SAINAH, 2501404022 Tokoh dan Fungsi Punakawan dalam Pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandawa di Semarang.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DEVI DWI ASTITI, Kepribadian Tokoh dalam Novel Pawestri Tanpa Idhentiti Karya Suparto Brata.
Advertisements

YUNIATI, Pembinaan Petugas Pungut Pajak Hotel dan Restoran Guna Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Batang.
ATIK WIDARTI, Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share terhadap Hasil Belajar Pokok Bahasan Segiempat Pada.
ZULIATI, BENTUK EKSPRESI MUSIKAL GURU DAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN DI TAMAN KANAK-KANAK PERTIWI 01 PATI.
INDRIANI KURNIA PUTRI, POLA PENGASUHAN ANAK PADA KELUARGA NELAYAN PANDHIGA (Studi Kasus tentang Peran Orangtua dalam mengasuh Anak di Desa Bajomulyo.
HAJAR PAMUJI, PEMANFAATAN LINGKUNGAN SEBAGAI SUMBER BELAJAR GEOGRAFI DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KABUPATEN PATI KELAS XI IPS TAHUN AJARAN 2008/2009.
YUNITA DWI ARYANI, Pelaksanaan Tugas Kepolisian dalam Penanganan Unjuk Rasa di Wilayah Hukum Polres Kudus.
WIYONO, Pertunjukan Tayub dalam Tradisi Saparan di Desa Tegalrejo Kota Salatiga.
Agus Anggoro Styaji, PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR WARGA BELAJAR KEJAR PAKET B DI SKB CAWAS KABUPATEN KLATEN DITINJAU DARI TINGKAT EKONOMI KELUARGA.
EVI ARTA LUKI APRININGRUM, Profil Penari Gambyong Laki-laki Sedap Malam di Desa Mageru Kidul Plumbungan Kecamatan Karang Malang Kab. Sragen.
ENDANG SRIHANDAYANI, MAKNA SIMBOLIS BENTUK PENYAJIAN WAYANG WONG SAKRAL DI DUSUN TUTUP NGISOR DESA SUMBER KECAMATAN DUKUN KABUPATEN MAGELANG.
ANDRESTA SETYA, FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESULITAN BELAJAR MATA PELAJARAN TIK SISWA KELAS VII SEMESTER 1 SMP HIDAYATULLAH SEMARANG.
INDAH SETIYORINI, Peran Keluarga Dalam Pendidikan Anak (Studi Kasus Pada Keluarga Miskin di Desa Kangkung Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak)
SITI ROKHANA, Analisis Tokoh Utama dengan Teori Psikoanalisa Sigmund Freud pada Cerpen HANA Karya Akutagawa Ryunosuke.
C.SRI HENDARSIH RAHAYUNINGTYAS, PEMBELAJARAN SENI BUDAYA SUB MATERI SENI MUSIK DI SMA KRISTEN YSKI SEMARANG.
NOOR QOMARUDIN MALIK, ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VII SMP 4 KUDUS DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT DENGAN.
APRILIANDINI RAHMAWATI, Proses Produksi Acara Musik Keroncong di TV Borobudur Semarang.
QODARUL AFFAN, SISTEM PENGELOLAAN ARSIP DINAMIS AKTIF PADA BAGIAN UMUM PERHUTANI UNIT I JATENG.
KUKUH PRIBADI, Bentuk dan Fungsi Pertunjukan Al Barzanji Bithing di Desa Pengalusan Kecamatan Mrebet Kabupaten Purbalingga.
ZULNITA MUSFIANI, Intertekstual Wayang Gombal dalam Majalah Jaya Baya.
SRI PITRIA NINGSIH, BUDAYA HIDUP SEHAT DI PONDOK PESANTREN (Kasus di Pondok Pesantren Assalafiyah Desa Luwungragi Kecamatan Bulakamba Kabupaten.
KHUSNUL KHOTIMAH, PERBEDAAN HASIL PEMBUATAN CELANA PANJANG WANITA YANG MENGGUNAKAN POLA SISTEM SOEKARNO DAN SISTEM PRAKTIS DENGAN UKURAN S,M,L.
SARTONO, ANALISIS SIKAP KONSUMEN MENGENAI PARASITE STORE DI KAWASAN SIMPANG LIMA KOTA SEMARANG.
DIAH AYUNANI, Implikasi Hukum Pertanggungjawaban Publik Kepala Daerah Pasca Berlakunya Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan.
M U K S A N, Efektifitas Pengelolaan Arsip Di Kantor Kecamatan Gunungpati, Semarang.
IKA KUSUMANINGRUM, EFEKTIFITAS PEMBUATAN POLA LANGSUNG DIATAS BAHAN DAN DIATAS KERTAS PADA PEMBELAJARAN PEMBUATAN POLA CELANA PADA SISWA TATA.
KARTIKA CANDRA DEWI, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN IPS TERPADU BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SMP NEGERI SE- KECAMATAN TAYU.
NOR HIDAYAH, CITRA DIRI WANITA CINA DALAM NOVEL PUTRI CINA KARYA SINDHUNATA.
JOKO LEGOWO, Peran Balai Latihan Kerja Industri Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Jawa Tengah dalam rangka Pelaksanaan Peningkatan.
TYAS PURBASARI, Kajian Aspek Teknis, Estetis, dan Simbolis Warna Wayang Kulit Karya Perajin Wayang Desa Tunahan Kabupaten Jepara.
JOKO WURYANTO, Struktur dan Nilai-Nilai Pendidikan dalam Lakon Dewa Ruci Versi Ki Anom Suroto dan Kemungkinannya sebagai Bahan Ajar bagi Siswa.
KHUSNIATI KHOTIMAH, IDENTIFIKASI KESULITAN DAN PEMECAHAN MATA DIKLAT PENERAPAN KONSEP DASAR LISTRIK DAN ELEKTRONIKA (PKDLE)PADA SISWA SMK NEGERI.
DEWI INDAH LESTARI, Struktur Dramatik Lakon Wayang Karna Tandhing Oleh Ki Enthus Susmono.
AVITA ISTARIHANA, KESIAPAN KONSELOR UNTUK MELAKSANAKAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) DI.
CHARISAH MILATILLAH, Watak Tokoh-tokoh dalam Kumpulan Crita Cekak Ajur Karya Akhir Lusono.
ENIK MURDIESTI, PENYIMPANGAN PERILAKU ORANG TUA TERHADAP ANAK DALAM KUMPULAN CERPEN CERITA PENDEK TENTANG CERITA CINTA PENDEK KARYA DJENAR MAESA.
DHITA YULIA NAWATI, LINGKUNGAN PENDIDIKAN DAN AKTIVITAS BELAJAR YANG MENDUKUNG PRESTASI BELAJAR SISWA (Studi di SMA Negeri 1 Bawang Banjarnegara)
LAZUARDI FAJAR NURRAKHMANSYAH, UPAYA MEWUJUDKAN NILAI-NILAI KEJUJURAN SISWA MELALUI KANTIN KEJUJURAN DI SMP NEGERI 7 SEMARANG.
NAFSUL MUTMAINAH, PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA MATA PELAJARAN SOSIOLOGI KELAS X SMA MUHAMMADIYAH.
DIDIK KUSUMA SAPUTRA, Fakta Cerita dan Tema Novel Purasani Karya Yasawidagda.
LUSIANA, PENGARUH PERLAKUAN MODEL PEMBELAJARAN BINCANG INTERAKTIF EVALUASI SEBAYA (BIES) DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMAMPUAN BERBICARA.
SUDIHARTI, Nilai Religius dalam Kumpulan Cerpen Derai-Derai Kamboja Karya Kusmawanti sebagai Alternatif Bahan Ajar Apresiasi Sastra di SMP.
HENI PURWATI, Gaya Bahasa dalam Cerita Sambung Sang Fotografer Karya Ay. Suharyono.
FURINA SHAFIRAHANI, SISTEM PENGELOLAAN ARSIP DI BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN DINAS KESEHATAN PROVINSI JAWA TENGAH.
SINTA DYANA SANTI, PENGARUH KONDISI SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XII IPS SMA N 1 KARANG TENGAH KABUPATEN.
ANDY AGUS SETIAWAN, PERBEDAAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI POKOK BAHASAN HIDROSFER DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEHIDUPAN ANTARA METODE KOOPERATIF TIPE.
MALIKA HAJAR NURU SOFWAN, PERSEPSI SISWA TERHADAP MODEL PEMBELAJARAN SEJARAH MENGGUNAKAN MEDIA FILM DOKUMENTER PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI.
SANDRA PUSPITA, HUBUNGAN ANTARA SARANA DAN PRASARANA MENJAHIT DENGAN EFISIENSI MENJAHIT PADA MATA PELAJARAN MENJAHIT II SISWA KELAS XI SMK NEGERI.
HABIB THOYEB, KENDALA GURU DALAM MENGAJARKAN MATERI SEJARAH PERGERAKAN NASIONAL INDONESIA PADA SMP N 1 BATANG.
WISNU RAHARJO, PERAN PENYULUH PERTANIAN DALAM PENINGKATAN KINERJA USAHA TANI (STUDI KASUS TANAMAN UNGGULAN PADI DI KABUPATEN KUDUS).
YOFI SULISTIYO, Pembelajaran Gitar Elektrik di Lilys Music School Semarang.
ARISKA KUSUMA WARDANI, Ujungan Sebagai Sarana Upacara MInta Hujan di Desa Gumelem Kulon Kecamatan Susukan Kabupaten Banjarnegara.
FEBRIANA BUDHI PALUPI, BENTUK PERTUNJUKAN DAN MAKNA SIMBOLIS KESENIAN BABALU DI KABUPATEN BATANG.
DHEDY PRI HARYATNO, PETANI GARAM DI DESA KUWU KECAMATAN KRADENAN KABUPATEN GROBOGAN: SUATU KAJIAN STRATEGI ADAPTASI BUDAYA.
SUJATMI, Tari Prajuritan di Desa Banyubiru Kecamatan Banyubiru Kabupaten Semarang.
INDRI JATININGTYAS, Kesesuaian Evaluasi Dengan Indikator dalam RPP pada Aspek Menyimak Mata Pelajaran Bahasa Jawa di SMK N 1 Sale Tahun Ajaran.
NANIEK RUSTYANI, Pelaksanaan Pembelajaran Rekorder pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Brangsong Kendal.
WIDDHI BAGUS PANGESTI, Peranan Padepokan Seni Murni Asih terhadap Kelompok Musikalisasi Puisi yang Berkembang di Kota Kudus.
RIZKI YUSNIA, Upaya Sekolah Alam dalam Mensosialisasikan Nilai Sikap dan Perilaku Cinta Lingkungan Trhadap Anak (Studi Kasus di Sekolah Dasar.
SAPTO PRIHATINTO, Pengaruh Praktik Kerja Industri terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XII Program Keahlian Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri.
ZAINI HASAN, Manajemen Grup Musik Slank Dalam Industri Musik di Jakarta.
DESI DWI PURNAMASARI, Variasi Menutup Pelajaran Bahasa Jawa Kelas XI SMA Negeri Se- Kabupaten Banjarnegara.
LESA PARANTI, Pembelajaran Seni Berbasis Masyarakat di Objek Wisata YOSS Traditional Center Dusun Suruhan Desa Keji Kecamatan Ungaran Barat.
GILANG RAHMA PUTRA, Perlindungan Hukum Bagi Pekerja Malam Hari Dalam Bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja di PT. Waroeng Batok Industry Kabupaten.
YUNITA ENDARWATI, Struktur Crita Cekak (Cerkak) Majalah ''Jaya Baya'' pada Tahun 90-an.
JULIA SUCI NURANI, PENGARUH KADAR PEMBELAJARAN BERORIENTASI AKTIVITAS SISWA (PBAS) TERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH PRAKTIKUM PENGINDERAAN.
NOVIA DWI TRANWATI, PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN BERDASARKAN PENGALAMAN PRIBADI MELALUI MEDIA ANGKA SISWA KELAS X SMA DIAN KARTIKA.
INSAN PERAN ARINTANG, Manajemen Produksi Kelompok Musik Radikal Corps di Semarang: Kajian Karya Musiknya.
SITI ALFIAH, Eksistensi Seni pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandhawa di gedung Ki Narta Sabda Taman Budaya Raden Saleh Semarang.
Identitas Mahasiswa - NAMA : FEKA DARMAWATI - NIM : PRODI : Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik (Pendidikan Seni Tari) - JURUSAN : Seni.
Transcript presentasi:

SAINAH, Tokoh dan Fungsi Punakawan dalam Pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandawa di Semarang

Identitas Mahasiswa - NAMA : SAINAH - NIM : PRODI : Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik (Pendidikan Seni Tari) - JURUSAN : Seni Drama, Tari, dan Musik - FAKULTAS : Bahasa dan Seni - zhainah_manis pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : Dra. Siluh Made Astini, M.Hum - PEMBIMBING 2 : Dra. Veronika Eny Iryanti, M.Pd - TGL UJIAN :

Judul Tokoh dan Fungsi Punakawan dalam Pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandawa di Semarang

Abstrak Ngesti Pandhawa merupakan tempat pertunjukan Wayang Orang yang rutin dilakukan pada hari Sabtu. Dalam pertunjukan tersebut membawakan cerita Ramayana dan Mahabarata. Setiap pertunjukan Wayang Orang di Ngesti Pandhawa selalu menampilkan Punakawan pada adegan gara-gara. Masalah yang dikaji dalam skripsi ini adalah bagaimana Tokoh dan fungsi Punakawan dalam pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandhawa pada adegan gara-gara, dengan berdasarkan sub permasalahan berikut: mengungkap tokoh dan fungsi Punakawan dalam pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandhawa pada adegan gara-gara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif karena didalamnya tidak banyak menggunakan angka-angka namun penjelasan dilakukan secara deskriptif, yang mengkaji tentang tokoh dan fungsi Punakawan pada Wayang Orang di Ngesti Pandhawa Semarang. Pendekatan ini dipilih berdasarkan kriteria dan fungsinya yang memang cocok digunakan untuk mendeskripsikan tentang tokoh dan fungsi Punakawan dalam pertunjukan Wayang Orang di Ngesti Pandhawa Semarang. Penulis ingin mengupas rumusan masalah yang dipakai dalam pendekatan kualitatif, supaya dapat menggambarkan atau menguraikan tentang hal-hal yang berhubungan dengan keadaan atau fenomena di lapangan. Dalam penelitian ini untuk mendapatkan data yang sesuai dengan tujuan penelitian, maka teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi. Alat-alat yang digunakan untuk membantu penelitian yaitu tape recorder dan kamera foto. Hasil penelitian dalam skripsi ini berupa penjabaran tentang tokoh Punakawan yang dikaji dari segi gerak, antawacana, rias dan busana pada Wayang Orang Ngesti Pandhawa di Semarang. Sedangkan fungsi tokoh Punakawan dalam pertunjukan Wayang Orang di Ngesti Pandhawa Semarang yaitu sebagai pengayom (fungsi simbolik), penunjuk jalan dalam lakon cerita, dan sebagai penghibur. Terkait dengan hal tersebut tokoh dan fungsi Punakawan dapat terlihat dalam lakon cerita, hal tersebut sebenarnya merupakan penggambaran dari sifatsifat manusia dalam kehidupan sehari-hari. Tokoh Punakawan dalam pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandhawa di Semarang memiliki fungsi simbolik sebagai pengayom, perantara cerita dalam lakon, dan sebagai penghibur, semua itu merupakan salah satu penggambaran dari sifat-sifat manusia yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Saran yang dapat diberikan kepada Paguyuban Wayang Orang Ngesti Pandhawa Semarang, seyogyanya perlu mengadakan regenerasi tokoh Punakawan supaya sesuai dengan kriteria tokoh Punakawan yang sesungguhnya misalnya dari segi fisiologi, tempramen, dan perwatakannya.

Kata Kunci wayang orang, punakawan

Referensi Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta. Bastomi, Suwaji Gelis Kenal Wayang. Semarang: IKIP Semarang Press. Bungin, Burhan Metodologi Penelitian Sosial Format-Format Kualitatif dan Kuantitatif. Surabaya: Airlangga University Prees. Hersapandi Wayang Wong Sriwedari. Yogyakarta: Adikarya IKAPI. Jazuli, M Telaah Teoritis Seni Tari. Semarang: IKIP Semarang Press Metode Penelitian Kualitatif. Semarang: FBS UNNES. Koentjaraningrat Beberapa Pokok Antropologi Sosial. Jakarta: PT. Dian Rakyat. Lestari, Wahyu Teknologi Rias Panggung. Semarang: FBS UNNES. Lindsay, J Klasik, Kitsch. Kontemporer: Sebuah Studi Tentang Seni Pertunjukan Jawa. Yogyakarta: Gadjah Mada Univercity Press. Magnis, Frans. Wayang dan Panggilan Manusia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. Miles, M.B., dan A. M. Huberman Analisis Data Kualitatif, diterjemahkan oleh Tjetjep R. R. Jakarta. UI Press. Moleong, J. Lexi Metodologi Penelitian Kualitif. Bandung: PT. Remaja. Nurgiyantoro, Burhan Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gadjah Mada Univercity Press. Palupi, Tri D ”Bentuk Rias dan Busana Karakter Tokoh Wayang Orang Kajian Pada Pertunjukan Wayang Orang Ngesti Pandawa Semarang”. Skripsi tidak dipublikasikan: UNNES. Purwadi Seni Pedalangan Wayang Purwa. Yogyakarta: Panji Pustaka. Rokhman, Fathur ”Metodologi Penelitian Kualitatif.” Makalah untuk Peserta Lomba Karya Tulis Ilmiah. 7 Februari Sedyawati, Edi Seni Dalam Masyarakat Indonesia. Surakarta: Djambatan. Subiarti, Kanti ”Upaya Inovasi Bentuk Penyajian Wayang Orang Ngesti Pandawa Semarang dan Pengaruhnya Bagi Penonton.” Skripsi tidak dipublikasikan: UNNES. Sujanto, Agus Psikologi Kepribadian. Surabaya: Bumi Aksara. Sutopo, H. B Metodologi Penelitian Kualitatif. Surakarta: University Press. Soedarsono, R. M Wayang Wong: The State Ritual Dance Drama in The Court of Yogyakarta. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Terima Kasih