Tidak, Bukan & Belum Tidak negates adjectives or verbs Kaus ini tidak mahal (mahal = adjective) This tshirt is not expensive Tidak ada becak di pulau Bali (ada = are/is verb to be) There are no becak in Bali.
Bukan negates nouns or pronouns Guru saya bukan orang Indonesia My teacher is not an Indonesian person Itu bukan dia ! It is not her/him !
Belum Belum means not yet – and is used more commonly than it is in Australia. Sudah makan ?Belum (have you) already eaten ?no, not yet Sudah selesai ?Belum (have you) finished ?no,not yet
Belum cont Ali. Sudah bertemu dengan Presiden SBY ? Tono. Belum Even though there seems no remote possibility of meeting with Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Indonesians would tend to respond with ‘belum’.
Cobalah ini ! Negate the following: Apa kamu sakit ? Apa Anda dokter ? Apa guru sudah tiba ?
Tidak, bukan atau belum ? Apa gurunya malas ? Apa guru orang Indonesia ? Apakah kamu suka makan otak goreng ?
Tidak, bukan atau belum... Apakah kacang makadamia berasal dari Indonesia ? Apakah rasa sebuah mangga asin? Apa kota itu besar ?
Apa pantai dekat dengan rumahmu ? Apa pantai ini Pantai Surfers Paradise ? Apa kamu ingin ke konser Lady Gaga ?