MANAJEMEN SDM KEPERAWATAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ORGANISASI DAN MANAJEMEN RUMAH SAKIT
Advertisements

1 S.D.M. BISNIS PENGANTAR. 2 Kebutuhan SDM   Dari semua sumberdaya sebuah perusahaan, barangkali SDM adalah sumberdaya yang paling besar kontribusinya.
SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
Pertemuan VII Sumber Daya Manusia dan Desain Pekerjaan
PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA
Manajemen Sumberdaya Manusia
Mengubah Sifat Manajemen Sumber Daya Manusia (Hakikat SDM)
Penyusunan Personalian
KEBIDANAN SEBAGAI PROFESI
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
Manajemen Sumber Daya Manusia
PENGUKURAN PRODUKTIVITAS
MUTASI KARYAWAN PERTEMUAN KE 10 budiarsa dharmatanna msdm.
PERTEMUAN absensi dan turn over Rokiah Kusumapradja
PENGELOLAAN TENAGA PERAWAT
TREND DAN ISU KEPERAWATAN KELUARGA
BISNIS HOME CARE.
Penilaian Mutu Rekam Medis.
APLIKASI PMK DAN SP2 KP DI RUMAH SAKIT Sumijatun, September 2014
PERGUB No. 72 Tahun 2007 tentang Pegawai Non PNS SKPD/Unit Kerja
MUTU LAYANAN KEBIDANAN KONSEP DASAR MUTU PELAYANAN KESEHATAN& KEBIDANAN By. Danik Dwiyanti.
PERENCANAAN KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT
PERENCANAAN TENAGA PERAWAT DI RUMAH SAKIT
UNDANG UNDANG NO. 44 TAHUN 2009 TENTANG RUMAH SAKIT tgl
RUANG LINGKUP KEPERAWATAN JIWA
. PENGELOLAAN TENAGA PERAWAT Basuki widiyanto. POKOK BAHASAN staff/ Pendahuluan 2. Perencanaan Tenaga Perawat 3. Penjadwalan 4. Pengembangan Staf.
ANALISIS TERHADAP AKTIFITAS UNIT PELAYANAN DAN KLIEN
AZAZ-AZAZ DAN RUANG LINGKUP PEMBINAAN PEGAWAI
ABSENSI, PINDAH KERJA, KOMITMEN KERJA
PELATIHAN & PENGEMBANGAN MATERI Ke-7
PEKERJA WANITA.
Mengubah Sifat Manajemen Sumber Daya Manusia (Hakikat SDM)
QA DAN PERFORMANCE IMPROVEMENT
PENGELOLAAN TENAGA PERAWAT
Penataan Pegawai Negeri Sipil Di Lingkungan Pemprov DKI Jakarta
Model Metode Asuhan Keperawatan pada Pasien
MUTU LAYANAN KEBIDANAN KONSEP DASAR MUTU PELAYANAN KESEHATAN& KEBIDANAN By. Ika Putri R.
ADAPTASI PSIKOLOGIS IBU MASA NIFAS
QUALITY ASSURANCE DAN PERFORMANCE IMPROVEMENT (2 SKS ) : Ny
PEKERJA WANITA.
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA
Mengelola Sumber Daya Manusia
PELATIHAN & PENGEMBANGAN
IMPLEMENTASI PERAN PPNI dalam meningkatkan kesejahteraan perawat
Tujuh Standar Keselamatan Pasien
MANAJEMEN MUTU INFORMASI KESEHATAN (MMIK) 3
MODEL PRAKTIK KEPERAWATAN PROFESSIONAL
3.
ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA
MODEL PRAKTIK KEPERAWATAN PROFESIONAL Ns. Neng Eti Winahayu, SpKepJ
STANDAR PRAKTEK KEPERAWATAN
DESAIN ANALISIS PEKERJAAN (MSDM 1)
MENGHITUNG KEBUTUHAN TENAGA DAN MENGATUR JADWAL DINAS PERAWAT
ETIKA DALAM KEPERAWATAN
Kesehatan Dan Keselamatan Kerja
Pelatihan dan Pengembangan
Abdul latieff HSE Officer. Definisi Kesehatan dan keselamatan kerja (K3) adalah bidang yang terkait dengan kesehatan, keselamatan, dan kesejahteraan manusia.
PERSONALIA PERUSAHAAN
ABSENSI, PINDAH KERJA, KOMITMEN KERJA
Merintis dan Memulai usaha Praktek Pelayanan Jamu Mandiri
MANAJEMEN MUTU DAN AUDIT KEPERAWATAN MARSIANA ANGGRAENI.
A. Kompetensi HARD SKILL Fungsi Perencanaan a. Perencanaan Ketenagaan b. Perencanaan Anggaran Fungsi Pengorganisasian Fungsi Pengarahan Fungsi Pengendalian.
HAK PASIEN DAN KELUARGA (HPK). 1.. Memperoleh informasi mengenai tata tertib dan peraturan yang berlaku di Rumah Sakit; 2.. Memperoleh informasi tentang.
KEBIJAKAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) NASIONAL
FERRY AMURIAWAN, AMK., SKM., MH
PEKERJA WANITA.
Pengembangan Sistem Informasi Erliyan Redy Susanto.
PELAPORAN PRAKTEK KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN KEPERAWATAN DI RUANG WIJAYA KUSUMA RS dr. R. SOETIJONO BLORA.
Transcript presentasi:

MANAJEMEN SDM KEPERAWATAN Ny. Rokiah Kusumapradja

MANAJEMEN SDM KEPERAWATAN Pengelolaan RS => bermutu , efektif dan efisien => perlu tenaga memadai (kuantitas dan kualitas Peran tenaga sangat penting Mengapa Keperawatan ? Era globalisasi => persaingan antar RS ! Perubahan Paradigma & konsep RS Tuntutan : Mutu, Safety, Iptek, Hukum

Produk RS  jasa  dijual adalah keahlian Tenaga RS  padat karya & multi disiplin TENAGA KURANG PRODUKTIVITAS MENURUN  - CITRA RS ? - PROSPEK PENDAPATAN RS !! - SURVIVE RS ? Pengadaan, penyesuaian, pembinaan/ pengembangan SDM waktu dan biaya

TENAGA KEPERAWATAN DI RS ? Pel keparawatan bag integral pel kes di RSCERMIN mutu & CITRA pel kes di RS. TENAGA KEPERAWATAN DI RS ? Keberadaan 24 jam; terus menerus Gillies ( 1989) penelitian di beberapa RS => 60 % biaya RS => belanja pegawai (gaji,insentif dan lembur ) => 40-50% Perawat Di Indonesia => 40-50 % tenaga RS perawat ; >> wanita Pekerjaan Profesi =>tidak bisa diganti/ substitusi Penghasil aktifitas paling besar di RS => OK,IGD, Rawat Jalan, Rawat Inap, ICU,dll

HASIL PENELITIAN  CENDERUNG MENGGUNAKAN TENAGA >>> FREKWENSI VARIASI SENSUS SULIT DIDUGA TENDENSI MENGGUNAKAN TENAGA MAKSI MUM / PUNCAK SENSUS  BUKAN RATA- RATA SENSUS

TANTANGAN KEPERAWATAN ? PERGESERAN ORIENTASI RS  LEMBAGA SOSIAL  INDUSTRI PELAYANAN JASA  LANDASAN MOTIF EKONOMI  mutu, efisiensi & efektifitas TUNTUTAN PELAYANAN RS BERKUALITAS dan AMAN  PEL. KEPERAWATAN IPTEK KESEHATAN  MAJU PESAT TUNTUTAN PENINGKATAN  PROFESI KECENDERUNGAN PERKEMBANGAN  BIDANG KEILMUAN- FRAGMENTASI KEILMUAN DAN BIDANG SPESIALISASI

PERATURAN PERUNDANG- UNDANGAN  TUNTUTAN PERKEMBANGAN LANJUTAN PERATURAN PERUNDANG- UNDANGAN  TUNTUTAN PERKEMBANGAN KEPERAWATAN SEBAGAI PROFESI  PEL/ ASUHAN KEPERAWATAN PROFESIONAL  PERAWAT PROFESIONAL  NERS PRAKTIK KEPERAWATAN PROFESIONAL DAPAT BERKEMBANG  MENYELURUH STANDAR KOMPETENSI PERAWAT !!!  POLA KETENAGAAN, KARIER, PELATIHAN, REMUNERASI, LINGKUP PRAKTIK KEP, DLL !!! DIKEMBANGKAN MODEL PRAKTIK KEPERAWATAN PROFESIONAL Penting  PENELITIAN KEPERAWATAN  MENDUKUNG PRAKTIK KEP. PROFESIONAL

TANTANGAN PELAYANAN KEPERAWATAN PERAWAT LEBIH ACCOUNTABLE & MANDIRI FIRST POINT OF ENTRY BEKERJA DENGAN KELUARGA ( HOME CARE) DAN KELOMPOK SHARED COMPETENCIES & MENGKOORDINASIKAN PEL KES. KEMAMPUAN KLINIK BERORIENTASI KOMUNITAS PEMBERDAYAAN KELUARGA PRAKTIK KEPERAWATAN BERDASARKAN EVIDENCE

II.REKRUITMEN DAN SELEKSI Susun profil SDM Keper. yang ada : - Jumlah dan jenis - Komposisi jenis tenaga - tenaga yang sudah pelatihan - Rata- rata absensi - Jumlah tenaga yang tinggal di RS Tentukan jumlah, spesifikasi tugas dan SDM yang akan direkruit ( dari dalam / luar organisasi) Persyaratan orang yang mau direkrut : Pendidikan Pelatihan kepribadian Administratif lain Metoda : Iklan, brosur, pameran, rekomendasi peg,dll

III. SELEKSI Tim seleksi ( Credential Commitee)=> psikolog Metoda seleksi : tes tertulis, nilai- nilai, wawancara,dll Kaji Latar belakang pribadi dan rencana masa datang Mendengar aktif jelaskan informasi pekerjaan , lingkungan kerja, aspek positif dan negatif pekerjaan kesimpulan dan tindak lanjut

III. ORIENTASI Orientasi ==> proses penyesuaian pegawai baru => lingkungan pekerjaan baru Membuat merasa diinginkan dan dibutuhkan Tujuan Orientasi ( 2 bagian ) - penyesuaian dg visi, misi dan fungsi RS - Penyesuaian dg tugas baru

ORIENTASI INDUCTION TRAINING - Pengenalan Misi,Visi, tujuan org - Peraturan, kebijakan, prosedur ; peraturan kepegawaian ( hak , kewajiban, larangan, keluhan, fasilitas ) => buku pegangan - selama2-3hr=> masuk - Kegagalan => info terlalu detail ORIENTASI KERJA - Pengenalan pekerjaan khusu=> unit kerja - 1-2 minggu - mis. Aplikasi proses keperawatan - pengenalan tugas OK - Filosofi, tujuan unit kerja - Pre- post tes => laporan - gunakan adult learning

IV.PENJADWALAN , SISTEM PENUGASAN DAN KLASIFIKASI PASIEN ( topik lain) PENATALAKSANAAN WAKTU DALAM KEPERAWATAN : - Cara pendekatan mempertemukan kepuasan staf dan beban kerja - Perencanaan tenaga dan penetapan jadual  sangat penting  kurang tenaga  efek negatif : moral staf, mutu pelayanan, absensi, kelelahan, bosan, tidak puas

PRINSIP- PRINSIP PENYUSUNAN JADWAL Ada keseimbangan antara kebutuhan unit kerja dan kebutuhan staf siklus penugasan => sibuk dan tidak sibuk ; berat dan ringan => harus dilalui semua staf => rotasi dan semua staf => jam kerja sama Semua staf => terlibat rotasi pagi, sore, malam Hindari staf yang diluar rotasi metoda siklus sesuai kuantitas dan kualitas siklus dipakai => sesuai metoda penugasan setiap staf dianjurkan mencatat : hari dinas, , libur, shift, cuti, dll

Contoh penjadwalan per shift Ruang peny. Dalam : 25 TT, rata- rata pasien 19 /hr, minimal kontak perawat 5 jam/ pasien/ 24 jam Total jam perawatan/ hr 19x5 jam = 95 jam total jam kerja 40 jam/ minggu  5 hari kerja jika jumlah staf sama ; 95 jam : 8 jam= 12 org 12 x 7 hari = 84 maka staf dibutuhkan 84 : 5 hr = 16,8 org Pembagian proporsi  Waster : - Pagi 47%  8 org - sore 35 %  6 org - malam 17%  3 org

V. KETIDAK HADIRAN/ ABSENSI Mengukur tk absensi ==> jumlah hari yg hilang dibagi jumlag hari kerja potensial Absensi tinggi => lembur dan perlu tenaga pengganti => adaptasi=> mutu pel. Menurun Jenis absensi : - tidak bisa dihindarkan - dengan kesadaran/ sengaja

Faktor yang mempengaruhi : - pekerjaan ganda - tempat tinggal jauh - cara pergi kerja - absensi tinggi=> senin - Hasil penelitian  >> tinggi pada organisasi besar ; pekerja kes prof lebih tinggi => non profesional; > tinggi pada awal shift ; alasan sakit : nafas, perut,gynekology, psikoneurosis

Lanjutan METODA PENGURANGAN ABSENSI  Menjaga catatan kehadiran akurat gejala meningkat  segera tindakan - Surat teguran=>menyalahgunakan cuti - Prosedur laporan => absen - program kesehatan kerja - poliklinik pegawai - manajemen partisipatif - hadiah bagi yang rajin - pusat penitipan anak

PERPINDAHAN (TURNOVER ) Pekerjaan perawat >> stress & tuntutan  keluhan >>  tdk ditanggapi atasan  tdk puas  >> Pindah Perpindahan tinggi  mahal ( pembinaan perlu waktu dan dana)  menurunkan moral Batas toleransi angka perpindahan 5-10%

SEBAB- SEBAB PERPINDAHAN HUBUNGAN KERJA PERAWAT DG ORGANISASI KURANG BAIK / ATASAN LANGSUNG TUGAS DAN PENGEMBANGAN KARIER KURANG JELAS PENGHARGAAN/ PENGAKUAN DAN AKTUALISASI DIRI KURANG OTONOMI KERJA

CARA MENGURANGI PERPINDAHAN REKRUITMEN => KEJELASAN DESKRIPSI PEKERJAAN ORIENTASI => JELASKAN ASPEK + DAN - DARI PEKERJAAN SISTEM PENUGASAN DAN PENJADWALAN=> SESUAI KUALITAS SUPERVISI; ALUR KOMUNIKASI SISTEM PENUGASAN => METODA PERAWATAN UTAMA

VII. BEBERAPA PRINSIP PEMBINAAN - keteladanan - berani resiko => keputusan rasional - Pembinaan loyalitas=> kemajuan orgn => rasa memiliki - selalu meningkatkan kinerja=> produktivitas - Pembinaan hub kerja - mengelola konflik Pembinaan => keya ki nan mantap=> tugas => optimal Pengelola keperawatan / supervisor : - Menguasai seluk beluk pekerjaan - Komunikasi=> baik - Jiwa bapak/ibu  paternalistik mengayomi,panutan

VIII. PENGEMBANGAN STAF MENGAPA PENTING  TG JAWAB PENGELOLA KEPER PEMBINAAN STAF KEMAJUAN IPTEK, PERUBAHAN SOS-BUD MASY; TUNTUTAN MUTU ; TUNTUTAN PENGEMBANGAN PRIBADI MENINGKATKAN MUTU PEGAWAI & PRODUKTIVITAS ORGANISASI

JENIS PENGEMBANGAN STAF induction training Orientasi inservice education ( pendidikan dlm tugas) continuing education ( metoda baru,SOP,Ke mampuan dan produk) manajemen training organisation training mutasi dan promosi Pelatihan berdasarkan kompetensi Registrasi, sertifikasi, Lisensi

Program Pengembangan staf PERENCANAAN ==> Identifikasi kebutuhan belajar Tentukan sasaran program Tujuan pengajaran Materi pengajaran Kegiatan belajar mengajar Metoda ( CTJ, role play, disko, studi kasus, dll) Nara sumber dan alat bantu Evaluasi ( pre- post test, kuesioner, observasi,dll )

KAPAN PELATIHAN PERLU DILAKUKAN ANGKA ABSENSI/TURN OVER TINGGI ANGKA KECELAKAAN TINGGI PENGGUNAAN BAHAN/SD TDK EFISIEN HASIL KERJA => << BAIK BEBERAPA KARYAWAN MEMAKAI CARA KERJA BERBEDA- BEDA HASIL KERJA LAMBAT << KELUHAN PELANGGAN/ MITRA

BIDANG KEAHLIAN PERAWAT STANDAR KOMPETENSI BIDANG KEAHLIAN PERAWAT

KOMPETENSI  kerangka kerja PERAWAT GENERALIS TINGKAT KEMAMPUAN YG HARUS DIMILIKI SEORANG PERAWAT  MELAKUKAN SUATU TUGAS ATAU PEKERJAAN YANG DITUNJUKKAN MELALUI PENERAPAN PENGETAHUAN, KETRAMPILAN DAN SIKAP KERJA YANG SESUAI DENGAN UNJUK KERJA YANG DIPERSYARATKAN ( ICN, 1997:44)

WHAT ARE COMPETENCIES ? COMPETENCIES : A COMBINATION OF OBSERVABLE AND APLIED SKILLS, KNOWLEDGE AND BEHAVIOR THAT CREATE COMPETITIVE ADVANTAGE FOR THE ORGANIZATION. IT FOCUS ON HOW AN EMPLOYEE CREATES VALUE FOR THE ORGANIZATION VERSUS WHAT IS ACTUALYY ACCOMPLISHED

Standar Kompetensi Nasional (SKN) BIDANG KEAHLIAN PERAWAT ( Draft POKJA : DEPDIKNAS, PPNI:2004 )  3 DOMAIN/ RANAH ( mengacu ICN): PRAKTIK PROFESIONAL, ETIS, LEGAL DAN PEKA BUDAYA PEMBERIAN ASUHAN DAN MANAJEMEN ASUHAN KEPERAWATAN PENGEMBANGAN PROFESIONAL

STANDAR KOMPETENSI NASIONAL PERAWAT GENERALIS PRAKTIK PROFESIONAL, ETIS, LEGAL, dan PEKA BUDAYA Akuntabilitas Praktik etis dan peka budaya Praktik legal PEMBERIAN DAN MANAJEMEN ASUHAN KEPERAWATAN Pemberian asuhan Manajemen asuhan PENGEMBANGAN PROFESIONAL Peningkatan profesionalisme Peningkatan mutu Pendidikan berkelanjutan

RUANG LINGKUP MANAJEMEN SDM KEPERAWATAN Perencanaan ( Kuantitas,kualitas, komposisi) Rekruitmen ; Seleksi ; Orientasi Penjadwalan, penatalaksanaan waktu,sistem penugasan, motivasi Absensi , Turn Over Pembinaan Pengembangan tenaga pengelolaan SDM baik => efektivitas dan efisiensi pel. Keperawatan