Elizabeth Goenawan Ananto, Ph.D, FIPRA 14 Juni 2011
1. Membangun Kesadaran Publik 2. Memberikan Pengetahuan 3. Meningkatkan Pemahaman INFORMASI 4. Membentuk Keyakinan 5. Meningkatkan Persepsi MOTIVASI 6. Merubah Sikap 7. Merubah Prilaku MERUBAH PRILAKU Elizabeth G. Ananto 2Peran Humas dalam Strategi D.I.
Strategic Communications Multi communication channels Targeted public Attitude Change Public Relations S E L L Elizabeth G. Ananto 3Peran Humas dalam Strategi D.I.
INPRES 4, 2011 Percepatan Kualitas Akuntabilitas Keuangan Negara INPRES 9, 2011 Rencana Aksi Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi 2011 Elizabeth G. Ananto 4Peran Humas dalam Strategi D.I.
Kepercayaan Publik terhadap Pemerintah taat peraturan – mematuhi ketentuan yakin untuk membayar pajak warganegara yang baik Pengelolan keuangan negara yang efektif Transparan Akuntabel Pengawasan intern Elizabeth G. Ananto 5Peran Humas dalam Strategi D.I.
Pencegahan ◦ Early warning system issue management Inti Pesan STOP KORUPSI Kesadaran – Pengetahuan – Pemahaman HUMAS Pemberantasan crisis management Inti Pesan TINDAK KORUPTOR Sikap – Tindakan HUMAS dan Aparat Penegak Hukum (sistemik) Elizabeth G. Ananto 6Peran Humas dalam Strategi D.I.
Membangun Budaya MALU ◦ Komunikasi persuasif ◦ Komunikasi dengan lingkungan internal Menerapkan Sanksi Sosial ◦ Di lingkungan pekerjaan ◦ Di lingkungan rumah tinggal / keluarga ◦ Publikasi ◦ Pembatasan gerak ◦ Pembatasan fasilitas sosial Elizabeth G. Ananto Peran Humas dalam Strategi D.I.7
1. Membangun kesadaran publik Siapa kami, siapa Anda? 2.Menciptakan kebersamaan Apa yang dapat kita lakukan bersama? 3.Menciptakan keterkaitan Membangun hubungan timbal balik 4.Melaksanakan tindakan persuasif Ini yang kita inginkan bersama Elizabeth G. Ananto 8Peran Humas dalam Strategi D.I.
1. Identifikasi visi lembaga GRAND STRATEGY 2. Tujuan dan sasaran TAHAPAN 3. Tentukan Target sasaran PRIORITAS SASARAN – SIAPA, DIMANA, KONDISI SOSIAL 4. Pengembangan Pesan SPESIFIK – TERARAH 5. Tentukan siapa juru bicara DUTA 6. Pilih sarana komunikasi PRODUK 7. Scan HAMBATAN PELAKSANAAN Elizabeth G. Ananto Peran Humas dalam Strategi D.I.9
Susun materi komunikasi ◦ Apa bentuk komunikasi yang paling Efektif – mudah diingat – efisien – daya jangkau luas Cari partner yang efektif Kerjasama lembaga lain – jalur pendidikan, LSM Latih juru bicara Popular sesuai target sasaran Perluas jangkauan penyebaran pesan Nasional – Regional – Lokal Monitor pelaksanaan diseminasi informasi Sejauhmana keberhasilan Elizabeth G. Ananto Peran Humas dalam Strategi D.I.10
Verbal and visual Visual Only 70% 10% 72% 20% 85% 65% Verbal Only After 3 hours After 3 days Elizabeth G. Ananto 11Peran Humas dalam Strategi D.I.
1. Kualitas produk, program, kampanye 2. Keragaman media yang digunakan 3. Frekuensi penyampaian pesan 4. Multi kultur – sesuai dengan target sasaran komunikasi 5. Kemasan yang menarik Elizabeth G. Ananto Peran Humas dalam Strategi D.I.12
Perubahan Sosial dan Kultur Jumlah orang yang berubah TINDAKANNYA Jumlah orang yang berubah SIKAPNYA Jumlah orang yang berubah PERSEPSINYA Jumlah orang yang mengetahui INTI PESAN Peningkatan PEMAHAMAN Peningkatan PENGETAHUAN Peningkatan KESADARAN Elizabeth G. Ananto Peran Humas dalam Strategi D.I.13
Komitmen dari RI I dan seluruh jajarannya Koordinasi antar Pejabat Pemerintah Terkait Keseriusan Lembaga Penegak Hukum PEJABAT PUBLIK adalah Contoh Rakyat ◦ Pemberantasan Korupsi harus mulai dari ATAS ◦ Konsisten – Antara PESAN PUBLIK dan FAKTA ◦ HUMAS sejauhmana diberikan kekuatan untuk merubah prilaku pejabat Publik? Terimakasih Selamat Bertugas Untuk Negara Elizabeth G. Ananto 14Peran Humas dalam Strategi D.I.