PENGENALAN BAGIAN-BAGIAN KASET TAPE RECORDER Kompetensi : Memperbaiki Compact Cassete Recorder
TUJUAN Mengerti dan memahami fungsi bagian-bagian kaset tape recorder Teknologi dan Rekayasa
1. Jenis-jenis Pita Kaset Tape Recorder Tipe pita kaset yang banyak dipakai yaitu C60 dan C90, tipe C60 mempunyai masa putar selama 60 menit (30 menit tiap muka side A dan slide B), sedangkan tipe C90 mempunyai masa putar 90 menit (45 menit tiap muka side A dan side B). Ketika dimainkan/playback pita kaset ini bergerak dengan kecepatan 1 7/8 in/sec. Atau 4,8 cm/ detik. Teknologi dan Rekayasa
2. Bahan dan konstruksi pita kaset FeCr Bahan dasar pita kaset terbuat dari plastik film, kemudian dilapisi oleh bubuk oksida besi (Ferric Oxide) yang halus sekali dan dilapisi lagi oleh bubuk Chromium dioxide : 1 um 5 um 12 um Chromium dioxide Ferric-oxide Plastik Film Teknologi dan Rekayasa
3. Bagian-bagian Kaset Tape Recorder
4. Hysterisis Pada Pita Kaset Dengan menginduksikan medan magnetis dari head rekam ke pita akan mempunyai sifat magnet yang membekas dengan daya magnetis yang tertentu besarnya. Sifat magnetis dapat dilihat pada gambar jerat hysterisis bahan zat magnetik. Garis B adalah besaran induksi magnet Garis H adalah besaran Kuat medan magnet Teknologi dan Rekayasa
5. Sistem Bias Pada Pita Kaset Bias DC Pita Kaset sebelum direkam oleh head rekam diisi dahulu dengan medan magnet oleh head hapus sampai ke titik jenuhnya (titik H2). Setelah pita terisi daya magnet maximum (B max) baru kemudian oleh head rekam diberikan bias DC dengan arah negatif- Hb, sedangkan sinyal informasi rekaman bersuperposisi pada bias tersebut. Teknologi dan Rekayasa
b. Bias AC Tegangan bias dihasilkan dari oscilator khusus dengan frekuensi +- 30 KHz sampai dengan 100 KHz. Pita kaset sebelum direkam oleh head rekam diisi dahulu oleh head hapus dengan medan magnet hasil induksi tegangan oscilator, sesudah itu sinyal informasi rekaman dicampur dengan tegangan bias AC oscilator kemudian direkam ke pita kaset oleh head rekam Teknologi dan Rekayasa
SELESAI TERIMA KASIH Teknologi dan Rekayasa