 AIDS Faktor lain yang juga mempengaruhi kualitas penduduk adalah penyakit. Penyakit yang terkait dengan reproduksi secara langsung adalah penyakit yang.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
Advertisements

Mata Pelajaran Biologi
Situasi HIV di Indonesia 2010
BIMBINGAN KONSELING X-3. ANGGOTA ANGGOTA KELOMPOK BAGUS S. A. RONNY N. R. GALIH K. A. M. JABBARUDIN WAHYU D. N KETUA WAKIL JURNALIST.
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
hiv / aids a. informasi umum
S I S T E M R E P R O D U K S I.
HIV/AIDS dan Infeksi Menular Lainnya
Penyakit Menular Seksual (Sexually Transmitted Diseases)
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
HIV/ AIDS PANJI HIDAYAT, M.Pd.
PERKEMBANGBIAKAN.
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS
MACAM-MACAM PENYAKIT SEKSUAL (penyakit kelamin)
Drug Free Communty. IMS &HIV/AIDS IMS Infeksi Menular Seksual (Penyakit Kelamin)
Adalah berbagai infeksi yang dapat menular dari satu orang ke orang lain melalui kontak seksual
Tugas Prakerin (32-34) “HIV & AIDS” Disusun oleh Nama
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
MATERI PROMOSI KESEHATAN “HIV/AIDS”
AKBID KHARISMA HUSADA BINJAI TA. 2015/2016
Ninis Indriani, M. Kep., Sp.Kep.An
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL
INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS)
Drugs Free Communty.
HIV (Human imunodeficiency virus)
BIMBINGAN BELAJAR HARAPAN BANGSA
Created by AKBID ALIFAH
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
Pendahuluan LEBIH dari 60 juta orang dalam 20 tahun terakhir terinfeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV). Dari jumlah itu, 20 juta orang meninggal karena.
HIV AIDS.
Penyakit yang menyertai kehamilan dan persalinan
Acquired Immune Deficiency Syndrome
HIV/AIDS, Penyebab dan Penyebaran di Indonesia
Silvia rahmayani KEHAMILAN DENGAN PMS.
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)
Pemuliaan Makhluk Hidup
SEKS BEBAS DAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS)
Loading … Finish.
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS
Infeksi Menular Seksual (IMS)
Sistem Reproduksi.
HIV/AIDS Pengenalan HIV/AIDS.
“Strategi KIE HIV-AIDS” terkait PPIA
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
ASKEP PADA PASIEN DENGAN IMS (infeksi menular sexual)
“Penyakit Menular Seksual”
KLAMIDIASIS (CHLAMYDIAE)
Jenis jenis penyakit menular
ORGAN REPRODUKSI PADA MANUSIA.
IMS YANG DISEBABKAN OLEH VIRUS
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
HIV/AIDS DAN SISTEM IMUN TUBUH
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
PERLU DIKETAHUI BUKAN UNTUK DIJAUHI
HIV AIDS
INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) dr. A.M. Multazam Mustari, M.Kes. BADAN KOORDINASI KELUARGA BERENCANA NASIONAL PROPINSI SULAWESI SELATAN 2009.
KLAMIDIASIS (CHLAMYDIAE)
HIV/AIDS Penularan HIV/AIDS.
Oleh: I Wayan ajun Prianata 11E10564
Informasi Dasar mengenai HIV/AIDS Apakah HIV itu ?
Apa sih HIV itu?? Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau:
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. Apa itu Penyakit Menular Seksual? Penyakit Menular Seksual (PMS) merupakan salah satu jenis Infeksi Saluran Reproduksi (ISR),
Pengertian Infeksi HIV pada anak terutama disebabkan penularan dari ibunya. Dengan kata lain infeksi HIV pada anak terjadi akibat penularan selama masa.
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA. Reproduksi Setiap mahluk hidup selalu bereproduksi, MENGAPA ?
Transcript presentasi:

 AIDS Faktor lain yang juga mempengaruhi kualitas penduduk adalah penyakit. Penyakit yang terkait dengan reproduksi secara langsung adalah penyakit yang ditularkan melalui alat reproduksi seperti penyakit AIDS (Acquired Immuno Deficiency Syndrome) yang disebabkan oleh Virus HIV (Human Immune Deficiency Virus) dan penyakit kelamin yang lain.  AIDS adalah penyakit mengerikan yang sampai saat ini sudah menular ke berbagai negara. Penularan AIDS ini baru disadari dalam masa modern ini, sehingga sering disebut pandemi modern.

 Gonorhoea ( Kencing Nanah) Gonorhoea adalah penyakit infeksi yang menyerang pada alat kelamin (genitalia). Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Neisseria gonorrhoeae. Gejala penyakit ini adalah rasa sakit dan keluar nanah pada saat kencing, serta keputihan berwarna kuning hijau pada wanita. Penyakit ini ditularkan melalui hubungan seksual.Bayi juga dapat tertular penyakit ini melalui proses persalinan. Penyakit ini dapat menyebabkan kebuataan pada bayi yang baru lahir.

 Sifilis Sifilis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Treponema pallidum. Penyakit ini ditularkan melalui hubungan seksual atau hubungan badaniah yang intim (ciuman), transfusi darah, penularan oleh ibu pada janin melalui plasenta. Gejala awal penyakit ini adalah borok pada tempat masuknya bakteri ke dalam tubuh, biasanya pada daerah sekitar kelamin. Penyakit ini dapat menyebar dan menyerang organ-organ tubuh lainnya, kemudian menimbulkan kerusakan pada organ tersebut.

 Herpes Simplex Genitalis Penyakit ini disebabkan oleh virus herpes simplex tipe II, yang menyerang kulit di daerah genitalia luar, anus, dan vagina. Gejala penyakit ini berupa gatal-gatal, pedih, dan kemerahan pada kulit di daerah kelamin. Pada daerah tersebut kemudian timbul beberapa lepuh kecil- kecil, selanjutnya lepuh menjadi pecah dan menimbulkan luka. Penyakit ini ditularkan melalui hubungan seksual dan dapat pula ditularkan oleh ibu hamil kepada janinnya. Penyakit herpes sulit sekali sembuh dan sering kambuh setelah beberapa bulan/tahun.Penyakit herpes