Algoritma dan Struktur Data Pemodelan Reservasi Kereta Api Pertemuan #4, 30 Maret 2012 Acep Taryana, aetthea.blog.unsoed.ac.id Teknik Elektro Unsoed
Kompetensi Kompetensi Umum : Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa dapat mendesain program aplikasi “Abstraksi Reservasi Kereta Api”, “Abstraksi Jam”, “Abstraksi Sistem Tanki Air” menggunakan STL bahasa C++. Kompetensi Khusus : Mahasiswa mampu membuat Class Gerbong, dengan mengkonversikan program gerbong kerata api yang telah diajarkan dalam matakuliah Dasar Pemrograman.
Pokok Bahasan Definisi Atribut dan Metode Class Gerbong
Sub Pokok Bahasan : Membuat pengembangan lebih lanjut Class Gerbong, tambahkan metode PesanKursi(), metode CetakStatusKursi(), HitungKursiKosong(), SearchNamaPenumpang().
Kegiatan Mengajar Mahasiswa akan diarahkan untuk memahami struktur List<gerbong> yang memuat object gerbong. Mahasiswa diarahkan untuk memahami dan menggunakan variabel pos, *pos, pos-> untuk mengakses struktur list dalam STL C++. Mahasiswa diarahkan untuk memahami dan menggunakan metode end(), begin() yang dimiliki oleh object list STL C++. Mahasiswa diarahkan untuk mampu menambahkan dan menggunakan beberapa metode baru dari Class Gerbong meliputi PesanKursi(), metode CetakStatusKursi(), HitungKursiKosong(), SearchNamaPenumpang().
Definisi List dalam STL C++ List dalam STL C++ menggunakan double link list. Gambaran double link list sbb :
Pointer Pos sebagai penunjuk akses ke berbagai node dalam list<Gerbong> Pos didefinisikan sebagai beriku : List<Gerbong>::iterator Pos; Pos ditunjukkan ke node awal dari list L : Pos = L.begin()
Pointer Pos digerakkan ke node Next atau Prev Pos++; Pos--;
Mengetahui Batas Akhir atau Awal suatu List L Apakah pointer pos sudah mencapai akhir List L? if (pos ! = L.end()) { cout << “Pointer pos belum mencapai L.end()” << endl; } else cout << “Pointer pos sudah mencapai L.end()” << endl;
Mengakses Metode atau Atribut Object dari Class Gerbong Gambaran Struktur Class Gerbong Gambaran Object Gb1, Gb2, Gb3 dari Class Gerbong
Mengakses Metode atau Atribut Object dari Class Gerbong Didefinisikan Gb1, Gb2, Gb3 sebagai object dari Class Gerbong : Gerbong Gb1, Gb2, Gb3; Diakses metode CetakGerbong dari Object Gb1, Gb2, Gb3 sebagai berikut : Gb1.CetakGerbong() Gb2.CetakGerbong() Gb3.CetakGerbong()
Memasukkan object Gb1, Gb2, Gb3 ke dalam List L Dimasukkan satu per satu dari Gb1, Gb2, Gb3 sbb :
Mengakses salah satu metode CetakGerbong dari object Gb1, Gb2, Gb3 yang sudah dirangkai dalam List Pos->CetakGerbong(), maka yang tercetak adalah info kursi dan no gerbong dari Node Pertama.
Contoh Program List L
Tugas Pelajari cara mendefinisikan dan mendeklarasikan Class dalam bahasa C++ Buat program untuk mendefinisikan List<Gerbong> L; dan lakukanlah berbagai manipulasi sbb : Menomori gerbong dan Kursi, Mengisi status kursi, Mencetak status kursi ke Layar, Mencari Kursi Kosong disetiap Gerbong. Dikumpulkan tgl 4 April 2012 Tugas 3 Subject :: program_listKereta_kelXX Nama File : listkereta_kelXX.cpp