MODUL KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER I TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN :::::: ---- 09 Maret 2005 Pertemuan ke-4 / 1Edisi: 01 Rev:

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh Kelompok 4 : Eko Gunawan Ika Erika
Advertisements

Organisasi dan Arsitektur Komputer
TUGAS KE 4 RESUME BAB USNI Universitas Satya Negara Indonesia
Organisasi dan Arsitektur Komputer
ARSITEKTUR SISTEM MEMORI
Organisasi Komputer : Sistem Memori
BAB III Memori Internal.
ARSITEKTUR SISTEM MEMORI
MODUL KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN : ---- : 09 Maret 2005 : Rev: 0Pertemuan ke-1 / 1 -Edisi: 01.
IKHTISAR SISTEM MEMORI KOMPUTER (Lanjutan)
TRANSPARANSI KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN : ---- : 09 September 2004 : ---- Rev: 0Pertemuan ke-7/
TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN : ---- : 09 Maret 2004 : Rev: 0Pertemuan ke-14/ 1 -Edisi: 01 5 Edited By Al-Bahra. L.B, S. Kom, M. Kom
MODUL KULIAH STRUKTUR DATA TANGGAL REVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN :::::: September Session 8 Edited By Al-Bahra. L.B, S. Kom, M.
Sistem memory Semikonduktor
Pertemuan 11 Memory.
Desain Memori Utama Dan Semikonduktor
ARSITEKTUR SISTEM MEMORI
X UTAMA X/ 1 Arsitektur & Organisasi Komputer I MEMORI
LOGO Sistem Memori Part1 Arsitektur dan Organisasi Komputer danarpamungkas.wordpress.com Danar Putra Pamungkas, S.Kom.
Organisasi dan arsitektur komputer
PERTEMUAN KESEPULUH Memory HARDWARE.
Hardware Software Brainware
MEMAHAMI MEDIA PENYIMPANAN BERKAS
Cache Memory.
Organisasi Komputer Pertemuan 5 TATA SUMITRA M.KOM HP
Arsitektur & Organisasi Komputer
MEMORI.
Perangkat Keras Teknologi Informasi
Memori Internal.
Arsitektur & Organisasi Komputer BAB iv memori
Organisasi dan arsitektur komputer
BAB VII KARAKTERISTIK MEMORI
Arsitektur Komputer.
MEDIA PENYIMPANAN BERKAS
Memory.
Cache Memory Cache Memory Sifat2:
MEMORY ORGANISASI KOMPUTER (I) Rahajeng Ratnaningsih, S. Kom
ORGANISASI KOMPUTER Chapter 4 Cache Memory.
MEMORI DAN KODE ASCII.
Desain Memori Utama Dan Semikonduktor Oleh : Dr. Ir. H. Sumijan, M.Sc.
Media Penyimpanan Sekunder
SIKLUS PENGOLAHAN DATA
SISTEM PENGOLAHAN DATA (Arsitektur Komputer)
Struktur Sistem Komputer
Organisasi dan Arsitektur Komputer : Perancangan Kinerja (William Stallings) Memori Internal.
Organisasi Sistem Komputer
Mengenal Memory.
MEDIA PENYIMPANAN Yulian Findawati.
Bahan Ajar Perkuliahan: Struktur dan Organisasi Data 1
PERTEMUAN KESEPULUH Memory HARDWARE.
Organisasi dan Arsitektur Komputer I Pertemuan ke – 6
Jenis dan Operasi Dasar Memori
Karakteristik Memori IK 2133.
ORGANISASI dan ARSITEKTUR KOMPUTER
Arsitektur Komputer Rahajeng Ratnaningsih, S. Kom STMIK –AUB SURAKARTA
MEDIA PENYIMPANAN FILE
MEMORI INTERNAL.
Materi ke 4 memori internal
Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, MT
PERTEMUAN INTERNAL MEMORI.
Oleh : Muji Lestari Memory.
PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI
PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI
Materi Organisasi Komputer
Memori Internal Universitas Putra Indonesia YPTK Padang
Arsitektur dan Organisasi Komputer
KARAKTERISTIK MEMORI WALAUPUN KONSEPNYA TERASA SEDERHANA, MEMORI KOMPUTER MEMILIKI ANEKA RAGAM JENIS, TEKNOLOGI, ORGANISASI, UNJUK KERJA, DAN BIAYA BAGI.
4. Bentuk dan Phisik Memory
Pertemuan 3 BUS & Memory.
Memori Internal.
Transcript presentasi:

MODUL KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER I TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN :::::: Maret 2005 Pertemuan ke-4 / 1Edisi: 01 Rev: Edited By Al-Bahra. L.B, S. Kom, M. Kom ` IKHTISAR SISTEM MEMORI KOMPUTER I.Karakteristik Sistem-sistem Memori A.Masalah kompleks sistem memorymembuatnya agar lebih mudah diatur. B.Klasifikasi sistem-sistem memory sehubungan dengan karakteristik-karakteristik kuncinya dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Tabel Karakteristik-Karakteristik Penting Sistem Memory Komputer : Kinerja Access time Cycle time Transfer rate Tipe Fisik Semi konduktor Permukaan magnetik Karakteristik Fisik Volatile/non volatile Erasable/non erasable Organisasi Lokasi CPU Internal memory External (secondary) Kapasitas Ukuran word Banyaknya Satuan Transfer Word Blok Metode Akses Sequential access Direct access Random access Associative access C.Tiga (3) konsep yang saling berhubungan bagi internal memory : Word:Satuan “alami” organisasi memory. Ukuran word biasanya sama dengan jumlah bit yang banyak digunakan untuk representasi bilangan dan panjang instruksi. Addressable Units: Pada sejumlah sistem, addressable unit adalah word. Namun terdapat sistem yang mengizinkan pengalamatan pada tingkatan byte. Pada semua kasus, hubungan antara panjang A suatu alamat dan jumlah N addressable unit adalah 2 A = N. Unit of Transfer: Bagi memory utama, satuan ini merupakan jumlah bit yang dibaca atau yang dituliskan ke dalam memory pada suatu saat. D.Metode peng-access-an satuan data.

MODUL KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER I TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN :::::: Maret 2005 Pertemuan ke-4 / 3Edisi: 01 Rev: Edited By Al-Bahra. L.B, S. Kom, M. Kom ` 1. Suatu non RAM memiliki waktu rata2 untuk baca tulis selama 3.45 menit. Berapakah jumlah bit yang dimilikinya, jika average access timenya selama 1.5 menit, dan kecepatan transfer selama 10 bit/detik ? 2. Sutau RAM memiliki waktu siklus selama 0.15 detik. Berapakah transfer ratenya ? 3. Suatu memory memiliki cycle time selama 7.25 menit dengan waktu transient selama 215 detik. Berapa menitkah access timenya ? 4. Suatu non-RAM memiliki waktu rata2 untuk baca tulisselama menit. Berapakah keceptan transfer dari memori tersebut, jika average access timenya adalah 4.55 menit, dan jumlah bit yang dimilikinya sebanyak 145 bit ? 5. Suatu memori memiliki waktu rata2 untuk baca tulis selama 8.35 menit. Access timenya sebesar 4/6 kali waktu rata2 untuk baca tulis + 6. Berapakah kecepatan transfer terhadap data, jika jumlah bit yang dimiliki memori tersebut adalah 3/8 kali access timenya ? 6. Suatu non-RAM memiliki average time untuk baca tulis selama 4.55 menit. Berapakah kecepatan transfer data dari non RAM tersebut, jika average access timenya adalah 2/3 kali wakturata2untuk baca tulis, dan jumlah bit yang dimilikinya adalah 273 bit ? 7. Suatu memori memiliki waktu rata2 untuk baca tulis sebesar 3 kali waktu access rata2 nya. Berapakah besarnyha waktu rata2 untuk baca tulis dan waktu access rata2nya, jika jumlah bit yang dimilikinya 5190 bit, dan kecepatan transfernya selama 15 bit/detik 8. Suatu non-RAM memiliki average time untuk baca tulis sebesar 9 kali waktu access rata2nya. Berapakah waktu rata2 untuk baca tulis, waktu aksess rata2 dan kecepatan transfernya, jika jumlah bit yang dimilikinya 24 bit, dan jumlah bit dibagi dengan kecepatan transfer sebesar 480 ? b. Jenis fisikyang umum digunakan saat ini Memory semikonduktor, yang memakai teknologi SLI atau VLSI. Memory permukaan magnetik yang digunakan untuk disk atau pita. c. Karakteristik fisik memory Volatile memory. Non-volatile memory Memory permukaan magnetik adalah non-volatile. Memory semikonduktor dapat merupakan volatile atau non-volatile.

Waktu Akses Total Rata-rata ( μ s ) MODUL KULIAH ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER I TANGGALREVISI TANGGAL BERLAKU KODE DOKUMEN :::::: Maret 2005 Pertemuan ke-4 / 5Edisi: 01 Rev: Edited By Al-Bahra. L.B, S. Kom, M. Kom ` Register Cache Main Memory Disk Cache Magnetic Disk Magnetik Tape Optical Disk b.Hirarki Memory Kontemporer Gambar Hirarki Memory Penurunan harga/bit Peningkatan kapasitas Peningkatan waktu akses Penurunan frekuensi akses memori oleh CPU c.Gambar Unjuk kerja memori dua tingkat yang sederhana Presentase Akses yang Hanya Melibatkan Level 1