JENIS-JENIS ALAT MUSIK KOMPETENSI Mahasiswa mampu menyebutkan dan menjelaskan jenis-jenis alat musik.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
EKSPRESI MELALUI KEGIATAN BERMUSIK
Advertisements

MENGAJARKAN ANAK TENTANG SUARA
Musik Nusatara Daerah Nusa Tenggara Barat
Musik Nusa Tenggara Barat
Musik Nanggroe Aceh Darussalam
Musik Nusantara (Papua)
FELICIA 8.5 – 09 NI PUTU RADEYASHINTA
Presentasi Musik Nusantara
MUSIK NUSANTARA By Sabina Arlien.
MUSIK TRADISIONAL BETAWI
ASSALAMMUALAIKUM WR.WB
Permusikan di Daerah Jawa Timur
& JENIS ALAT MUSIK BERLATIH MEMAINKAN ALAT MUSIK MATERI JENIS ALAT
RESONANSI EFEK DOPPLER.
‘MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA’
MUSIK TRADISIONAL NUSANTARA
KELOMPOK 18 PLH Elya Putri Rahmawati (13) Inas Hakimah Kurniasih (19)
MUSIK DAERAH SETEMPAT.
SENI BUDAYA: Musik Minahasa
TEKNIK VOKAL DAN PADUAN SUARA
Musik Nusantara DKI Jakarta.
Alat musik tradisional sunda
Seni Budayaan Hamzah Andhika
DRS. CIPTO BUDY HANDOYO, M.PD.
By : Anggraeni Sari (8.3/04) Benedicta Alvina K (8.3/06)
SEKILAS TENTANG KARAWITAN
Alat Musik Tradisional
Kesenian Jaran Kepang Sepanjang Pulau Jawa mulai dari Jawa Barat, Jawa Tengah, sampai Jawa Timur dikenal tari Jathilan sebagai tari tontonan barangan dengan.
Tugas seni musik daerah aceh
Presentasi Musik (Sulawesi Utara)
Instrumen Musik Daerah
Tugas Kelompok : Seni Musik
TUGAS MUSIK.
Musik Aceh Batak.
Sulawesi Ciri-ciri Provinsi.
Performed by Jason (12) Gerald (9) Elsen (7) Hengky (11) Samuel (24)
.musik..
ALAT MUSIK.
Seni Klasik di Peradaban Modern
Seni Musik Daerah Jawa Barat.
Stephanie Annaclaudia Sabari 24/8.5 Yoshe Agatha Patricia 28/8.5.
Superposisi dan interferensi gelombang Gelombang tegak Gelombang tegak/ gelombang stationer/gelombang diam Gelombang tegak pada tali ujung terikat Gelombang.
ALAT MUSIK JAWA TENGAH.
Harmoni konvensional Harmoni modern
Introducing music genre
SENI MUSIK.
ARRANSEMEN DISUSUN OLEH WING W PANDU
Musik Tradisi Indonesia
MUSIK DUNIA World Music.
Teknik Instrument Modern
MUSIK MANCANEGARA DI ASIA
Karinding: Permainan Rakyat Sunda
SBK (seni budaya dan keterampilan) SENI MUSIK KELAS IV SRI NURITA.
Teknik Instrument Modern
Teknik Instrument Modern
SMA NEGERI 2 tambun selatan
TREND TIK The O-Bow : A Laser Violin
BALI.
ARDILAWATI Xi ips 2.
Meiwindriya Mutia Gading
Assalamu’alaikum wr.wb
Timbre Warna yang membedakan sebuah bunyi dengan bunyi lain.
KEBERAGAMAN BUDAYA NUSANTARA
TREND IT The O-Bow : A Laser Violin
Keunikan Musik Tradisi Nusantara Macam lagu tradisional di Indonesia
ASPEK FISIK SUARA.
SENI MUSIK (Musik Diatonis dan Lagu Wajib/Lagu Nasional)
Gelombang Bunyi Bunyi merupakan getaran di dalam medium elastis pada frekuensi dan intensitas yang dapat didengar oleh telinga manusia. Tiga syarat agar.
Seni Musik Seni Budaya L. Januar Hari Saputra
SENI MUSIK BY REJOICE SHARONNE KARUNDENG. PENDAHULUAN siapa yang tidak mengenal musik. pastinya kebanyakan dari anda setiap hari mendengarkan lantunan.
Transcript presentasi:

JENIS-JENIS ALAT MUSIK KOMPETENSI Mahasiswa mampu menyebutkan dan menjelaskan jenis-jenis alat musik.

Karakteristik suatu alat musik ada pada jenis suara yang dihasilkan, atau disebut juga warna suara sebuah alat musik.

JENIS-JENIS ALAT MUSIK  Alat Musik yang berasal dari manusia  Alat Musik Pukul (Ideofon)  Alat Musik Tiup Logam dan Kayu (Aerophone)  Alat Musik (Membranofon)  Alat Musik Berdawai (Kordofon)  Alat Musik Elektrofon (Kibord /Keyboard)

 Alat Musik Yang Berasal Dari Manusia Sumber bunyi alat musik ini adalah berasal dari anggota badan. Seperti: tepukan tangan, hentakan kaki, dan yang lebih spesifik adalah suara manusia.

Suara manusia dapat dikelompokkan ke dalam empat jenis suara yaitu: Sopran: jenis suara tinggi pada wanita (c1-a2) Alto: jenis suara rendah pada wanita (f-d2) Tenor: jenis suara tinggi pada pria (c-a2) Bas: jenis suara rendah pada pria (E-d1)

 Alat Musik Pukul (Ideofon) Alat musik ini cara memainkannya atau cara membunyikannya dengan dipukul, disentuhkan satu sama lain, atau dikocok. Keluarga alat musik ini sering juga disebut sebagai alat musik perkusi.

Alat musik ideofon memiliki dua karakter yaitu ada yang mempunyai nada dan ada yang tidak mempunyai nada. Kelompok alat musik yang memiliki nada adalah: glockenspiel, xylophon, vibraphone, pipa bernada, dan celesta.

Sedangkan kelompok alat musik pukul yang tidak mempunyai nada adalah: Kastanyet, symbal, ringbell, marakas, triangle, hibat, sistru, anglung, kenthongan, rebana, dan sebagainya.

Di Indonesia di berbagai daerah mempunyai alat musik pukul yang khas, misalnya: Angklung yang terbuat dari bambu (dari Jawa Barat) Kenthongan terbuat dari bambu atau kayu berongga (dari Jawa Timur) Buo lae-lae terbuat dari sepotong ruas bambu dengan ujungnya merupakan bilah-bilah tidak beraturan(mirip sapu lidi), (dari Bugis) Alosu sebuah anyaman daun kelapa (Sulawesi) Tifa terbuat dari kayu (dari Irian) Gamelan yang terbuat dari perunggu atau besi (dari Jawa, Bali)

 Alat Musik Tiup Logam dan Kayu (Aerofon) Sumber bunyi alat musik ini adalah hasil getaran dari tegangan bibir yang ditiup atau digetarkan, diperkeras oleh badan alat musik itu sendiri. Alat musik ini sumbernya adalah udara.

Contoh alat musik tiup logam dan kayu: Alat musik tiup logam: trompet, horn Perancis, dan tuba. Alat musik tiup kayu: flute, klarinet, oboe, tarompet, serunai, dan saluang. Alat musik tiup kayu yang berasal dari Indonesia adalah tarompet (Jawa Barat), Serunai dan Saluang (Sumatra)

Alat Musik Membranofon Alat musik yang sumber bunyinya dari kulit atau selaput tipis yang direntangkan. Yang termasuk alat musik ini adalah: gendang, snare drum, ketipung, bass drum.

 Alat Musik Berdawai (Kordofon) Cara membunyikan atau memainkan alat musik ini ada yang dipetik dan ada yang digesek, yang diperkeras oleh kotak tempat dawai atau snar yang direntangkan.

Contoh alat musik berdawai: Alat musik dawai yang dipetik antara lain: gitar, harpa, kecapi. Alat musik yang digesek antara lain: biola, cello, kontra bass, rebab. Alat musik berdawai Indonesia yang terkenal adalah kecapi (dipetik) dan rebab (digesek).

Alat Musik Elektrofon (Kibord/ Keyboard) Pengertian alat musik kibord disini adalah alat musik yang mempunyai bilahan-bilahan. Contoh alat musik tersebut adalah: piano, organ, akordeon, dan pianika.