DAMAI DI BUMI: SUATU MIMPI YANG TAMPAKNYA MUSTAHIL? (LUKAS 2:14)
PENDAHULUAN: Ilustrasi: Seorang tentara Jepang: Mitsuo Fuchida Tgl 7 Desember 1941 memimpin serangan militer yg sangat terkenal: Membombardir Pearl Habor. Total 350 pesawat tempur Jepang menghancur- kapal2 perang Amerika di Pearl Harbor. Total tentara Amerika yg mati: 2.403 tentara. Kekalahan terbesar dalam sejarah Amerika. Maka dimulailah PD II,perang paling berdarah sepanjang sejarah dunia: 25 juta jiwa tewas.
PERANG TERUS BERKECAMUK SEPANJANG SEJARAH DUNIA Pearl Harbor akhirnya membawa kepada kehancuran Hiroshima& Nagasaki Perang Korea Perang Vietnam Perang Teluk Persenjataan yg dipakai manusia semakin canggih: membunuh dgn cepat, dgn efisien & dgn biaya yg lebih murah. Sejak ribuan tahun yg lalu, total terjadi 14.531 perang & yg tewas 3.640.000.000 & perlombaan senjata terus berlangsung. Dimanakah damai dibumi yg di Luk.1:14? DIMANAKAH JANJI NATAL YANG DISAMPAIKAN OLEH MALAIKAT2 2000 TAHUN YANG LALU ITU?
DAMAI DI BUMI TIDAK TERJADI KARENA KONDISI HATI MANUSIA Hati manusia itu sangat licik (Yer.17:9), semua mns jika mengikuti kata hatinya akan melakukan hal2 yg begitu keji. Manusia bukanlah org yg penuh damai,ttp penuh kemarahan, penuh kebencian, penuh hawa nafsu, penuh iri hati dll. Lihatlah keberadaan asli dari manusia yg ditulis di Roma 3:10-18. Mengapa belum ada damai dibumi? Karena kondisi universal hati manusia. Jika saja FirmanNya ditaati pasti damai di bumi.
III. DAMAI DI BUMI AKAN DATANG DARI SATU HATI KE HATI YG SATUNYA Rencana Allah ialah bergerak dari satu hati kehati yg lainnya. RencanaNya bukan melalui seminar2 (MOU) perdamaian. Jake DeShazer menjadi tawanan perang yg disiksa di Jepang. Satu2nya bacaan yg ada ialah Alkitab.Dia lalu percaya Kristus, & menjadi misionaris di Jepang. Mitsuo Fuchida membaca traktat tulisan Jake & percaya Kristus. Joe Morgan, veteran tentara USA yg benci Jepang, Mitsuo Fuchida & keduanya berdamai . . .
PENUTUP: “My Enemy, My Friend” Jake DeShazer, yg begitu membenci org Jepang, menemukan Kristus di penjara & menulis kisah pertobatannya & menjadi misionari di Jepang. 2. Mitsuo Fuchida, yg memimpin serangan Pearl Harbor menemukan Kristus & bertobat setelah membaca kesaksian Jake DeShazer. 3. Joe Morgan, yg berusaha membalas serangan Jepang&benci Jepang, menemukan kemerdeka- an dlm Kristus saat dia bertemu Mitsuo Fuchida APAKAH ADA DAMAI SEJAHTERA DI BUMI? APA JANJI NATAL ITU NYATA? YA . . . TETAPI DAMAI DARI KRISTUS ITU DIBERIKAN BUKAN LEWAT SEMINAR & MOU, TETAPI DAMAI KRISTUS ITU BERGERAK DARI HATI KE HATI . . . .