KEPERAWATAN DALAM PERKEMBANGAN SOSIAL POLITIK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
Advertisements

I Sistem Kesehatan dan Sistem Kesehatan Nasional (Indonesia) serta kaitannya dengan Pendidikan Tenaga Profesi Kesehatan Sistem Pendidikan Nasional serta.
Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)
SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 19 Tahun 2007
Oleh : Ns. Lili Fajria.S.Kep, M.Biomed
PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEPERAWATAN
Outlook Manajemen RS.
Kualitas Pendidikan Makna yang tepat mengenai kualitas pendidikan dan jalan untuk meningkatkan- nya seringkali tidak dijelaskan. Biasanya, kualitas pendidikan.
ASPEK HUKUM PRAKTEK KEPERAWATAN PROFESIONAL
DISKRIPSI PEREKONOMIAN INDONESIA
KONSEP 2010 – 2015 Oleh : Ananta Tantri Budi. VISI Memberdayakan SDM guna mendukung proses belajar mengajar, agar dapat mewujudkan institusi yang mandiri.
EMPAT PILAR PROSES BELAJAR
Berbagi Pengalaman Upaya Meningkatkan Akreditasi Program Studi
SISTEM INFORMASI UNTUK KEUNGGULAN KOMPETITIF
PENDIDIKAN NON FORMAL DAN PENDIDIKAN INFORMAL.
STANDAR PELAYANAN RUMAH SAKIT ( SPRS )
TREND DAN ISU KEPERAWATAN KELUARGA
- KELOMPOK 1 - Siska Yanti Heni H. Singgit Mira Rina Devi Dida Dedeh.
Perpustakaan Dalam Era Teknologi Informasi
CILEGON, JUNI 2010 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI UNTIRTA - CILEGON Tugas Resume Pengendalian Mutu Total Quality Management In European Helthcare Disusun Oleh.
Pengaruh Lingkungan luar terhadap Perubahan (2)
PERILAKU DALAM ORGANISASI
SEJARAH KEPERAWATAN GIGI DI INDONESIA
MANAJEMEN RUMAH SAKIT.
MEKANISME DAN ALUR PERPANJANGAN STR
norma dan tata tertib kehidupan mahasiswa di perguruan tinggi
KEBIJAKAN SBI dan RSBI Kementerian Pendidikan Nasional
HASIL SIDANG KOMISI VIII RENSTRA DEPDIKNAS
Issue dan Trend Perawatan Kesehatan Keluarga
STANDAR PROFESI GIZI HERWANTI BAHAR.
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
EMPOWERING MADRASAH TROUGH Madrasah Base Management
21 MEI 1998 ORBA BERGANTI REFORMASI DIANGGAP THE THIRD WAVE OF DEMOCRACY PADA DASAWARSA 1990-AN JULI 1995 TERBENTUK CIVITAS INTERNASIOANL DI PRAHA DIHADIRI.
BAB 6 PERENCANAAN 1. PERENCANAAN 2. PROSES PERENCANAAN 3. PERENCANAAN SITUASIONAL 4. PERENCANAAN DAN TINGKATAN MANAJEMEN 5. HAMBATAN DAN PEMECAHAN MASALAH.
Konsep Dasar Pendidikan Makro
Menuju Kabupaten Sehat
Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian/Karakter
Peran masyarat dalam pendidikan
K13- MBS sebagai Proses Pemberdayaan
EMPOWERING MADRASAH TROUGH Madrasah Base Management
Organisasi Profesi  By: IWAN SAIN.
Pengertian Hakikat pendidikan kewarganegaraan adalah upaya sadar dan terencana untuk mencerdaskan kehidupan bangsa bagi warga negara dengan menumbuhkan.
DASAR-DASAR MANAJEMEN PENDIDIKAN
Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian
“Upaya-Upaya Penanggulangan Masalah Pendidikan”
KEBIJAKAN SBI dan RSBI Kementerian Pendidikan Nasional
Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Karakter
Organisasi Profesi KELOMPOK X ATIQAH CINDY ARDYANTIKA FITRI RAHMADIAH
KURIKULUM Pengertian Kurikulum 1. Kurikulum sebagai rencana belajar.
SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
PERAN TENAGA KESEHATAN MASYARAKAT PERTEMUAN 10
Renstra Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan
PROGRAM STUDI KEDOKTERAN
Sistem Administrasi negara kesatuan republik indonesia
Prodi S3 Kedokteran dan Kesehatan
Pusat Kajian Bioetika dan Humaniora Kesehatan
PROGRAM DOKTOR Bab II. Analisis Situasi.
UNIVERSITAS GADJAH MADA
PELUANG PROFESI AHLI PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
DISKRIPSI PEREKONOMIAN INDONESIA
Pengertian (1) Struktur Ruang Tata Ruang Pola Ruang
TEORI BELAJAR DAN PEMBELAJARAN
TEORI BELAJAR DAN PEMBELAJARAN
MANAJEMEN RUMAH SAKIT. DASAR HUKUM UU no. 44 tahun 2009 Kepmenkes no. 129 th 2008 ttg standar pelayanan minimal rumah sakit.
PROGRAM STUDI SARJANA KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
PRODI D3 KEBIDANAN Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Jakarta Jl. Cempaka Putih I No.1, Jakarta Pusat Telp. (021)
Issue dan Trend Perawatan Kesehatan Keluarga R Bayu Kusumah N.
PATIENT SAFETY Emmelia Astika Fitri Damayanti, Ns., M.Kep.
Transcript presentasi:

KEPERAWATAN DALAM PERKEMBANGAN SOSIAL POLITIK Oleh : Ns. Lili Fajria.S.Kep

PENDAHULUAN : Masalah penyakit dan kesehatan secara bertahap mengalami pergeseran dari penyakit infeksi ke penyakit kardiovaskuler dan degeneratif. Tuntutan masyarakat terhadap mutu semakin meningkat. Hal tersebut mempengaruhi perkembangan pendidikan keperawatan dan kedudukannya dlm kancah politik dan sosial.

Pendidikan Keperawatan : Selaras dengan peningkatan ilmu dan teknologi pendidikan keperawatan tahap demi tahap mengalami peningkatan baik mutu maupun jenjang. Dulu perawat hanya berpendidikan dasar dan menengah sekarang sudah jenjang pendidikan tinggi. Jenjang utama : SPK, D.III, S.1 dan S.2

Lanjutan….. Perkembangan pendidikan keperawatan saat ini dipengaruhi oleh faktor-faktor : 1. Situasi politik dan kesadaran masyarakat ttg haknya perlu reformasi bidang pendidikan. 2. Desentralisasi/otonomi daerah mempengaruhi dalam pengelolaan pendidikan dan penempatan tenaga kerja lulusan. 3. Arus globalisasi mempengaruhi dalam menyiapkan tenaga yang siap berkompetisi global.

Permasalahan Bidang Pendidikan Saat Ini : Upaya dalam mempertahankan mutu pendidikan 15 tahun terakhir jumlah institusi keperawatan meningkat dengan tajam sehingga mengendalikan dan mempertahankan mutu pendidikan. Arah dan kurikulum pendidikan keperawatan Seringkali menjadi kabur dan muatan kurikulum menjadi tidak jelas. Kesempatan untuk mengikuti pelatihan/pendidikan semakin meningkat tapi tidak semua perawat dapat mengakses kesempatan karena berbagai kendala.

Lanjutan…… Keterbatasan tenaga pengajar dan fasilitas klinik. selain itu sumber fasilitas pendidikan juga belum memadai, spt ; lahan praktek, labor, buku dan akses terhadap jurnal keperawatan. Siswa/mahasiswa semakin dilibatkan dalam pengembangan kurikulum sehingga ikut aktif dalam pengendalian pengajaran maupun administratif.

Organisasi Profesi : PPNI didirikan tanggal 17 Maret 1974, merupakan gabungan : - Ikatan Perawat Indonesia ( IPI ) - Persatuan Perawat Indonesia ( PPI ) - Ikatan Guru Perawat Indonesia ( IGPI ) - Ikatan Perawat Wanita Indonesia (IPWI). Fungsi PPNI : Sebagai wadah tenaga keperawatan Mengemban, mengamankan dan membela Pancasila Menampung, memadukan, menyalurkan dan memperjuangkan aspirasi serta mengembangkan keprofesian dan kesejahteraan tenaga perawatan.

Reformasi pembangunan di bidang keperawatan perlu kemampuan kepemimpinan dan manajerial yang tinggi baik ditingkat pusat maupun daerah. ICN ( International Council of Nurses ) menyadari dan menyatakan proyeknya saat ini : Leadership for change. maka perlu : 1. Mengembangkan pemahaman ttg reformasi kesehatan internasional dan implikasinya bagi perawat. 2. Mengembangkan ketrampilan dan strategi manajerial yang mempunyai pengaruh pada negara dan organisasi profesi. Kunci dasarnya : para perawat harus siap dengan posisi mereka dalam manajemen dan kepemimpinan

Fokus LFC (leadership for change) : Peningkatan keefektifan dalam perencanaan kesehatan dan menyusun kebijakan. Pengembangan yan keperawatan yang berkualitas dan efesien. Menyiapkan manajer perawat di masa depan Mempertahankan pembangunan dan memberi sumbangsih dlm skala kesehatan. Perubahan kurikulum pendidikan Penngkatan jaringan nasional, regional dan internasional Di Indonesia : SK Menkes No 836 tahun 2005 tentang “Pedoman pengembangan manajemen kinerja perawat dan bidan “

Terima kasih………..