R.A. Widyanti Diah Lestari TA. 2010/2011 RESEARCH METHODOLOGY R.A. Widyanti Diah Lestari TA. 2010/2011
Pertemuan I
Tata-Tertib Kelas (1) Terlambat hadir maksimal 30 menit (17.45). Mahasiswa yang terlambat BOLEH MASUK tetapi TIDAK BOLEH TANDA TANGAN (absen). Dosen TERLAMBAT 30 MENIT, maka KELAS KOSONG dan digantikan di hari yang lain. Berpakaian sopan dan sesuai dengan ketentuan UIB. Mahasiswa wajib menggunakan sepatu selama perkuliahan. Mahasiswa yang melanggar untuk pertama kali harus meninggalkan sandalnya di depan kelas selama perkuliahan berlangsung. Pelanggaran kedua dan seterusnya, mahasiswa tidak diperkenankan mengikuti perkuliahan.
Tata-Tertib Kelas (2) Kehadiran minimal 75% atau absen maksimal 25% yang setara dengan 3 kali dari 14 kali pertemuan. Absen (3x dari 14x pertemuan) termasuk di dalamnya sakit (rawat inap), OT (over time), tugas kantor, dll. Bagi yang berhalangan hadir dalam perkuliahan wajib mencari informasi kepada teman sekelas tentang tugas/PR yg diberikan. Selama perkuliahan berlangsung HP harus dimatikan. Tugas dikumpulkan satu hari sebelum perkuliahan (H-1) melalui e-mail widyanti75@yahoo.com atau dikumpulkan hardcopy.
Tata-Tertib Kelas (3) Selama perkuliahan mahasiswa wajib membawa buku/jurnal yang telah ditentukan. Pelanggaran dari ketentuan ini akan berakibat pada absensi. Selama perkuliahan mahasiswa dilarang keluar-masuk kelas. Wajib membawa buku teks dan pedoman skripsi. Tugas dikumpulkan sesuai jadwal yg telah ditetapkan, bagi yg terlambat mengumpulkan nilai hanya 75%, terlambat 1 hari = 50% dan terlambat > 1 hari = 0%. Tugas yang merupakan plagiat tidak akan diterima dan mahasiswa yang bersangkutan diminta untuk mengundurkan diri dari kelas ini.
Tujuan Mahasiswa mampu melaksanakan penelitian dan menyusun laporan penelitian/ skripsi secara benar dan tepat sesuai dengan kaidah penelitian dan penyusunan skripsi UIB.
R E F E R E N S I Buku Indriantoro, N & Supomo, B (2002). Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akuntansi & Manajemen, Edisi Pertama, BPFE, Yogyakarta Sekaran, U (2003). Research Methods for Business, a Skill Building Approach, Edisi keempat, John Wiley, New York Buku Panduan Petunjuk Penulisan Topik & Skripsi Pedoman Format Penulisan Kerja Praktek & Skripsi Jurnal http://www.proquest.com/pqdweb
http://www.proquest.com/pqdweb R E F E R E N S I (Lanjutan) Jurnal Account ID: 0GWB74S2NP (karakter pertama adalah angka NOL) Password: bright (harus huruf kecil) http://www.sagepub.com http://www.ssrn.com http://www.emeraldinsight.com 8 8
http://www.proquest.com/pqdweb R E F E R E N S I (Lanjutan) Jurnal Account ID: 0J6FPMCFX2 (karakter pertama adalah angka NOL) Password: welcome http://search.ebscohost.com User Name : ns181190 Password : password (harus huruf kecil) http://infotrac.galegroup.com/itweb User Name: kpt10011 Password : action (harus huruf kecil) 9 9
Penilaian UTS (35%) Presentasi Bab 1 – 3 UAS (40%) Presentasi Bab 1 – 5 Tugas & kuis 20% Partisipasi kelas 5%
Materi Perkuliahan (SAP) 1 Skripsi, lingkup & klasifikasi penelitian bisnis 2 Bab I 3&4 Bab II 5,6&7 Bab III 8 UTS 9 Populasi & sampel 10 Tabulasi data 11 SPSS & analisis data 12&13 Bab IV 14 Bab V 15&16 UAS
Definisi Skripsi Skripsi adalah suatu karya tulis ilmiah berupa paparan tulisan hasil penelitian yang membahas masalah dalam bidang ilmu sesuai pada jurusan yang sedang ditempuh dengan menggunakan kaidah yang berlaku. Skripsi disusun oleh mahasiswa/i di bawah pengawasan dosen pembimbing untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh gelar sarjana (strata 1) pada lingkungan Universitas Internasional Batam.
Ruang Lingkup Skripsi Penelitian Dasar penelitian murni, intellectual reasoning Penelitian Terapan practical reasoning untuk menjawab sesuatu masalah yang timbul Penelitian Korelasional mengetahui ada tidaknya hubungan dari suatu fenomena Penelitian Kausal Komparatif mengetahui kemungkinan adanya hubungan sebab akibat Penelitian Eksperimental Penelitian Analitis Penelitian Deskriptif (hanya dijinkan untuk fakultas ilmu hukum)
Tujuan Skripsi Tugas penyusunan skripsi dilaksanakan dengan tujuan agar: Mahasiswa mampu menyusun dan menulis suatu karya ilmiah, sesuai dengan bidang ilmu yang ditempuh. Mahasiswa mampu melakukan penelitian mulai dari merumuskan masalah, mengolah data, mengumpulkan data, menganalisis, menarik suatu kesimpulan. Membantu mahasiswa menyampaikan, menggunakan, mengaplikasikan ilmu dan pengetahuan yang diperoleh menjadi suatu sistem yang terpadu untuk pengembangan ilmu.
S K R I P S I Bab I Pendahuluan Latar Belakang Penelitian Permasalahan Penelitian Tujuan dan Manfaat Penelitian Sistematika Pembahasan Bab II Kerangka Teoretis dan Perumusan Hipotesis Model-model Penelitian Terdahulu Variabel-variabel Model penelitian & Hipotesis
S K R I P S I Bab III Metode Penelitian Bab IV Analisis dan Pembahasan Rancangan Penelitian Obyek Penelitian Definisi Operasional Variabel Teknik Pengumpulan Data Bab IV Analisis dan Pembahasan Deskripsi Responden Hasil Penelitian 16 16
S K R I P S I Bab V Kesimpulan, Keterbatasan, dan Rekomendasi 17 17
BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG PENELITIAN Alasan mengambil topik penelitian: Misal: Analisis Pengaruh Firm Size, Tangibility, Liquidity, Profitability dan Growth Opportunities terhadap Leverage 1.2 PERMASALAHAN PENELITIAN Berupa masalah-masalah yang akan diteliti Kalimat berbentuk pertanyaan Harus sinkron dengan latar belakang penelitian 1. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara firm size terhadap leverage? 2. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara tangibility terhadap leverage?
LANJUTAN………. 1.3 TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN a. Tujuan Alasan melakukan penelitian Harus sinkron dengan permasalahan Untuk mengetahui apakah firm size berpengaruh secara signifikan terhadap leverage. Untuk mengetahui apakah tangibility berpengaruh secara signifikan terhadap leverage. b. Manfaat Ditujukan kepada pengguna penelitian Ditekankan pada perusahaan Harus sinkron dengan topik penelitian Bagi perusahaan Bagi investor
LANJUTAN………. 1.4 SISTEMATIKA PEMBAHASAN Bab I: PENDAHULUAN Berisi 5 bab yang ada dalam skripsi yaitu dari bab 1-5 Tiap bab nya dijelaskan sub bab apa yang akan ditulis Ditulis secara singkat Misal: Bab I: PENDAHULUAN (Berisi tentang latar belakang penelitian, permasalahan penelitian dsb….) Bab II: KERANGKA TEORETIS DAN PERUMUSAN HIPOTESIS (Membahas mengenai teori-teori yang relevan, yang melandasi masalah yang akan diteliti dan penjelasan dari penelitian sebelumnya yang berasal dari berbagai sumber model penelitian dan perumusan hipotesis). Dst….
SUMBER PENEMUAN MASALAH Literatur yg dipublikasikan: buku teks: buku-buku yg relevan dengan masalah penelitian jurnal: berisi artikel yang dimuat dalam jurnal akademik (academy of management journal, journal of marketing, journal of consumer behavior) text-database:berisi kompilasi daftar buku, jurnal, majalah yang dipublikasi secara periodik. Berupa: CD ROMS, buku, disket, website dlm jaringan internet
Database dikelompokan menjadi 3: Bibliographic database: memuat data referensi ttg judul artikel, nama penulis, sumber publikasi, periode penerbitan, volume dan nomor halaman. Abstract database: menyajikan abstrak atau ringkasan artikel Full-text: memuat kumpulan materi artikel secara lengkap Literatur yg tidak dipublikasikan: skripsi, tesis, disertasi, paper atau makalah-makalah seminar
TIPS S E A R C H I N G J U R N A L Gunakan keyword yang terinci Download dulu, dibaca kemudian Seleksi jurnal 23 23
J U R N A L U T A M A Mempunyai model, atau Hipotesis, Rumus Persamaan dan Kuesioner 24 24
S T R A T E G I B E L A J A R Aktif di kelas Mengerjakan tugas tepat waktu Menguasai jurnal/penelitian yang akan dilakukan Mempersiapkan diri sebelum kuliah 25 25
Minggu I Minggu II T U G A S Mencari jurnal utama Menyusun Bab I Mengajukan topik penelitian ke jurusan Mencari jurnal pendukung untuk ditulis dalam 20 halaman: 5-10 fulltext 30-35 abstrak 26 26
T U G A S Minggu III Minggu IV Minggu V Mencari jurnal pendukung: 5-10 fulltext 30-35 abstrak Menyusun ringkasan hasil penelitian berdasarkan jurnal pendukung Menyusun outline Bab II Mengajukan topik penelitian ke jurusan Minggu IV Menyusun Bab II Minggu V Menyusun Bab III (Rancangan Penelitian, Obyek Penelitian, Definisi Operasional Variabel) 27 27