ATURAN PENYELENGGARAAN OSTN SMK TINGKAT PROVINSI JATENG TAHUN 2014 BIOLOGI TERAPAN PANITIA PENYELENGGARA OLIMPIADE SAINS TERAPAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (OSTN-SMK) TINGKAT PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2014
JADWAL TES TERTULIS DAN PRAKTIK Hari Rabu, 25 Juni 2014 Tes Teori Sesi I, waktu 2 jam (jam 09.00 – 11.00 WIB) Tes Teori Sesi II waktu 2 jam (jam 13.00 – 15.00 WIB) Tempat : Gedung Prof. H. Soedarto, S.H. UNDIP Hari Kamis, 26 Juni 2014 Persiapan Tes Teori Praktik (07.30 – 08.00 WIB) Tes Teori Praktik I & II, waktu 3 jam (jam 08.00 – 11.00 WIB) Tempat : Gedung C LT. 2 LABORATORIUM BIOLOGI DASAR (UPJ) FSM UNDIP
ATURAN TES PRAKTIK BAGI PESERTA OSTN SMK DIHARAPKAN DAPAT MEMBAWA JAS LAB JAS LAB YANG TELAH DIBAWA HARAP DIGUNAKAN PADA SAAT TES PRAKTIK TIDAK MEMBAWA MAKANAN /MINUMAN KE DALAM LAB TIDAK BOLEH MENGGUNAKAN ALAT KOMUNIKASI
ATURAN TES PRAKTIK (lanjutan) TIDAK BOLEH SALING PINJAM ALAT LAB, ALAT TULIS MENGIKUTI PRAKTIK SAMPAI WAKTU SELESAI (180 MENIT)
TEMPAT DAN WAKTU PRAKTIK NO URUT 1 S/D 17 DI LAB BIOLOGI DASAR GEDUNG C LANTAI 2 FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNDIP NO. URUT 18 S/D 35 DI MMC GEDUNG C LANTAI 2 2 FAKULTAS SAINS DAN MATEMATIKA UNDIP
ATURAN PENILAIAN TES NILAI SKOR MAKSIMAL TEORI 1 (30 %) PILIHAN GANDA= 50 X 1 =50 ISIAN SINGKAT= 25X2= 50 TOTAL =100 0.3 X 100 = 30 TEORI 2 (30 % ) URAIAN= 10 SOAL X 10 = 60 TOTAL=100 PRAKTIK (40 % ) ASPEK PENILAIAN :KETRAMPILAN, PROSEDUR KERJA, LAPORAN, MENJAWAB SOAL =100 TOTAL= 100 0.4 X 60 = 40 TOTAL (100 %) 300 100