HIDROSTATIKA Pertemuan 21

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEKANIKA ZALIR (FLUIDA)
Advertisements

KUMPULAN SOAL 4. FLUIDA H h
Keadaan Zat Cair Volumenya tetap Bentuk tidak tetap
SIFAT FISIK DAN KEADAAN BAHAN
Staf Pengajar Fisika Departemen Fisika FMIPA Universitas Indonesia
Andre Sugijopranoto SJ
FLUIDA Fluida adalah zat yang dapat mengalir atau sering
FISIKA STATIKA FLUIDA SMK N 2 KOTA JAMBI.
Tugas 1 masalah properti Fluida
Mekanika Fluida Membahas :
Berkelas.
FLUIDA.
FLUIDA (ZAT ALIR) Padat Wujud zat cair Fluida gas.
Bab 1: Fluida Massa Jenis Tekanan pada Fluida
Matakuliah : K0614 / FISIKA Tahun : 2006
Selamat Belajar… Bersama Media Inovasi Mandiri Semoga Sukses !!
Selamat Belajar… Bersama Media Inovasi Mandiri Semoga Sukses !!
13. Fluida.
KESETIMBANGAN BENDATEGAR, TEGANGAN DAN REGANGAN & FLUIDA
HIDROSTATIKA DAN HIDRODINAMIKA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA
FLUIDA Mempunyai musuh satu itu kebanyakan, mempunyai kawan seribu itu sedikit Kita belajar dari burung, mereka selalu bernyanyi dan berdansa bersama,
Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya
FLUIDA.
rigid dapat mengalir dapat mengalir
Hidrostatika Hidrostatika adalah ilmu yang mempelajari fluida yang tidak bergerak. Fluida ialah zat yang dapat mengalir. Seperti zat cair dan gas. Tekanan.
Nikmah MAN Model Palangka Raya
FLUIDA STATIS Tujuan Pelajaran Materi Kesimpulan Pref Next
FLUIDA STATIS DAN DINAMIS
FISIKA STATIKA FLUIDA.
Ir. Mochamad Dady Ma‘mun M.Eng, Phd
TEKANAN DI DALAM FLUIDA
Fluida Statis.
BAB FLUIDA.
PENGUKURAN TEGANGAN PERMUKAAN
F L U I D A.
Hidrodinamika, Dinamika Fluida, Hk Kontinuitas,Hk Poiseuille
Prof.Dr.Ir. Bambang Suharto, MS
FISIKA FLUIDA.
Mekanika Fluida Statika Fluida.
DONNY DWY JUDIANTO LEIHITU, ST, MT
Dasar Perhitungan Hidrolik
FISIKA STATIKA FLUIDA.
MEKANIKA FLUIDA BY : YANASARI,SSi.
HIDROSTATISTIKA.
Standar Kompetensi Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah Kompetensi Dasar Menganalisis hukum-hukum.
MEKANIKA FLUIDA BESARAN-BESARAN FLUIDA Tekanan, p [Pa]
STATIKA FLUIDA Suatu padatan adalah bahan tegar yang mempertahankan bentuknya terhadap pengaruh gaya-gaya luar Fluida (zat alir) adalah bahan tak tegar.
STATIKA DAN DINAMIKA FLUIDA
FLUIDA STATIS.
Fluida : Zat yang dapat mengalir
MEKANIKA FLUIDA Topik Bahasan : Massa jenis dan gravitasi khusus
Hidrodinamika, Dinamika Fluida, Hk Kontinuitas,Hk Poiseuille
Hidrodinamika, Dinamika Fluida, Hk Kontinuitas,Hk Poiseuille
PERTEMUAN 1.
FISIKA FLUIDA STATIS & FLUIDA DINAMIS BERANDA FLUIDA STATIS DINAMIS
NUGROHO CATUR PRASETYO
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
MEKANIKA FLUIDA Bagian I (HIDROSTATIKA)
MEKANIKA FLUIDA BESARAN-BESARAN FLUIDA Tekanan, p [Pa]
MEKANIKA FLUIDA Sifat – sifat Fluida.
Fluida Statis DISUSUN OLEH: AULIA SRI MULIANI KANIA DIFA KEMAS RIDHO ADIMULYA M RIZQI VIERI PUTRA.
Zat Padat dan Fluida Tim TPB Fisika.
MEKANIKA FLUIDA Bagian I (HIDROSTATIKA)
MEKANIKA FLUIDA 1 FLUIDA :
FLUIDA.
FLUIDA Tugas Fisika Dasar I Disusun oleh: Muhammad Naufal Farras Prodi : Manajemen Rekayasa Industri.
Fluida Statis Fisika Kelas X Dadi Cahyadi, S.Si
Rela Berbagi Ikhlas Memberi Rela Berbagi Ikhlas Memberi BAHAN AJAR FISIKA.
Transcript presentasi:

HIDROSTATIKA Pertemuan 21 Matakuliah : K0635 - FISIKA Tahun : 2007 HIDROSTATIKA Pertemuan 21

HIDROSTATIKA * Hidrostatika adalah ilmu yang mempelajari fluida dalam keadaan diam. * Fluida adalah zat yang dapat mengalir(zat cair dan gas ). Perbedaan zat cair dan gas adalah pada kompressibilitas, dimana zat cair mempunya modulus kompressibilitas yang tinggi, terutama bila dibandingkan dengan gas * BERAT JENIS Adalah perbandingan rapat massa suatu zat dengan rapat massa zat baku ( zat baku untuk cairan adalah air pada suhu 40C) , dan untuk gas zat bakumya adalah adalah udara BJ = zat / baku 3 Bina Nusantara

1. Variasi Tekanan Dalam Fluida Tekanan hidrostatika pada suatu titik merupakan perbandingan antara gaya normal dF yang bekerja pada suatu luas dA di titik tersebut berada , yaitu : P = dF / dA atau : dF = P dA Satuan tekanan: atmosphere (atm) , atau Pascal ( Pa) 1 atm = 1,013x105 Pa 1 Bar = 105 Pa 1 Psi = 1 lb/inci2 Variasi (perubahan ) tekanan di dalam fluida dinyatakan oleh persamaan : dP/dY = - ρ g 4 Bina Nusantara

(1) Untuk cairan , dimana rapat massa  dapat dianggap konstan Jika : P1= P ( tekanan pada elevasi y1 ) P2 = Pa tekanan pada elevasi y2 Maka : Pa - P = - g(Y2-Y1) = g h Atau : P = Pa + gh (variasi tekanan dalam cairan ) h = (Y2-Y1) adalah kedalaman dari permukaan Bina Nusantara

maka : (dP / dY) = (P/P0) ρ0 g Tekanan pada ketinggian Y adalah : (2) Untuk gas atau udara ,  berubah dengan ketinggian, menurut persamaan :  = (P / P0)0 maka : (dP / dY) = (P/P0) ρ0 g Tekanan pada ketinggian Y adalah : P = P0 e- g( /P ) y Bina Nusantara

2. Hukum Pascal Dan Archimedes Hukum Pascal : bila tekanan pada fluida yang berada dalam suatu ruang tertutup diubah , maka tekanan pada semua bagian fluida akan berubah dengan besar yang sama. Hukum ARCHIMEDES Benda yang berada dalam suatu fluida ( sebagian atau seluruhnya tenggelam ) akan mendapat gaya ke atas , yang besarnya sama dengan berat fluida yang dipindahkan. Macam-macam kesetimbangan : Benda terapung : benda < fluida Benda melayang: benda = fluida Benda tenggelam: benda > fluida Bina Nusantara

Alat utuk mengukur tekanan udara luar. y2 P2 = 0 h=y2-y1 3. Pengukuran Tekanan a. Barometer Alat utuk mengukur tekanan udara luar. y2 P2 = 0 h=y2-y1 P1=Pa y1 air raksa Tekanan udara luar : Pa = gh Bina Nusantara

Alat untuk mengukur tekanan gas/udara dalam suatu b. Manometer Alat untuk mengukur tekanan gas/udara dalam suatu tabung tertutup (tangki) Ujung terbuka P2 = Pa Tekanan gas dalam tangki h P = Pa + gh P1 = P air raksa tangki Bina Nusantara

4. Tegangan Permukaan Sebuah jarum baja bila diletakan secara hati-hati dapat mengapung di atas permukaan air. Hal ini disebabkan adanya gaya tarik menarik antar molekul air yang menghalangi jarum masuk ke dalam air. Efek ini disebut : Tegangan Permukaan = γ Tegangan γ didefinisikan sebagai gaya persatuan panjang. Permukaan air pada kawat merupakan lapisan tipis yang mempunyai permukaan atas dan bawah, maka egangan permukaan air : γ = 2F/ L Bina Nusantara

Lengan kiri, luas penampang A1 dan diberi beban 5. Pompa Hidrolik F1 , A1 F2 , A2 P1 P2 fluida Lengan kiri, luas penampang A1 dan diberi beban dengan gaya F1 . Pada lengan kanan, luas penampang A2 dan diberi beban dengan gaya F2 . Dari prinsip Pascal, tekanan pada lengan kiri = tekanan pada lengan kanan F1 / A1 = F2 / A2 , maka : F2 = (A2 / A1 ) F1 Bina Nusantara