REKRUTMEN, SELEKSI DAN PENEMPATAN Nama Anggota: Novita Arum T. S.(2010.0.0068) Herdiana Candrika M.(2012.0.0065)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Penarikan / Rekruitment SDM
Advertisements

Penarikan SDM (Rekruitmen)
Martoyo (1994) Proses pemilihan individu – individu yang kualifikasi yang relevan untuk mengisi posisi dalam suatu organisasi Dasar Kebijakan dalam Seleksi.
ANALISIS DAN DESAIN PEKERJAAN
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
PEREKRUTAN DAN SELEKSI
Manajemen Sumberdaya Manusia
Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM – Handout 3 Analisis dan Desain Jabatan
MSDM – Handout 2 Analisis dan Desain Jabatan
ANALISIS JABATAN.
SELEKSI PERTEMUAN 4.
IV. Faktor-faktor Lain • Pasar tenaga kerja • Prestasi kerja
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA
Metode perekrutan karyawan
REKRUTMEN Apakah Rekrutmen itu ?

Seleksi Pengertian Seleksi
SELEKSI_Psi.Personalia PSIKOLOGI PERSONALIA
Pertemuan 5 Charisma Ayu Pramuditha B.Tech Mgt, MHRM
MANAJEMEN SDMRETNO BUDI LESTARI1 Penyeleksi : Individu Group / Tim 1 Tingkat : Adm & Kecakapan Masa Percobaan Prajabatan Metode : Non-ilmiah Ilmiah Dasar.
SELEKSI KARYAWAN Pertemuan 4 Dr. Yulizar Kasih, SE, M.Si
REKRUTMEN Pertemuan ke 3 MANAJEMEN SDM BUDIARSA DHARMATANNA.
Presented by: Syaiful Bakhri, S.Sos, MM
Manajemen Sumberdaya Manusia Dinnul Alfian Akbar
SELEKSI KARYAWAN.
PERTEMUAN 3 REKRUTMEN.
REKRUTMEN, SELEKSI DAN PENEMPATAN
Analisis dan Desain Jabatan
Overviews 1 Arti dan Proses Staffing 2 Perencanaan SDM 3
PENARIKAN TENAGA KERJA
MENGELOLA SUMBER DAYA MANUSIA
SELEKSI & PENEMPATAN TENAGA KERJA
REKRUTMENT AMALUDIN, S.IP, MM.
PENARIKAN TENAGA KERJA
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
SELEKSI atau SELECTION
SELEKSI KARYAWAN Pertemuan 4 08/11/2017 Nova Yanti Maleha,S.E.M.M.
SELEKSI KARYAWAN Pertemuan 4 Dr. Yulizar Kasih, SE, M.Si
MSDM – Handout 3 Analisis dan Desain Jabatan
ANALISIS JABATAN Nur Fachmi Budi.S,M.Psi.
ANALISIS JABATAN.
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
REKRUTMEN PENGADAAN SELEKSI & PENEMPATAN ORIENTASI Permintaan TK (F)
REKRUTMEN Pertemuan ke 3 MANAJEMEN SDM.
Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia
SELEKSI atau SELECTION
MATERI KE-3 REKRUTMEN DAN SELEKSI
PERTEMUAN 3 REKRUTMEN.
MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA
SELEKSI TENAGA KERJA MATERI KULIAH MSDM Dra. Entri Sulistari, M.Si.
MANAJEMEN DAN BISNIS FUNGSI PENGISIAN JABATAN Pertemuan 4 1.
Seprian Fairnanto, S.Kom
Perencanaan SDM dan Proses Rekrutmen
MATERI KULIAH REKRUTMEN DAN SELEKSI 31 May 2018.
ANALISIS JABATAN.
PENYUSUNAN PERSONALIA
Bagian 10. Mengelola Sumber Daya Manusia
REKRUTMEN STRATEGI KELOMPOK 2 YOLLANDA (A1D515031)
SELEKSI PERTEMUAN KE-4 MANAJEMEN SDM BUDIARSA DHARMATANNA.
Analisis dan Desain Jabatan Manajemen Sumber Daya Manusia.
REKRUTMEN Pertemuan ke 3 MANAJEMEN SDM BUDIARSA DHARMATANNA.
NAURI ANGGITA TEMESVARI, SKM., MKM
Bagian 10. Mengelola Sumber Daya Manusia
Audit Sumber Daya Manusia
Bagian 10. Mengelola Sumber Daya Manusia
SELEKSI & PENEMPATAN TENAGA KERJA
Analisis dan Desain Jabatan
MENGELOLA SDM DAN HUBUNGAN TENAGA KERJA
PERTEMUAN III REKRUTMEN & SELEKSI.
Transcript presentasi:

REKRUTMEN, SELEKSI DAN PENEMPATAN Nama Anggota: Novita Arum T. S.( ) Herdiana Candrika M.( )

REKRUTMEN DAN SELEKSI (Stoner,dkk-1995) mendifinisikan rekrutmen sebagai suatu proses pengumpulan calon pemegang jabatan yang sesuai dengan rencana sumber daya manusia untuk menduduki suatu jabatan tertentu. Tujuan dari rekrutmen adalah mendapatkan calon karyawan sebanyak mungkin sehingga memungkinkan pihak management (recruiter) untuk memilih atau menyeleksi calon sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan oleh perusahaan.

Proses Rekrutmen 1.Mengidentifikasi jabatan yang lowong dan berapa jumlah tenaga yang diperlukan. 2.Mencari informasi jabatan melalui analisa jabatan 3.Jika persyaratan jabatan telah tersusun, maka langkah berikutnya adalah menentukan dimana kandidat yang tepat harus dicari. 4.Memilih metode-metode rekrutmen yang paling tepat untuk jabatan. 5.Memanggil kandidat-kandidat yang dianggap memenuhi persyaratan jabatan 6.Menyaring / menyeleksi kandidat. 7.Membuat penawaran kerja. 8.Mulai bekerja.

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Proses Rekrutmen Yang pertama adalah kondisi ekonomi negara secara umum Faktor kedua adalah ketersediaan tenaga kerja pada bidang yang dicari Faktor ketiga adalah reputasi perusahaan

Kendala-Kendala Dalam Proses Rekrutmen Kendala-kendala yang dihadapi setiap perusahaan tidak sama, tetapi pada umumnya kendala-kendala itu adalah: Kebijaksanaan Sumber Tenaga Kerja Kebijaksanaan Promosi Kebijaksanaan Status Karyawan Kebijaksanaan Kompensasi dan Kesejahteraan.

METODE SELEKSI KARYAWAN Metode Ilmiah Seleksi yang didasarkan pada spesifikasi jabatan dan kebutuhan nyata jabatan, serta berpedoman pada kriteria dan standar-standar tertentu‚ Seleksi hendaknya dilakukan dengan:  Metode kerja yang jelas dan sistematis  Berorientasi kepada prestasi kerja  Berorientasi kepada kebutuhan riil karyawan Metode Non Ilmiah Seleksi tidak didasarkan pada kriteria, standar atau spesifikasi kebutuhan nyata jabatan, tetapi hanya berdaasarkan perkiraan dan pengalaman saja. Unsur-Unsuryang diseleksi, biasanya:  Surat lamaran bermaterai atau tidak  Ijazah dan daftar nilainya  Surat keterangan pengalaman

STRATEGI SELEKSI Mekanikal: Data dikumpulkan berdasarkan pedoman, prosedur yang sudah ditetapkan. Biasanya dilaksanakan sesuai dengan perhitungan statistik. Klinikal: Data dikumpulkan dengan cara yang lentur, tergantung pada orang yang mengumpulkan data. Biasanya dengan memperhatikan pola perilaku khusus yang disesuaikan tuntutan pekerjaan.

TAHAPAN DALAM PROSES SELEKSI KARYAWAN: 1. Seleksi lamaran 2. Wawancara awal 3.Ujian, psikotes tertulis dan psikotes wawancara 4. Penilaian akhir 5. Pemberitahuan dan wawancara akhir 6. Penerimaan

KENDALA SELEKSI Tolak ukur Penyeleksi Pelamar

PENEMPATAN KARYAWAN Penempatan, menempatkan karyawan pada bidang pekerjaan yang dianggap sesuai dengan kompetensi yang dimilikinya (pengetahuan, keterampilan dan keahlian). Ada empat jenis penempatan: 1.Promosi 2.Mutasi 3.Demosi 4.Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)