarta
KURIKULUM SMA/SMK EKONOMI - AKUNTANSI
1. Mengenal karakteristik peserta didik
K KEWIRAUSAHAAN Oleh Purwati a
Menganalisis Perencanaan Usaha
Mata Pelajaran : Ekonomi
Konsep kewirausahaan BY : SUTEGO.
Kewirausahaan Zimmerer : suatu proses penerapan kreatifitas dan inovasi dalam menemukan peluang untuk memperbaiki kehidupan Savary dalam buku kamus dagang.
MENGANALISIS PELUANG USAHA
Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Bentuk Badan Usaha Pertemuan 5 2x45 Menit Kompetensi Dasar :
MEDIA PEMBELAJARAN SMK JURUSAN PENJUALAN
Proses produksi kerajinan tekstil berdasarkan standar isi dan standar kerja BY : SUTEGO.
STUDI KELAYAKAN BISNIS
Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Merencanakan usaha kecil/mikro Kompetensi Dasar.
WISIK MAYANG SARI TATA NIAGA 5B
PENGERTIAN KEWIRAUSAHAAN
Program Sekolah Menengah Kejuruan
KEWIRAUSAHAAN Kemampuan kreatif dan inovatif yang dijadikan dasar, kiat dan sumber daya untuk mencari peluang menuju sukses Prepared by H. Mustika Lukman.
Impian Menjadi Wirausahawan
KEWIRAUSAHAAN.
Kewirausahaan Zimmerer : suatu proses penerapan kreatifitas dan inovasi dalam menemukan peluang untuk memperbaiki kehidupan Savary dalam buku kamus dagang.
Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Merencanakan usaha kecil/mikro Kompetensi Dasar.
KEWIRAUSAHAAN Kemampuan kreatif dan inovatif yang dijadikan dasar, kiat dan sumber daya untuk mencari peluang menuju sukses Prepared by H. Mustika Lukman.
Oleh : Jappy P. Fanggidae, SE., M.Si., MBA
riA AGUSTINI kelas :2b NPM:
Wirausaha review.
PERTEMUAN -3.
FUNGSI DAN MODEL PERAN KEWIRAUSAHAAN
KEWIRAUSAHAAN DI SMK. PERSIAPAN PENDIRIAN USAHA Standar Kompetensi :  Mengaktualisasikan sikap dan perilaku wirausaha Kompetensi Dasar : 1.1. Mengidentifikasi.
KEWIRAUSAHAAN.
Prakarya dan Kewirausahaan Kelas X
PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN
MEMULAI BISNIS BARU (Rencana Bisnis).
KEWIRAUSAHAAN.  Modal bisa dicari  Keahlian bisa dibeli  Cita-cita dan semangat tidak bisa dibeli  Cita-cita dan semangat harus dimiliki untuk memulai.
Modul Produk Kreatif dan Kewirausahaan
STUDI KELAYAKAN BISNIS
Pengolahan makanan khas daerah KELAS XI SEMESTER GENAP MATERI 1 Firqih Eka Iswara,S.Pd.
WIRAUSAHA PRODUK KERAJINAN UNTUK PASAR LOKAL Sumber Buku PKWU Kemendikbud Edisi Revisi 2018.
KEWIRAUSAHAAN PENGOLAHAN. Kompetensi Dasar : 3.1 memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masadepan dan berani mengambil risiko)
MENGANALISIS PELUANG USAHA PRODUK BARANG / JASA SMK NEGERI 1 GEROKGAK.
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN Oleh: Salsabil Zatil A.A, S.S.T., M.Kes.
Transcript presentasi:

Satuan Pendidikan : SMK Mata Pelajaran : Kewirausahaan Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Mengembangkan Ide Dan Peluang Usaha Pemanfaatan Peluang Secara Kreatif Dan Inovatif Memetakan Peluang Usaha Pertemuan 2 2x45 Menit Kompetensi Dasar : Menganalisis Peluang Usaha Dan Risiko Sarana Pembelajaran : Buku Kewirausahaan Untuk SMK Kelas XI Reverensi Lain Yang Relevan Dengan Materi Pembahasan

Mengembangkan Ide Dan Peluang Usaha Menurut kamus besar Indonesia, ide merupakan rancangan yang tersusun di dalam pikiran. Semua orang dapat memunculkan ide yang dapat dikembangkan menjadi peluang usaha. Ide-ide tersebut dapat muncul dari berbagai hal, misalnya dari hobi, rekreasi, khayalan, atau mimpi.

Ada beberapa langkah yang dilakukan dalam pengembangan ide usaha, di antaranya : Tetapkan dengan jelas pengembangan ide, usaha tersebut Tentukan tujuan khusus dalam pengembangan ide usaha tersebut Upayakan agar setiap karyawan dalam karyawan memahami pengembangan ide usaha tersebut Buat dan laksanakan ssistem pencatatan presentasi pengembangan ide usaha Beri penghargaan kepada karyawan agar prestasi pengembangan ide menjadi obsesi Upayakan agar karyawan memahami peranannya dan berikan kesempatan untuk terlibat dalam pengembangan usaha dalam peningkatan prestasi perusahaan

Pemanfaatan Peluang Secara Kreatif Dan Inovatif Kreativitas merupakan satu dari kemampuan manusia yang dapat memberi kepuasan dalam hidup sehingga manusia dapat mengaktualisasikan dirinya dalam lingkungannya. Kreatifitas dapat diartikan sebagai kemampuan mengembangkan ide dan cara-cara baru dalam memecahkan masalah untuk menemukan peluang (thinking new things)

Berikut ini beberapa peluang usaha yang bisa dimanfaatkan secara kreatif dan mampu menghasilkan nilai tambah, antara lain sebagai berikut : Memanfaatkan barang bekas, misalnya : sedotan dibuat bunga, kardus menjadi bingkai tas Memanfaatkan barang yang tersedia atau disediakan oleh alam, seperti membuat gerabah dan kerajinan dari tanah liat seperti membuat sebuah asbak Memanfaatkan kejadian atau peristiwa yang ada disekitarnya, misalkan : berdagang aneka keperluan sekolah menjelang tahun ajaran baru, berjualan aneka minuman dikala musim kemarau

Pemanfaatan peluang secara inovatif Inovatif adalah suatu temuan baru yang menyebabkan berdayagunanya produk atau jasa kearah yang lebih produktif. Sumber-sumber inovatif seorang wirausahawan adalah : Adanya konsep pengetahuan dasar didalam pemanfaatan peluang usaha Adanya suatu proses yang sesuai dengan kebutuhan konsumen terhadap produk/jasa Adanya perubahan dalam persepsi kebutuhan konsumen terhadap produk atau jasa Adanya kejadian yang tidak diharapkan didalam pemanfaatan peluang usaha Adanya ketidakharmonisan didalam membuat produk barang atau jasa Adanya perubahan dan pengembangan pada industri dan pasar Adanya perubahan dalam demografi penduduk Adanya selera, minat, dan daya beli konsumen terhadap produk atau jasa

Biasakan memiliki mimpi Perkayalah sumber ide Pada dasarnya, setiap orang memiliki kemampuan inovasi, tetapi kemampuan ini hanya dapat dilakukan oleh orang-orang yang memiliki kemampuan keras untuk mengembangkan diri agar mencapai keberhasilan, cara-cara untuk mengembangkan inovasi, diantaranya : Biasakan memiliki mimpi Perkayalah sumber ide Biasakan dari menerima perbedaan dan perubahan Tumbuhkan sikap empati Jadi, peluang pemanfaatan kreatifitas dan inovasi bisa menjadi peluang usaha tergantung dari kemauan, kerja keras, dan usaha tersebut.

Memetakan Peluang Usaha Apabila dianalisis, banyak sekali peluang usaha disekitar kita, baik berupa produk barang maupun jasa. Hal itu terjadi karena kebutuhan masyarakat yang semakin beragam dan memerlukan kemudahan-kemudahan dalam pekerjaannya. Ini merupakan suatu kondisi yang menguntungkan jika kita jeli memanfaatkan peluang dan masyarakat menyambut baik. Pemelihan produk atau jasa diarahkan pada kepuasan konsumen

Beberapa pertimbangan yang harus diperhatikan dan dipikirkan oleh para wirausahawan adalah sebagai berikut : Bidang usaha yang dahulu mengalami keberhasilan, belum tentu berhasil pada masa sekarang Kecakapan usaha yang dimiliki dan dikembangkan belum tentu berguna bagi masyarakat sekitar Bidang usaha yang berhasil ditangani oleh orang lain, belum tentu berhasil apabila kita tangani Bidang usaha yang dapat berkembang disuatu tempat atau daerah belum tentu dapat berkembang ditempat atau daerah lain

Produk dikelompokkan sebagai berikut : Produk yang mampu mempermudah pekerjaan dirumah Produk yang mampu mempermudah pekerjaan diluar rumah, seperti tas multifungsi Produk lainnya yang dibutuhkan tanpa mengenal tempat, seperti air dalam kemasan, mie dalam gelas, dan lainnya Adapun faktor-faktor identifikasi peta peluang usaha bagi wirausahawan, di antaranya : Adanya persaingan dalam dunia kehidupan dimasyarakat Adanya sumber daya alamyang dapat dimanfaatkan Adanya kebijakan pemerintah, yaitu adanya kemudahan-kemudahan didalam pemberian izin usaha, bimbingan usaha, dan sebagainya