M ENYUSUN DAN M ENGEMBANGKAN KTSP KHUSUS IPS Oleh : Dra. Hj. Wafrohtur Rohmah, SE, MM Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si Kuliah XIII.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
Advertisements

PENGEMBANGAN SILABUS.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
Departemen Pendidikan Nasional - Materi 8 - Permendiknas 24 PLB, 2006 PELAKSANAAN SI & SKL Peraturan Menteri Nomor 24 Tahun 2006 tentang.
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang.
Sosialisasi KTSP PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 24 TAHUN 2006 Tentang PELAKSANAAN STANDAR ISI DAN STANDAR KOMPETENSI KELULUSAN DEPARTEMEN.
MODEL PENGEMBANGAN KTSP SMA
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Sosialisasi KTSP Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang STANDAR ISI (SI)
PENGERTIAN Standar nasional pendidikan adalah kriteria minimal tentang sistem pendidikan di seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia. Standar.
1 2LANDASAN Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
PANDUAN PENGEMBANGAN KTSP
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS PEMBELAJARAN.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang
PENGEMBANGAN SILABUS.
KOMPETENSI Menjelaskan standar isi (kerangka dasar dan struktur kurikulum, beban belajar, kurikulum tingkat satuan pendidikan, dan kalender pendidikan).
PANDUAN PENGEMBANGAN SILABUS MATA PELAJARAN
01 PANDUAN PENYUSUNAN KTSP PANDUAN PENYUSUNAN KTSP.
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan
Penyaji: Momon Sulaeman
Oleh BAEDHOWI PENGEMBANGAN KURIKULUM DAN MEDIA PEMBELAJARAN
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Standar Isi dan Standar Proses
PENGEMBANGAN SILABUS.
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
PENYUSUNAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
PENDAMPINGAN PEMBELAJARAN MUATAN LOKAL
PENGEMBANGAN SILABUS.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang
Desain Pembelajaran KTSP.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
KURIKULUM KTSP.
VERVAL DOKUMEN 1 KURIKULUM 2013
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDKAN DASAR DAN MENENGAH
RATNI PURWASIH PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS PEMBELAJARAN.
PENGEMBANGAN SILABUS.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang
Departemen Pendidikan Nasional Materi 6 - Silabus Cipete
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Peraturan Menteri Nomor 22 Tahun 2006 tentang
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS PROGRAM AKSELERASI.
KONSEP DASAR PENGEMBANGAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Departemen Pendidikan Nasional Materi 6 - Silabus Cipete
PANDUAN PENGEMBANGAN KTSP
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Rahmat S present PENGEMBANGAN SILABUS.
JENJANG PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
PERBEDAAN KURIKULUM 2004 Dan KTSP
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
MODUL 5 PROFIL KURIKULUM SEKOLAH DASAR MODUL 6 KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL PENGEMBANGAN SILABUS.
Direktorat Pembinaan SMA PENGEMBANGAN SILABUS KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DINAS PENDIDIKAN PROPINSI JAWA TIMUR.
DISAMPAIPAIKAN OLEH LUGTYASTYONO bn PENGAWAS SMA Dinas P&k 2018
PENGEMBANGANSILABUS. Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu dan/atau kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup Standar Kompetensi, Kompetensi.
Transcript presentasi:

M ENYUSUN DAN M ENGEMBANGKAN KTSP KHUSUS IPS Oleh : Dra. Hj. Wafrohtur Rohmah, SE, MM Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si Kuliah XIII

A. P ROSES M ENYUSUN KTSP Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penyusunan KTSP: Analisis potensi, kekuatan, dan kelemahan yang ada disekolah dan satuan pendidikan. Analisis peluang dan dan tantangan yang ada di masyarakat dan lingkungan sekitar. Mengidentifikasi Standar Isi dan Standar Kompetensi Lulusan. Selanjutnya melakukan School review dan Benhcmarking

Langkah-langkah yang harus dilaksanakan dalam proses penyusunan KTSP: Menentukan fokus atau kompetensi dasar. Menentukan variabel atau indikator. Manentukan standar. Membandingkan standar dan kompetensi. Menentukan kesenjangan yang terjadi. Merencanakan terget untuk mencapai standar. Merumuskan cara-cara dan program untuk mencapai target

DEPDIKNAS DISDIK Provinsi DISDIK Kota / Kabupaten  Penyiapan Peraturan  Penyiapan Standar Nasional  Penyiapan Anggaran  Penyesuaian Buku Teks  Penyesuaian Aturan-aturan  Dewan pendidikan  Pengalokasian Anggaran  Fasilitas Pendidikan Sekolah Kelas/Guru  Koordinasi Program  Komite Sekolah/Kurikulum  Pelayanan Administrasi  Rancangan Kompetensi dan  Indikator Kompetensi, serta  Materi pelajaran  Rencana Pelaksanaan  Pembelajaran  Strategi Pembelajaran

B. M ENGEMBANGKAN K OMPONEN KTSP Enam komponen KTSP, antara lain: Visi dan Misi, Tujuan Pendidikan Satuan Pendidikan, Menyusun Kalender Pendidikan, S truktur muatan KTSP, Silabus, RPP.

C. M EKANISME P ENYUSUNAN KTSP Mekanisme penyusunan KTSP, sbb : Pembentukan Tim Kerja Penyusunan Draft Revisi dan Finalisasi Pengesahan KTSP Dokumen kurikulum tingkat SD, SMP, SMA dan SMK dinyatakan berlaku oleh kepala sekolah diketahui oleh komite sekolah dan dinas kabupaten kota yang bertanggung jawab di bidang pendidikan. Untuk tingkat MI, MTs, MA, dan MAK dinyatakan berlaku oleh kepala madrasah serta diketahui oleh komite madrasah dan oleh departemen yang menangani urusan pemeritahan di bidang agama. Untuk tingkat SDLB, SMPLB dan SMALB dinyatakan berlaku oleh kepala sekolah serta diketahui oleh komite sekolah dan oleh komite sekolah dan dinas provinsi yang bertanggung jawab di bidang pendidikan.

D. F ORMAT DAN K EMASAN D OKUMEN KTSP KTSP dapat diformat dan di kemas dalam 3 buku utama: Buku I Petunjuk Umum: berisi tentang visi dan misi satuan pendidikan/sekolah, tujuan pendidikan tingkat satuan pendidikan, kalender pendidikan, dan srtuktur kemampuan KTSP. Buku II Silabus dan RPP: berisi silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) lengkap untuk setiap mata pelajaran dan untuk setiap kelompok maya pelajaran. Buku III Pedoman Penilaian: berisi petunjuk pelaksanaan penilaian, baik proses, prosedur, maupun mekanisme penilaian.

E. M ENGEMBANGKAN KTSP Pengembangan kurikulum merupakan suatu proses yang kompleks, dan melibatkan berbagai komponen. Peranan KTSP memungkinkan para guru merencanakan, melaksanakan, dan menilai kurikulum serta hasil belajar peserta didik dalam mencapai standar kompetensi, kompetensi dasar, sebagai cermin penguasaan dan pemahaman terhadap apa yang dipelajari.

BAGAN PENGEMBANGAN KURIKULUM Konteks Pendidikan Kebangkitan Islam, Clean and Good Governance, Otonomi Daerah, Milenium Goals 2015 (Globalisasi), Demokratisasi, Pembangunan Berkelanjutan, Perkembangan IPTEKS, serta Ekonomi Berbasis Spiritual, Moral, dan Intelektual. Landasan: Spiritual Filosofis Psikologis Tujuan Pendidikan Nasional Standar Pendidikan Nasional KURIKULUM NASIONAL STANDAR KOMPETENSI  SKL  SK-KMP  SK-MP  KD STANDAR ISI  KERANGKA DASAR  STRUKTUR KURIKULUM  BEBAN BELAJAR  KALENDER PENDIDIKAN KURIKULUM OPERASIONAL  KTSP  SILABUS  RENCANA PERSIAPAN PEMBELAJARAN KURIKULUM AKTUAL PROSES PEMBELAJARAN

F. P RINSIP PENGEMBANGAN KTSP Kurikulum tingkat satuan pendidikan jenjang pendidikan dasar dan menengah dikembangkan oleh sekolah dan komite sekolah berpedoman pada standar kompetensi lulusan dan standar isi serta panduan penyusunan kurikulum yang dibuat oleh BSNP dengan memperhatikan prinsip-prinsip sebagai berikut (Permendiknas, No. 22 Tahun 2006): Berpusat pada potensi, perkembangan, serta kebutuhan peserta didik dan lingkungannya Beragam dan terpadu Tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni Relevan dengan kebutuhan Menyeluruh dan berkesinambungan Belajar sepanjang hayat Seimbang antara kepentingan global, nasional dan lokal

G. S TRATEGI P ENGEMBANGAN KTSP Strategi yang perlu diperhatikan dalm pengembangan dan pelaksanaan KTSP, terutama yang berkaitan dengan sosialisasi disekolah: Menciptakan suasana yang kondusif Mengembangkan fasilitas dan sumber belajar Membina disiplin Mengembangkan kemandirian kepala sekolah Mengembangkan paradigma (pola pikir) guru Memberdayakan staf

K ESIMPULAN KTSP harus dikembangkan sesuai dengan visi, misi, tujuan, kondisi, dan ciri khas satuan pendidikan. Oleh karena itu, dalam pelaksanaanya penyusunan KTSP mencangkup kompenen sebagai berikut: Pengembangan Misi dan Visi, Perumusan Tujuan Pendidikan Satuan Pendidikan, Analisis Konteks (untuk memotret kondisi, dan ciri khas satuan pendidikan), Pengembangan Struktur dan Muatan KTSP, Pengembangan Struktur dan Muatan KTSP, Pengembangan Kalender Pendidikan, Pengembangan Silabus, Pengembangan Pelaksanaan Pembelajaran (RPP).

1.Sebutkan dan jelaskan tentang enam komponen KTSP ! 2.Dalam prinsip pengembangan KTSP “belajar sepanjang hayat” sesuai dengan sunah Rosullulah yang bunyinya adalah T UGAS I NDIVIDU

S EKIAN... T ERIMAKASIH...