1 PENDIDIKAN KARAKTER MOH. SALEH, SH., MH. UNIVERSITAS NAROTAMA SURABAYA 2011 BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
Konsep Budaya Budaya adalah keseluruhan sistem berpikir, nilai, moral, norma, dan keyakinan manusia yang dihasilkan masyarakat. Sistem berpikir, nilai, moral, norma, dan keyakinan itu adalah hasil dari interaksi manusia dengan sesamanya dan lingkungan alamnya. Sistem berpikir, nilai, moral, norma dan keyakinan itu digunakan dalam kehidupan manusia dan menghasilkan sistem sosial, sistem ekonomi, sistem kepercayaan, sistem pengetahuan, teknologi, seni, dan sebagainya.
Lanjutan… Kebudayaan merupakan identitas suatu bangsa yang dapat membedakan bangsa tersebut dengan bangsa lainnya. Sekurang-kurangnya ada enam nilai yang amat menentukan wawasan kebudayaan, yaitu : ekonomi, solidaritas, agama, seni, kuasa dan teori. Enam nilai budaya itu selanjutnya menentukan konfigurasi kepribadian dan norma etik individu maupun masyarakat. Nilai apa yang paling dominan pada seseorang atau sekelompok orang, atau bahkan suatu bangsa akan menentukan “sosok” mereka sebagai manusia.
Lanjutan… Kebudayaan suatu masyarakat diilhami oleh tata alam, tata social, iptek dan keyakinan agama Oleh karena itu kita mengenal ada kebudayaan Barat, kebudayaan Timur, dan kebudayaan Islam. Kebudayaan ada yang bersifat tinggi dan ada yang bersifat sederhana atau bahkan rendah (misalnya budaya korupsi). Pada tingkat “kota” kebudayaan berkembang menjadi peradaban.
Karakter Bangsa (National Character) Karakter bangsa digunakan untuk mendskripsikan ciri-ciri kepribadian yang tetap dan gaya hidup yang khas yang ditemui pada penduduk negara bangsa tertentu Karakter bangsa terikat oleh aspek budaya dan termasuk dalam mekanisme psikologis yang menjadi karakteristik masyarakat tertentu DeVos (1968:14)
Munculnya Persepsi National Character Berasal dari masyarakat Eropa Sejak tahun 1940-an Menimbulkan ketegangan secara perodik dan kesalah pahaman antara anggota aliansi dan kelompok-kelompok nasional yang bermusuhan. DeVos (1968:14)
Budaya dan Karakter Bangsa terbentuk dari sejumlah orang yang memiliki kesamaan bahasa, musik, tarian, kebiasaan dan tradisi khas yang dinamakan budaya bangsa Budaya Bangsa merupakan karakter bangsa sebagai aspek psikologis atau bidang inti manusia Karakter bangsa merupakan unsur yang membedakan suatu bangsa dengan bangsa lainnya. Baner (1948)
JATI DIRI SUMBER: MODIFIKASI DARI SOEMARNO, 2008 JATI DIRI KARAKTERKARAKTER BUDAYABUDAYA BUDAYA LUHUR BANGSA PENGARUH LINGKUNGAN FITRAH ILLAHI
Pendekatan Analitis dalam National Character Hubungan antara kebiasaan belajar anak-anak dengan karakteristik yang terlihat dalam perilaku orang dewasa pada suatu masyarakat yang sama. Pola dan struktur hubungan antar personal dalam masyarakat. komparatif tentang semua konfigurasi budaya yang membedakan suatu budaya dari budaya lainnya, perbedaan gaya hidup dan cara pandang tentang sesuatu. Perubahan dalam struktur ekonomi sangat besar mempengaruhi pengalaman anak-anak dan dapat mengubah keluarga inti Hubungan peran sentral budaya membesarkan anak umumnya dengan dampaknya pada perasaan pribadi masa dewasa. mengkaji sifat-sifat dasar kepribadian yang diperlukan paling tida untuk kelompok pekerjaan minoritas
C.KALIMANTAN IRIAN JAYA MALUKU E.NUSA TENGGARAW.NUSA TENGGARA BALI E.JAVA C.JAVA W.JAVA DI YOGYAKARTA SE.SULAWESI C.SULAWESI N.SULAWESI JAMBI RIAU BENGKULU W.SUMATRA DI ACEH E.KALIMANTAN W.KALIMANTAN PAPUA S.KALIMANTAN S.SULAWESI C.KALIMANTAN W.JAVA RIAU LAMPUNG S.SUMATRA JAMBI N.SUMATRA