Ergonomik INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER Erik Kurniadi 1 1
Dibutuhkan biaya yang besar lingkungan yang nyaman tercapai. Kenyamanan kerja; peningkatkan,penurunan efisiensi dan efektifitas kerja. Lingkungan fisik pengguna komputer berpengaruh terhadap interaksi manusia dan computer. Lingkungan fisik yang tidak baik berakibat kemajuan teknologi tidak maksimal. Dibutuhkan biaya yang besar lingkungan yang nyaman tercapai. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 2 2
Aspek ergonomic dari tempat kerja Pencahayaan Kualitas udara Hal-hal yang mempengaruhi kinerja manusia dengan lingkungan tempat bekerja, khususnya yang berhubungan dengan computer. Aspek ergonomic dari tempat kerja Pencahayaan Kualitas udara Gangguan suara Kesehatan dan keamanan kerja Kebiasaan bekerja INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 3 3
Aspek ergonomic dari stasiun kerja Stasiun kerja: system computer yang digunakan; kursi, meja dan perangkat Keluhan-keluhan saat user bekerja dengan computer. Istirahat untuk memulihkan kembali kondisi tubuh user. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 4 4
depan komputer, maka akan mendapatkan miopi yang semakin besar. Haider (Austria), pengamatan simulatif, bahwa semakin lama orang bekerja di depan komputer, maka akan mendapatkan miopi yang semakin besar. Lauoli (Swizerland) keluhan pada mata (iritasi, ketegangan mata) Peneliti lain adanya keluhan ketegangan punggung,ketegangan otot siku dan otot pundak yang mempunyai pola berbeda untuk aktifitas yang berbeda. Kilauan (glare) dan/atau kontras (contras) lebih berpengaruh dibandingkan dengan yang disebabkan iluminasi. Sauter, berdasarkan analisis fotografik, dua faktor mempengaruhi ujuk kerja operator. Sudut penglihatan, beban pada leher, punggung dan Bahu. Papan ketik yang tidak bisa dipisahkan (nondetachable), tekanan pada lengan dan tangan. Dainoff, menempatkan papan ketik dan tempat duduk pada ketinggian yang tepat. Rancangan stasiun kerja yang baik, meningkatkan unjuk kerja operator. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 5 5
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 6 6
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 7 7
Aspek pertama, Lingkungan kerja. Dimana stasiun kerja diletakkan? Aspek dasar yang berhubungan dengan ergonomik dan fungsi penggunaan statiun kerja. Aspek pertama, Lingkungan kerja. Dimana stasiun kerja diletakkan? Dimana stasiun kerja tersebut dimanfaatkan? Bagaimana kondisi lingkungan kerjanya? Aspek Kedua, Durasi kerja. Berapa lama stasiun kerja tersebut digunakan; lima jam sehari, atau 10 jam sehari? Aspek Ketiga, Tipe pekerjaan. Bagaimana pekerjaan diselesaikan, presepsi dan kebutuhan motorik? Aspek Keempat, Psikologi beban kerja. Apakah pekerjaan itu membosankan? Apakah pekerjaan itu memberikan tantangan? Apakah pekerjaan tersebut memberikan arti khusus bagi pekerja? INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 8 8
Tipe-tipe pekerjaan yang banyak dikerjakan dengan bantuan stasiun kerja. Pemasukan data Beban visual. Kelelahan mata (dari dokumen sumber) Variasi tulisan dari dokumen sumber (kualitas dokumen sumber) Pencahayaan dalam lingkungan kerja Beban otot. Tangan, pergelangan tangan, jari jemari dan lengan Memberikan penyangga bagi jari-jemari dan pergelangan tangan. Posisi pergelangan tangan dan jari jemari harus tepat, sehingga ketinggian dan posisi keyboard perlu diperhatikan. Beban tubuh. Punggung, bahu dan leher Kursi yang dapat di atur ketinggiannya Letak dari dokumen sumber yang tidak memerlukan banyak pergerakan leher. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 9 9
Aspek dasar yang berhubungan dengan ergonomik dan fungsi penggunaan statiun kerja. (lanjutan) Akuisisi data Beban visual. Kelelahan mata ( dari layar tampilan ) Gunakan layar tampilan dengan kualitas karakter yang baik Glare control yang memadai, yaitu: tingkat iluminasi, posisi tampilan, penutup sumber kilau dan tapis kilau. Beban otot. Tergantung pada jenis pekerjaan ( operator telepon, pengatur lalu lintas udara, petugas pos bagian surat elektronik, dll ) Pekerjaan dengan beban otot yang tinggi dan jumlah perulangan yang tinggi, perlu peralatan yang mendukung lengan dan/atau pergelangan tangan serta papan ketik yang dapat diatur posisinya. Untuk mengurangi beban tubuh juga diperlukan kursi yang baik serta tinggi layar tampilan yang dapat diatur. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 10 10
Aspek dasar yang berhubungan dengan ergonomik dan fungsi penggunaan statiun kerja. (lanjutan) Pekerjaan interaktif pemrogram komputer dan arsitek memiliki perbedaan dengan pekerjaan dengan petugas reservasi. Bagi pemrogram beban visual akan lebih banyak dirasakan dibanding beban tubuh. Sementara petugas reservasi memiliki dua beban secara bersamaan yaitu beban visul dan beban tubuh. Pekerjaan pengolahan kata Beban otot dan beban tubuh akan sangat dirasakan, sementara beban visual tidak ada ( dengan anggapan dokumen sumber berkualitas baik) INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 11 11
Keluhan-keluhan fisik, faktor penyebab dan penyelesaiannya INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 12 12
Pencahayaan Tujuan perancangan pencahayaan tempat layar tampilan diletakkan: Menghindarkan pengguna dari cahaya terang langsung atau pantulannya. Memperoleh keseimbangan antara kecerahan layar tampilan dan kecerahan yang ada di depan pengguna. Menghindari cahaya langsung atau cahaya pantulan yang langsung mengenai layar tampilan. Memberikan keyakinan bahwa ada pencahayaan yang cukup untuk pekerjaan yang tidak menggunakan layar tampilan. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 13 13
Cahaya langsung ( matahari, cahaya lampu ) Berbagai sumber cahaya yang dapat masuk pada suatu ruangan tempat layar tampilan diletakkan dapat berupa: Cahaya langsung ( matahari, cahaya lampu ) Cahaya tak langsung yang dipantulkan oleh; Tembok atau partisi Langit-langit rumah plafon Lantai rumah Bahan-bahan yang ada disekitar layar tampilan Bagian atas dari meja yang digunakan Pakaian yang digunakan oleh operator INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 14 14
Perancangan arah pencahayaan dan kuat cahaya yang dihasilkan. Pengendalian cahaya yang berasal dari berbagai sumber memerlukan perhatian: Perancangan arah pencahayaan dan kuat cahaya yang dihasilkan. Penutup jendela. Penempatan cahaya dan jendela relatif terhadap stasiun kerja. Faktor refleksitas dari meterial yang ada dalam ruangan tempat stasiun kerja. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 15 15
Faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam pencahayaan stasiun kerja: Tempatkan peralatan atau sumber cahaya sedemikian sehingga pantulan cahaya pada layar tampilan dapat diminimalkan. Gunakan penutup jendela yang mampu menegendalikan cahaya matahari yang masuk dalan ruangan. Tempatkan bagian samping monitor yang menghadap jendela. Tempatkan layar tampilan, sehingga kilauan dari sumber cahaya diatas kepala dapat dihindarkan. Hindarkan penggunaan cahaya yang sangat terang, khususnya yang masuk dalam bidang pandang user. Gunakan cahaya tak langsung untuk menghindari adanya bintikcerah pada layar tampilan yang merupakan pantulan dari sumber cahaya langsung mengenai layar tampilan. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 16 16
INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 17 17
Suhu dan Kualitas Udara Komputer dan peralatan elektronika menghasilkan sumber panas mempengaruhi kinerja seseorang. Perasaan kantuk dalam suhu udara yang panas . Berkurangnya konsentrasi kerja. Penempatan pendingin ruangan yang benar akan membantudalam bekerja. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 18 18
Gangguan Suara Dua hal yang perlu dipelajari Pertama, seringkali kita tidak sadar dengan adanya suara yang tetap asalkan suara tersebut tidak berlebihan. Kedua, gangguan suara yang tidak kita sadari sering menimbulkan perasaaan tidak enak, stress. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 19 19
Kesehatan dan Keamanan Kerja Kondisi kesehatan : Radang persendian Penyakit gula (diabetes) Berat badan yang berlebihan Darah tinggi Stress Merokok Kehamilan, monopouse, dan kondisilain yang memepengaruhi tingkat hormon. Umur yang semakin bertambah Kondisi fisik yang jelek INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 20 20
Hal-hal yang perlu diperhatikan bagi kesehatan mata: Istirahatkan mata dengan melihat pemandangan yang bernuansa sejuk dan jauh kedepan secara rutin. Jagalah agar kacamat, lensa kontak dan layar tampilan selalu bersih. Jika menggunakan anti radiasi, bersihkanlah sesuai dengan aturan yang ada. Perikalah mata ke dokter secara teratur. Pakailah kacamata khusus, yang dirancang khusus yang digunakan untuk bekerja dengan komputer. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 21 21
Kebiasaan dalam Bekerja Agar nyaman dalam bekerja, biasakanlah untuk selalu: Bekerja dalam keadaan sesantai mungkin dan dalam posisi yang benar. Hidari posisi yang dapat mengakibatkan ketidaknyamanan, bahkan cedera otot. Ubahlah posisi duduk untuk mencegah kelelahan otot. Berdiri beberapa menit untuk mengendorkan ketegangan otot dan lakukan olahraga ringan beberapa kali sehari. Usahakan untuk tidak mengetik dalam jangka waktu yang lama yang memeberikan tekanan fisik yang berat. Mengambil istirahat sejenak secara periodik. Periksa kebiasaan kerja dan tipe pekerjaan yang akan dilakukan. INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 22 22
http://www.ziddu.com/download/4861816/Ergonomik.pdf.html INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER - Erik Kurniadi 23 23
Erik Kurniadi 24 24