PROCEDURE DAN FUNCTION BAB 2 PROCEDURE DAN FUNCTION
PROCEDURE Merupakan sub program terpisah yang dapat dipanggil oleh sub program lain atau oleh program utama Deklarasi: procedure namaprocedure(deretan parameter); begin ………. ……… end;
PROCEDURE PARAMETER Adalah variabel yang dikirimkan/diterima oleh procedure/function CARA PELEWATAN PARAMETER pelewatan parameter dilakukan dengan dua cara, yaitu: - pelewatan secara acuan (pass by refference) - pelewatan secara nilai ( pass by value)
PROCEDURE Pelewatan secara acuan, adalah metode pelewatan parameter dimana parameter yang dikirimkan akan diterima pada procedure dan akan diacu di procedure. Sehingga apabla dilakukan perubahan di procedure akan mempengaruhi pada pemanggil Pelewatan ini disebut juga pelewan parameter secara publik
PROCEDURE Pelewatan parameter secara nilai, artinya parameter yang dikirimkan akan diterima NILAInya oleh procedure, sehinnga menjadi lokal di procedure yang bersangkutan Pelewatan secara nilai juga disebut pelewatan lokal
FUNCTION Function merupakan jenis procedure, akan tetapi function diperlakukan sebagai variabel, sehingga function mempunyai tipe Syntax: FUNCTION tambah(a,b:integer):longint; begin tambah:=a+b; end;