Kamera Foto dan Editing Penyimpanan Gambar

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TURUNAN/ DIFERENSIAL.
Advertisements

Pemrograman Terstruktur
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
METODE PERHITUNGAN (Analisis Stabilitas Lereng)
Kamera Foto dan Editing Mode Dial
Kamera Foto dan Editing Foto Pengenalan Fotografi
Kamera Foto dan Editing Fotografi Kreatif
Kamera Foto dan Editing Teknik Dasar Fotografi
Menerapkan Teknik Pengambilan Gambar Produksi
KONSEP DASAR PENCAHAYAAN (LIGHTING)
Perancangan Basis Data Basis Data.  mahasiswa memahami tahap-tahap perancangan basis data 2 TIK •mahasiswa mengetahui bagaimana menentukan dan menempatkan.
Selamat Datang di Tutorial Corel DRAW ® 12 Indah Afif Khairunnisa XII IA-5 SMA Negeri 1 Depok 2010/2011.
Menunjukkan berbagai peralatan TIK melalui gambar
MENJELASKAN PRINSIP KERJA DAN PENGATURAN KAMERA
Mata Kuliah Teknik Digital TKE 113
Translasi Rotasi Refleksi Dilatasi
Menempatkan Pointer Q 6.3 & 7.3 NESTED LOOP.
Tugas Praktikum 1 Dani Firdaus  1,12,23,34 Amanda  2,13,24,35 Dede  3,14,25,36 Gregorius  4,15,26,37 Mirza  5,16,27,38 M. Ari  6,17,28,39 Mughni.
Tugas: Perangkat Keras Komputer Versi:1.0.0 Materi: Installing Windows 98 Penyaji: Zulkarnaen NS 1.
PERANGKAT AKREDITASI SD/MI
1suhardjono waktu 1Keterkatian PKB dengan Karya Inovatif, Macam dan Angka Kredit Karya Inovatif (buku 4 halaman ) 3 Jp 3Menilai Karya Inovatif.
Menentukan komposisi dua fungsi dan invers suatu fungsi
Nama: AGUS PRAYOGA INSTALASI WINDOWS XP Kelas : X_TKJ_1.
LATIHAN SOAL HIMPUNAN.
KETENTUAN SOAL - Untuk soal no. 1 s/d 15, pilihlah salah satu
Color Image Processing
Pengenalan Teknologi Informasi
BAB 2 PENERAPAN HUKUM I PADA SISTEM TERTUTUP.
MATRIKS Trihastuti Agustinah.
WEEK 6 Teknik Elektro – UIN SGD Bandung PERULANGAN - LOOPING.
Kamera dan Lensa.
Materi Kuliah Kalkulus II
TURUNAN DIFERENSIAL Pertemuan ke
Menggunakan Alat-alat Ukur
PARAGRAF 1 – 5 Sebutkan jenis paragraf dilihat dari isi atau
ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Cara Menghitung Ukuran File Gambar
GRAFIK PRESENTASI DR. AGUNG MURTI NUGROHO JOHANNES P.
Tugas: Power Point Nama : cici indah sari NIM : DOSEN : suartin marzuki.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
: : Sisa Waktu.
PENGANTAR SISTEM INFORMASI NURUL AINA MSP A.
Luas Daerah ( Integral ).
SEGI EMPAT 4/8/2017.
PEMINDAHAN HAK DENGAN INBRENG
Fungsi Invers, Eksponensial, Logaritma, dan Trigonometri
Pemrograman Terstruktur
EKUIVALENSI LOGIKA PERTEMUAN KE-7 OLEH: SUHARMAWAN, S.Pd., S.Kom.
Turunan Numerik Bahan Kuliah IF4058 Topik Khusus Informatika I
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
PELUANG SUATU KEJADIAN
PERNYATAAN IMPLIKASI DAN BIIMPLIKASI
SEGI EMPAT Oleh : ROHMAD F.F., S.Pd..
G RAF 1. P ENDAHULUAN 2 3 D EFINISI G RAF 4 5.
Bahan Kuliah IF2091 Struktur Diskrit
PENGANTAR SISTEM INFORMASI NURUL AINA MSP A.
Matakuliah : Perangkat Keras Komputer Versi Materi
ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN
Kompleksitas Waktu Asimptotik
Bahan Kuliah IF2120 Matematika Diskrit
Pohon (bagian ke 6) Matematika Diskrit.
P OHON 1. D EFINISI Pohon adalah graf tak-berarah terhubung yang tidak mengandung sirkuit 2.
WISNU HENDRO MARTONO,M.Sc
Dimensi Tiga (Jarak) SMA 5 Mtr.
Pengantar sistem informasi Rahma dhania salamah msp.
Representasi dan Kompresi Data Multimedia (lanjutan)
MENJELASKAN PRINSIP KERJA DAN PENGATURAN KAMERA
Kamera Foto dan Editing Foto Pengenalan Fotografi
Cara Menghitung Ukuran File Gambar
KONSEP DASAR CITRA DIGITAL (2) dan SISTEM PEREKAMAN CITRA
Transcript presentasi:

Kamera Foto dan Editing Penyimpanan Gambar M. Agus Zainuddin PENS – ITS Surabaya

Pokok Bahasan Media Penyimpan Gambar Mengatur Kualitas Gambar Mengatur Ukuran File

Media Penyimpan Gambar Proses Penyimpanan Gambar Sebelum pengambilan gambar, cahaya (garis hijau) akan dipantulkan oleh kaca (garis merah) hingga mencapai viewfinder.

Media Penyimpan Gambar Saat akan pengambilan gambar, kaca utama bergerak keluar dan cahaya akan langsung ke sensor. Saat gambar direkam viewfinder akan tampak gelap sesaat karena tidak ada cahaya yang masuk ke prisma.

Media Penyimpan Gambar Cahaya yang melewati prisma akan dipisahkan sesuai panjang gelombangnya. Sinyal dengan panjang gelombang yang paling pendek akan lebih dibelokkan.

Media Penyimpan Gambar Kamera digital menggunakan sensor array yang terdiri dari jutaan pixel (picture element) kecil. Saat anda menekan tombol shutter release dan proses pengambilan gambar dimulai, maka Photosite akan terbuka dan photon disimpan pada cavity (gua).

Media Penyimpan Gambar Untuk menangkap gambar berwarna, setiap cavity harus memiliki filter untuk meneruskan warna tertentu. Pada kamera digital umumnya menyeleksi 1 dari 3 komponen utama warna. Jadi dari cahaya yang masuk 2/3 informasi dibuang, dan informasi yang disimpan merupakan pendekatan dari informasi sesungguhnya.

Media Penyimpan Gambar Type umum dari filter array berwarna adalah ”array Bayer”.

Media Penyimpan Gambar Pixel warna hijau jauh lebih banyak dari filter warna biru dan merah. Hal ini disebabkan sensitivitas sistem visual manusia lebih peka terhadap warna hijau, selain itu lebih tahan noise dan detil lebih baik.

Media Penyimpan Gambar Sensitivitas Sistem Visual Manusia

Media Penyimpan Gambar Secara visual seluruh warna yang tampak oleh sistem visual manusia dapat diperoleh dari kombinasi tiga warna utama -> RGB (Red Green Blue).

Media Penyimpan Gambar

Media Penyimpan Gambar Bit Depth (bpp) mengkuantisasi warna unik yang dapat diperoleh pada image color palette, berupa bit 1 dan 0. Semakin banyak jumlah bit, warna yang didukung semakin banyak.

Media Penyimpan Gambar 8 bpp 16 bpp 24 bpp

Media Penyimpan Gambar Multimedia Card Scandisk memperkenalkan Multi Media Card pada tahun 1997. Dimensi: Panjang 32 mm, Lebar 24 mm, Tebal 1,4 mm. Memiliki chip ROM -> data statis. Kapasitas: 8 – 128 MB

Media Penyimpan Gambar CompactFlash Cards Mulai diperkenalkan tahun 1994 oleh perusahaan ScanDisk. Dimensi -> Lebar 43 mm, Panjang 36 mm. Type 1 Tebal 3,3 mm; Type 2 Tebal 5,5 mm. Kapasitas: 8 – 512 MB. Kelebihan: jumlah saluran data 50 (MMC 7)

Media Penyimpan Gambar Secure Digital Card SD Card dikembangkan oleh konsorsium -> Matsushita Elektronik, SanDisk, Toshiba. Untuk mendapatkan standarisasi penyimpanan data yang mempunyai tingkat keamanan, kapasitas, dan performasi yang lebih baik -> tombol geser Lock. Dimensi: Panjang 32 mm, Lebar 24 mm, Tebal 2,1 mm.

Media Penyimpan Gambar Smart Media Dikenal juga dengan nama Solid-State Floppy Disk (Toshiba -> 1996). Dimensi: Panjang 45 mm, Lebar 37 mm, Tebal < 1mm. Kecepatan baca tulis lebih cepat dari CF.

Media Penyimpan Gambar Card Reader Card reader digunakan untuk proses transfer data pada memory Card. Koneksi ke PC -> port USB.

Media Penyimpan Gambar Media Penyimpan Lain: Hard Disk Flash Disk Memory Stick

Kualitas Gambar

Kualitas Gambar Joint Picture Expert Group (JPEG) Pada umumnya foto yang diambil dengan kamera digital akan disimpan dengan format JPEG yang terkompresi. File foto yang terkompresi akan memiliki ukuran file yang lebih kecil, dengan konsekuensi kualitas gambar menjadi turun.

Kualitas Gambar Nikon D80 terdapat 3 opsi kualitas gambar: Fine : Kompresi 4:1. Normal : Kompresi 8:1. Basic : Kompresi 16:1. Secara visual Fine akan lebih baik dari Basic, namun ukuran filenya lebih besar.

JPEG -> FINE Tidak ada cacat, tulisan KO tepi sedikit blur (anti aliasing).

JPEG -> Normal Tangga agak kabur, tulisan KO agak kabur

JPEG -> Basic Tangga kabur, pada tulisan KO warna abu2 masuk ke putih.

RAW RAW adalah format file data mentah -> Gambar disimpan dengan detail yang sangat lengkap.

Kualitas Gambar Kamera Nikon D80 mendukung beberapa opsi kualitas gambar:

Kualitas Gambar Original: 190 kB JPEG (75%): 18 kB

Kualitas Gambar Kualitas gambar dapat dipilih dengan cara: Tekan tombol QUAL. Putar Command Dial sampai kualitas gambar yang diinginkan dicapai.

Ukuran Gambar Ukuran gambar dinyatakan dalam pixel. Nikon D80 memiliki opsi:

Ukuran Gambar Jumlah Foto: Kapasitas SD Card 1 GB

TUGAS Tugas: Per Mahasiswa: Buat Folder Masing2 Ambil gambar: RAW & JPEG Basic Benda Bergerak -> Shutter P. Detil objek -> Close up. Diagonal + dept of field ->Aperture P. Ambil gambar: Untuk Semua Kualitas -> Separuh Wajah. Ambil gambar: untuk semua ukuran -> Teman Kelompok -> JPEG Normal.