LUWIHARI KAISA, 6450406067 Hubungan antara Sanitasi Lingkungan dan Higiene Personal dengan Kualitas Keamanan Makanan pada Kantin Sekolah di SMP Negeri.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MARITSA RAHMAN ASHIDIQY, Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Masyarakat dalam Membuang Sampah Rumah Tangga di Sungai Mranggen.
Advertisements

RAHAYU, Kemampuan Siswa Sekolah Dasar Dalam Membaca Peta Studi Di SDN Se-Kecamatan Paguyangan Kabupaten Brebes.
Slamet Raharjo, PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SMP SE KECAMATAN BANYUMANIK KOTA SEMARANG.
DASUKI CHRISTANTO, PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN.
PUJIATI, PENGARUH KONDISI SOSIAL DAN EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE PERGURUAN TINGGI PADA SISWA KELAS XI SMA.
DEDI OKTA SAPUTRA, "SURVEI KEBERADAAN SARANA DAN PRASARANA OLAHRAGA PADA BIDANG STUDI PENDIDIKAN JASMANI DAN KESEHATAN DI SMA NEGERI.
ARLENA ZULIANA, Efektivitas Pelatihan dengan Mengunakan Permainan Kartu Sederhana untuk Meningkatkan Praktik Penyuluhan Tentang Lima Imunisasi.
YATNO, HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI, KEKUATAN OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT LENGAN DAN DAYA LEDAK TERHADAP LARI 100 METER.
SITI MAEROH, KAJIAN TENTANG KEKUATAN SERAT KORAN DAN SERAT KALENDER YANG DIGUNAKAN UNTUK LENAN RUMAH TANGGA.
ANGGORO KURNIAWAN, HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) DENGAN KERACUNAN PESTISIDA PADA PETANI PENYEMPROT HAMA DI DESA NGRAPAH.
TIKNO HADI WIYATNO, Hubungan antara Beban Kerja dan Sikap Kerja dengan Keluhan Muskuloskletal pada Buruh Panggul di Kawasan Industri Candi Kota.
DHANANG PRIYAMBODO, Hubungan Pengetahuan dan Sikap Dengan Praktek Pemakaian Alat Pelindung Diri Pernafasan Pada Pekerja Industri Meubel PT Arbisindo.
KHODIJATUL ASNA, Hubungan antara Pengetahuan dan Sikap terhadap Kesehatan Reproduksi dengan Perilaku Seksual Pranikah pada Siswa di SMA Negeri.
LILIK INDAH LESTARI, Hubungan antara Karakteristik Ibu Balita dengan Kunjungan Balita dalam Kegiatan Posyandu di Kelurahan Genuksari Kecamatan.
RAHAYUNIS PERMATASARI, Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Strata Desa Siaga di Kec. Getasan Kab. Semarang.
SUTANTI, Faktor-Faktor Yang Berhubungan dengan Kejadian klinis Penyakit Jantung Koroner (Studi Kasus di RSI Sultan Agung Semarang)
HERU PURWOWIDODO, PENGUKURAN DAN PEMETAAN BIDANG TANAH DALAM RANGKA SERTIFIKASI HAK TANAH DI KELURAHAN SEKARAN KECAMATAN GUNUNGPATI KOTA SEMARANG.
LAIKHA MARGAWATI, Perbedaan Penurunan Berat Badan Antara Tidak Eksklusif Selama 4 Bulan Post Partum (Studi di Rumah Bersalin Nur Hikmah Grobogan)
FARIS KHAMDANI, Hubungan Antara Pengetahuan dan Sikap Dengan Pemakaian Alat Pelindung Diri Pestisida Semprot Pada Petani di Desa Angkatan Kidul.
DHINI NURUL HAYATI, HUBUNGAN INTELLIGENCE QUOTIENT DENGAN HASIL BELAJAR PENCAK SILAT SENI JURUS TUNGGAL PADA MAHASISWA PKLO SEMESTER 2 FAKULTAS.
AGUSTIN PRIMASETIYO, Hubungan antara Sikap Kerja Duduk Dengan Kejadian Nyeri Punggung Bawah (Low Back Pain) Pada Tenaga Kerja Wanita Bagian.
NUR LAILA AGUSTINA, Hubungan antara Higiene Penjamah dan Sanitasi Makanan dengan Keberadaan Bakteri Escherichia coli (Studi pada Warung Jus.
SUYATMAN, Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Praktik Petugas Dalam Pengelolaan Sistem Informasi di Yakes Telkom Area Jateng dan DIY.
PRIYO HANDOKO, Hubungan Tata Ruang Dalam Terhadap Kenyamanan Fisik Pengguna di Ruang Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Islam Wonosobo.
ROBERT IRWANTO, Pengaruh Pembuangan Limbah Cair Industri Tahu Terhadap Kualitas Air Sumur Di Kelurahan Krobokan Kota Semarang.
SARTONO, ANALISIS SIKAP KONSUMEN MENGENAI PARASITE STORE DI KAWASAN SIMPANG LIMA KOTA SEMARANG.
ABDIAH FITRIANA, Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Partisipasi wanita dalam Pemeriksaan Deteksi Dini Kanker Leher Rahim di Puskesmas Kesesi.
IKA KUSUMANINGRUM, EFEKTIFITAS PEMBUATAN POLA LANGSUNG DIATAS BAHAN DAN DIATAS KERTAS PADA PEMBELAJARAN PEMBUATAN POLA CELANA PADA SISWA TATA.
KARTIKA CANDRA DEWI, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN IPS TERPADU BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SMP NEGERI SE- KECAMATAN TAYU.
AHDIAH PRIMANITA, Hubungan antara Persepsi tentang Sakit dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan oleh Peserta Jaminan Kesehatan Masyarakat di.
EKA HERAWATI, STUDI PERBANDINGAN PEMBELAJARAN IPS GEOGRAFI PADA GURU IPS SMP NEGERI DENGAN GURU IPS SMP SWASTA DI KOTA TEGAL TAHUN AJARAN 2008/2009.
SILVIA DESY LESTARI, MINAT ANAK TERHADAP PROSES BELAJAR MENGAJAR BIDANG STUDI PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DAN HUBUNGANNYA DENGAN PRESTASI BELAJAR.
GATOT IRIYANTO, PERSEPSI GURU NON PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN.
ARIEF ZURIANTORO, PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN MELALUI KEPUTUSAN PEMBELIAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING.
ESTY ANGGARINI FITRIANINGTYAS, Perbedaan Pengetahuan tentang Keluarga Sadar Gizi (Kadarzi) Sebelum dan Sesudah Penerapan Metode Konseling Gizi.
WISNU IRAWAN, Korelasi denyut nadi dan kapasitas vital paru terhadap kapasitas aerobik pada pemain futsal tim CTRMP Seamarang.
AVITA ISTARIHANA, KESIAPAN KONSELOR UNTUK MELAKSANAKAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) DI.
DEDY BAGOS ARDIYANTO, SURVEI MOTIVASI SISWA MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BOLA VOLI DI SMP NEGERI DAN SEDERAJAT SE- KECAMATAN KARANGAWEN.
RIZQI IRFANI, Kemampuan Daya Tampung Sekolah Terhadap Kesempatan Bersekolah Masyarakat ( Studi Kasus Pada Satuan Pendidikan menengah Di Kabupaten.
ANI KHOIRUNNISA', PENGARUH LINGKUNGAN PONDOK PESANTREN DARUL FALAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI AKUNTANSI MELALUI CARA BELAJAR.
ESKA BINIASTY, Hubungan Antara Kekuatan Otot Tungkai, Panjang Tungkai dan Daya LedakOtot Tungkai dengan Kecepatan Renang Gaya Dada (Breaststroke)
BHAYU BILLIANDRI, SURVEI KENDALA-KENDALA BELAJAR RENANG GAYA BEBAS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI NGARGOGONDO KECAMATAN BOROBUDUR KABUPATEN MAGELANG.
RETNO WIDIASTUTI, SIGNIFIKANSI HUBUNGAN TINGKAT IQ (INTELLIGENCE QUOTIENT) TERHADAP HASIL PORPROV ATLET SENAM YANG BERLATIH DI KLUB PERSANI.
ARIEF BAHTIAR, PENELUSURAN POTENSI DAERAH UNTUK PEMBINAAN OLAHRAGA USIA DINI DI KECAMATAN PEMALANG KABUPATEN PEMALANG TAHUN 2010.
DWI ETY KUSMINARTI, Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pertumbuhan Balita Usia 2-4 Tahun di Kelurahan Salaman Mloyo Kecamatan Semarang Barat.
DIASTUTI WAHYU PURWANINGSIH, ANALISIS CLUSTER TERHADAP TINGKAT PENCEMARAN UDARA PADA SEKTOR INDUSTRI DI JAWA TENGAH.
ZUSNAINI KRISTIANINGSIH, PENGARUH SUBSTITUSI LABU KUNING TERHADAP KUALITAS BROWNIES KUKUS.
CAHYO SUKARNO, Pengaruh Modal, Tenaga Kerja, Dan Lahan Terhadap Pendapatan Petani di Kabupaten Demak.
AKHMAD ROZAQ SETIAJI NUGROHO, Penerapan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) di RSUD Ungaran Kabupaten Semarang.
ADE GUNAWAN, Kemampuan Menggambar Proyeksi dalam Pembelajaran Merancang Karya Seni Terapan Siswa SMA Negeri 3 Semarang.
OKTAVIANA, KORELASI KEPRIBADIAN DENGAN HASIL BELAJAR PENCAK SILAT SENI JURUS TUNGGAL PADA MAHASISWA PKLO FIK UNNES SEMESTER 2 TAHUN AKADEMIK.
AGUS SUPRIYANTO, IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SOSIAL GEOGRAFI MATERI POKOK UNSUR SOSIAL WILAYAH INDONESIA.
SANDRA PUSPITA, HUBUNGAN ANTARA SARANA DAN PRASARANA MENJAHIT DENGAN EFISIENSI MENJAHIT PADA MATA PELAJARAN MENJAHIT II SISWA KELAS XI SMK NEGERI.
RIZMA PRAHARMEYTA, Efektivitas Fungsi Manajemen Tenaga Gizi Puskesmas Terhadap Pelaksanaan Program Penanggulangan Gizi Buruk Di Kabupaten Demak.
TAUFAN AZWIN MULIAWAN, Hubungan antara Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Tatanan Rumah Tangga dengan Kejadian Diare pada Anak Umur 6-12 Tahun.
ALAN FAHMI IRSYA, Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan dan Sikap Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Perilaku Kissing, Necking, Petting, Intercourse.
DINA PUSPITOWATI, Efektivitas Media Film dalam Meningkatkan Pengetahuan Siswa tentang Flu Burung di SDN 3 Jenggrik Kecamatan Kedawung Kabupaten.
DIAN ARISTA, Pengaruh Tekanan dan Waktu terhadap Kualitas Bandeng Presto dengan Menggunakan LTHPC (Low Temperature High Pressure Cooker)
HENDRA TIRTANA, Faktor Risiko yang Berhubungan dengan Kapasitas Vital Paru pada Tenaga Kerja di Penggilingan Padi UD. Untung Abadi Desa Karangmlati.
CHARINA AMELIA, Efektivitas Permainan Ular tangga Untuk Meningkatkan Pengetahuan Tentang Bahaya Merokok Pada Siswa Kelas VII dan VIII SMP Maarif.
IMAM ZAENUDIN, Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Pembelajaran Menggunakan Model Contextual Teaching and Learning (CTL) dan Pembelajaran Konvensional.
UMMI SYARIFAH, ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEBERADAAN JENTIK DI RW III KELURAHAN TLOGOSARI KULON KECAMATAN PEDURUNGAN KOTA.
WAKHIDIYAH APRILIANAWANTI, Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Sikap dan Keikutsertaan Penyuluhan Gizi dengan Perilaku Diit pada Pasien Diabetes.
DWI HADI SETIAWAN, Hubungan antara Pemberian ASI, Perilaku Ibu dan Kondisi Lingkungan Rumah dengan Kejadian Diare pada Balita Usia Bulan.
SETYO RAHARJO, TINGKAT KONDISI FISIK MAHASISWA ANGGOTA UNIT KEGIATAN MAHASISWA DAYUNG UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2006.
IRENE, Perbedaan Debris Index dan pH Saliva Sebelum dan Sesudah Mengkonsumsi Pepaya (Carica papaya) Pada Siswa Kelas IV SDN Gayamsari 05 Kota.
SETYA NURMAYA, Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Keaktifan Kader Pada Poskesdes Dalam Program Desa Siaga di Kecamatan Petarukan Kabupaten.
ELY FARIYAH, PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI UPT PENDIDIKAN KECAMATAN PEKALONGAN UTARA KOTA PEKALONGAN.
ISTIYATI, Faktor yang Berhubungan dengan Nyeri Punggung Bawah pada Pekerja Pemetik Melati di Desa Gelang Kecamatan Rakit Kabupaten Banjarnegara.
DENIS WICAKSONO PURNAMA, Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kesertaan KB Pria Dalam Program Keluarga Berencana di Kecamatan Getasan Kabupaten.
Transcript presentasi:

LUWIHARI KAISA, Hubungan antara Sanitasi Lingkungan dan Higiene Personal dengan Kualitas Keamanan Makanan pada Kantin Sekolah di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan

Identitas Mahasiswa - NAMA : LUWIHARI KAISA - NIM : PRODI : Kesehatan Masyarakat - JURUSAN : Ilmu Kesehatan Masyarakat - FAKULTAS : Ilmu Keolahragaan - kaisar_loui pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : Eram Tunggul P, S.KM, M.Kes - PEMBIMBING 2 : Rudatin Windraswara, ST - TGL UJIAN :

Judul Hubungan antara Sanitasi Lingkungan dan Higiene Personal dengan Kualitas Keamanan Makanan pada Kantin Sekolah di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan

Abstrak Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini berasal dari hasil observasi awal yang menunjukkan bahwa sanitasi lingkungan dan higiene personal pada kantin sekolah di wilayah Kota Pekalongan masih rendah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara sanitasi lingkungan dan higiene personal tehadap kualitas keamanan makanan pada kantin sekolah di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kantin yang ada di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan dengan jumlah 52 kantin. Teknik pengambilan sampel dengan cara simple random sampling dan didapat sampel sebanyak 35 kantin. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah check list, alat pemeriksaan laboratorium, dan meteran gulung. Analisis data dilakukan secara univariat dan bivariat (menggunakan uji Chi square) dengan α = 0,05. Kesimpulan penelitian ini ada hubungan antara sanitasi lingkungan terhadap kualitas keamanan makanan pada kantin sekolah di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan dengan nilai p value 0,031<0,05. Dan ada hubungan antara higiene personal terhadap kualitas keamanan makanan pada kantin sekolah di SMP Negeri Wilayah Kota Pekalongan dengan nilai p value 0,031<0,05. Berdasarkan kesimpulan di atas, maka saran yang dapat diberikan kepada Dinas Kesehatan Kota Pekalongan yaitu melakukan upaya untuk meningkatkan pentingnya pengetahuan tentang kebersihan sanitasi lingkungan dan higiene personal untuk meningkatkan kualitas keamanan makanan di kantin sekolah. Kepada penelitian selanjutnya, perlu adanya penelitian lebih lanjut dengan jenis desain penelitian dan variabel yang berbeda untuk mengetahui faktor lain yang berhubungan dengan kualitas keamanan makanan pada kantin sekolah > The problem under review in this research was from initial observation known that the environmental sanitation and personal hygiene in a school canteen in the region of Pekalongan City were still low. The aim of this research was to know the correlation between environmental sanitation and personal hygiene with food safety quality in a school canteen of public junior high school in the region of Pekalongan City. The current study was an analytic research with cross sectional approach. The population in this research were 52 canteens. It was from all of school canteens of public junior high school in the region of Pekalongan City. The sampling technique used was simple random sampling and obtained as many as 35 canteens. Instrument used in this research are check list, laboratory device, and meter roll. The data was analyzed by univarately and bivariately (using Chi Square with α = 0,05) Based on the research results and discussions, it could be concluded that there is a correlation between environmental sanitation with food safety quality in a school canteen of public junior high school in the region of Pekalongan City with p value 0,031<0,05. Subsequently, there is a correlation between personal hygiene with food safety quality in a school canteen of public junior high school in the region of Pekalongan City with p value 0,031<0,05. The suggestion can be given to The Health Department of Pekalongan City is to make an effort to increase the importance of a knowledge about the cleanness in environmental sanitation and personal hygiene in order to increase a food safety quality. For next researcher, it is necessary to research with other different research designs and variables to determine other factors related to food safety quality in canteen school.

Kata Kunci Sanitasi Lingkungan, Higiene Personal, Kualitas Keamanan Makanan. Environmental Sanitation, Personal Hygiene, Food Safety Quality

Referensi Alfiah Shinta Suleman, 2008, Hubungan Sanitasi Kantin dan Pelatihan Penjamah Makanan dengan Laik Fisik Tempat Pengolahan Makanan di Universitas ”X”, Jakarta: Skripsi. Arisma, 2009, Keracunan Makanan, Jakarta: EGC. Badan POM RI, 1996, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 1996 Tentang Pangan, Jakarta: BPOM., 2003, Higiene dan Sanitasi Pengolahan Pangan. Jakarta: Direktoral Surveilan dan Penyuluhan Keamanan Pangan, Deputi Bidang Pengawasan Keamanan Pangan dan Bahan Berbahaya., 2002, Materi Penyuluhan Keamanan Makanan bagi Penyuluh Keamanan Makanan Industri Rumah Tangga, Jakarta: BPOM., 2007, Mikrobiologi Pangan, Bogor: Istitut Pertanian Bogor., 2007, Sanitasi dan higiene, Bogor: Istitut Pertanian Bogor., 2009, Penetapan Batas Maksimum Cemaran Mikroba dan Kimia Dalam Makanan, Jakarta: BPOM. Dedi Fardiaz, 2001, Proses Termal dalam Pengendalian Tahap Pengolahan Krisis untuk Menjamin Keamanan Makanan, Dalam Pangan dan Gizi, Bogor: Sagung Seto. Departemen Kesehatan RI, 1991, Petunjuk Pemeriksaan Mikrobiologi Makanan dan Minuman, Jakarta: DEPKES RI. Dinas Kesehatan Kota Pekalongan, 2009, Profil DKK Kota Pekalongan Tahun 2008, Pekalongan: DKK. Dinas Kesehatan Kota Pekalongan, 2010, Profil DKK Kota Pekalongan Tahun 2009, Pekalongan: DKK. Dwi Ariyani dan Faizal Anwar, 2006, Mutu Mikrobiologis Minuman Jajanan di Sekolah Dasar Wilayah Bogor Tengah, Dalam Journal Pangan dan Gizi Gandes Susilowati, 2006, Studi Tentang Penerapan Hygiene Sanitasi Makanan Pada Kantin SMP Di Purwokerto Kabupaten Banyumas Tahun 2006, Purwokerto: Skripsi. G. Alaerts dan Sumestri Santika, 1983, Metode Penelitian Air, Surabaya: Usaha Nasional. Hiasinta A. Purnawijayanti, 2001, Sanitasi, Higiene dan Keselamatan Kerja Dalam Pengolahan Makanan, Yogyakarta: Kanisius. I Made Djaja, 2003, Kontaminasi E.coli pada Makanan dari Tiga Jenis Tempat Pengolahan Makanan (TPM) di Jakarta Selatan, Dalam Journal MAKARA Vol.12 NO. 1 Juni Imam Supardi dan Sukamto, 1999, Mikrobiologi Dalam Pengolahan dan Keamanan Makanan, Bandung: Penerbit Alumni. Laboratorium Kesehatan Daerah Kota Pekalongan, 2009, Laporan Hasil Kegiatan UPTD Labkesda Kota Pekalongan Tahun 2008, Pekalongan: LABKESDA., 2010, Laporan Hasil Kegiatan UPTD Labkesda Kota Pekalongan tahun 2009, Pekalongan: LABKESDA. Palupi Widyastuti, 2006, Penyakit Bawaan Makanan, Jakarta: EGC. Ratna Siri Hadioetomo, dkk, 1986, Dasar-dasar Mikrobiologi, Jakarta: UI-Press. Saifuddin Azwar, 2008, Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya, Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Sjamsunir Adam, 1978, Hygiene Peroranngan, Jakarta: Bhratara Karya Aksara Siti Fathonah, 2005, Higiene dan Sanitasi Makanan, Semarang: UNNES Press. Soekidjo Notoatmodjo, 2005, Metodelogi Penelitian Kesehatan, Jakarta: Rineka Cipta., 2007, Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni, Jakarta: Rineka Cipta. Sopiyudin Dahlan, 2008, Statistik Untuk Kedokteran dan Kesehatan, Jakarta: Salemba Medika. Srikandi Fardiaz, 1989, Mikrobiologi Pangan, Bogor: Institut Pertanian Bogor. 62 Sri Winarsih, 2008, Pengetahuan Sanitasi dan Aplikasinya, Semarang: Aneka Ilmu. Suardana I.W. dan Swacita, I.B.N, 2009, Higiene Makanan, Bali: Udayana University Press. Titin Agustina, 2005, Pentingnya Higiene Penjamah Makanan Tradisional, Proceending Seminar Nasional Membangun Citra Pangan Tradisional tanggal 15 April 2005, Semarang: Jurusan Teknologi Jasa dan Boga Fakultas Teknik UNNES. Vivi Indrias Tuti, 2005, Hubungan Kondisi Sanitasi Kantin Sekolah dengan Tingkat Kepadatan Lalat pada Kantin Sekolah Dasar (SD) di Wilayah Kecamatan Indramayu Kabupaten Indramayu, Semarang: Skripsi.

Terima Kasih