DAMPAK PSIKOLOGIS PEREMPUAN YANG MENJADI KORBAN KEKERASAN SEKSUAL OLEH AYAH TIRI NAMA : IIS SUMARNAH.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KDRT Kekerasan Dalam Rumah Tangga.
Advertisements

HUKUM PERLINDUNGAN ANAK DI INDONESIA
Enny Zuliatie Die-J YPI (Drop in Center Cijantung Yayasan Pelita Ilmu)
Penanganan korban dalam Kasus-Kasus Pilihan oleh LPSK
Kepuasan Kerja pada Bidan
QOTRIN NIDA RAHMATA SARI UNIVERSITAS GUNADARMA
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA
Pengungkapan Diri Pada Pria Yang Melakukan Perkawinan Poligami
DEPRESI PADA PRIA DEWASA MADYA PENGANGGURAN YANG BARU MENIKAH
Kepedulian Sosial Pada Remaja Yang Menghabiskan Waktunya Untuk Bermain Game Online Eva Wijayanti
Penyesuaian diri remaja yang mempunyai ibu perokok
Al-Halim Khasia Rahman
KONSEP DIRI WANITA DEWASA MADYA YANG MENGALAMI
PENYESUAIAN DIRI WANITA YANG MELAKUKAN KONVERSI AGAMA PRA PERNIKAHAN
Nintiyas Utari for further detail, please visit
PENERIMAAN DIRI REMAJA PENYANDANG TUNADAKSA
Kesepian pada Pria Dewasa Muda yang Baru Bercerai
MAKNA HIDUP PADA LANSIA (LANJUT USIA) TUNA NETRA
Universitas Gunadarma Fakultas Psikologi for further detail, please visit
Universitas Gunadarma Fakultas Psikologi for further detail, please visit
INTIMASI PERSELINGKUHAN PADA PRAMUGARI UDARA YANG SUDAH MENIKAH
Universitas Gunadarma Fakultas Psikologi for further detail, please visit
KECANDUAN MEROKOK PENYEBAB DAN AKIBATNYA PADA MAHASISWI
TALITHA LINTANG PERTIWI 31 / XI.IPS 2
DEVI KOMALASARI DEWI FITRIANA SARI DWI AJENG EVITASARI ELAS SULASTRI NURMILASARI.
DASAR KESPRO/KIA HASTUTI MARLINA. PERTEMUAN 6 1.KESEHATAN WANITA SEPANJANG SIKLUS KEHIDUPAN 2.FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SIKLUS KEHIDUPAN.
MENJADI REMAJA DI SAMOA
KAMPUS FHUI 21 FEBRUARI 2004 Pelatihan, Simulasi dan Penyuluhan Perlindungan Anak dari Tindak Kekerasan Seksual dalam Keluarga Maupun Lingkungan Sekitar.
BAB 9 KARAKTERISTIK DEMOGRAFI, EKONOMI DAN SOSIAL KONSUMEN
(Memahami Tumbuh Kembang Masa Remaja)
KESEHATAN REPRODUKSI DALAM PERSPEKTIF GENDER
SUMBER DATA UNTUK TUJUAN ANALISIS KEPENDUDUKAN
pendahuluan Manfaat Penelitian Manfaat Praktis Latar belakang masalah
KEKERASAN TERHADAP ANAK DAN MASALAH SOSIAL YANG KRONIS
JOURNALISM   Agus Triyono,SSos,MSi.
JENIS KELAMIN DAN GENDER
KEKERASAN TERHADAP ANAK
Perkembangan Sosioemosional masa kanak-kanak akhir (Usia Sekolah)
HUKUM PERLINDUNGAN ANAK DI INDONESIA
LATAR BELAKANG KEMANDIRIAN REMAJA PUTRI YANG HIDUP DI PERANTAUAN
Kekerasan seksual berbasis gender dalam situasi bencana
Fakultas Psikologi Dini Saraswati
PRESENTASI KELOMPOK III KASUS II
Matakuliah : L0452/Psikologi Seksualitas
(Memahami Tumbuh Kembang Masa Remaja)
UniversitasGunadarma FakultasPsikologi
Yeremia Aprilio Tundan
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DALAM KONTEKS KESEHATAN MASYARAKAT
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN Ny ” R” DENGAN MASALAH
Agoes Dariyo, M.Si, Psi Fak. Psikologi UEU
RIWAYAT HIDUP ANAK I. A. IDENTITAS ANAK Nama Anak : Jenis Kelamin :
Kedudukan Anak Beserta Hak-hak Anak.
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (TERHADAP ANAK DAN PEREMPUAN)
Editor : Nurul Misbah, SKM
Fenomena Pernikahan Siri
Oleh: SITI KHADIJA PRATIWI NIM.P
Cummulative Record Dani Erfian Dian Anggraeni
HAK AZASI MANUSIA: MENGUNGKAP ADANYA TINDAKAN PELECEHAN SEKSUAL DI FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS SERTA TANGGAPAN WARGA FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI.
POLIGAMI !!! MUHAMMAD JUNAEDI ARAS A / D3 TEKNIK KIMIA.
PENERAPAN UNDANG-UNDANG PENGHAPUSAN KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (PKDRT)
Kekerasan Dalam Rumah Tangga.  KDRT adalah salah satu bentuk kekerasan berdasar asumsi yang bias gender tentang relasi laki-laki dan perempuan,  KDRT.
Sexual Behaviour Bayi dan Anak. Perkembangan seksualitas bukan hanya perilaku pemuasan seks semata, tapi juga mencakup pembentukan nilai, sikap, perasaan,
PERKAWINAN USIA DINI Karya Tulis Ilmiah Firman, S.Ag.
Kekerasan terhadap Perempuan
Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional 1 PROGRAM GENRE DALAM PENYIAPAN KEHIDUPAN BERKELUARGA BAGI REMAJA/MAHASISWA.
PERLINDUNGAN ANAK UU NO. 35 TAHUN 2014 UPAYA Oleh: MARCIANA D. JONE, S.H KEPALA DIVISI PELAYANAN HUKUM & HAM KANWIL KEMENTERIAN HUKUM & HAM SULAWESI UTARA.
Penyimpangan Seksual. TUJUAN Siswa memiliki perilaku seksual yang sehat sesuai gendernya.
Transcript presentasi:

DAMPAK PSIKOLOGIS PEREMPUAN YANG MENJADI KORBAN KEKERASAN SEKSUAL OLEH AYAH TIRI NAMA : IIS SUMARNAH

LATAR BELAKANG MASALAH Konsep budaya yang banyak berlaku di masyarakat menempatkan perempuan sebagai manusia yang tidak sederajat dan tidak sejajar posisinya dengan laki-laki, hingga memunculkan banyaknya kasus kekerasan seksual terhadap perempuan. Kekerasan seksual adalah kekerasan yang terjadi karena persoalan seksualitas umumnya dilakukan secara sepihak Dampak kekerasan seksual seperti fisik dan psikologis selain itu korban juga membutuhkan perlindungan hukum Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penyebab terjadinya kekerasan seksual yang dilakukan oleh ayah tiri terhadap anaknya, kondisi psikologis, proses perkembangan psikologis serta bentuk kekerasan seksual yang dialami korban kekerasan seksual oleh ayah tiri.

TINJAUAN PUSTAKA Kekerasan Seksual Kekerasan seksual adalah praktik hubungan seksual yang dilakukan dengan cara-cara kekerasan, diluar ikatan perkawinan dan bertentangan dengan ajaran agama. Kekerasan ditonjolkan untuk membuktikan pelakunya memiliki kekuatan fisik yang lebih. Faktor penyebab terjadinya kekerasan seksual terdiri dari kondisi pelaku, kondisi anak, kondisi interaksi anak dan pelaku serta kondisi lingkungan sosial. Bentuk kekerasan seksual antara lain : perkosaan, pelecehan seksual, pornografi dan perdagangan anak. Dampak kekerasan seksual terdiri dari inhibisi yaitu penolakan, rasa takut, jijik dan kebencian pada hal-hal yang terkait dengan seks. Disinhibisi yaitu berkembangnya perhatian berlebihan terhadap aktifitas atau hal-hal yang terkait dengan hubungan seks.

METODA PENELITIAN Pendekatan penelitian : Studi Kasus Subjek penelitian Karakteristik subjek penelitian : wanita dewasa yang mengalami pelecehan seksual sejak anak-anak. Jumlah subjek penelitian : 2 orang yaitu subjek dan significant other. Tahap-tahap penelitian Tahap persiapan : Mengumpulkan data-data berisikan definisi dan faktor-faktor yang memepengaruhi dijadikannya latar belakang masalah. Tahap pelaksanaan penelitian : menjelaskan tujuan penelitian membina raport dengan subjek, menjelaskan tujuan digunakannya alat perekam. Teknik pengumpulan data Wawancara Catatan lapangan

Keakuratan penelitian Alat bantu pengumpul data Pedoman wawancara Alat perekan suara Keakuratan penelitian Teknik anaKeabsahan konstruk : menggunakan data dari berbagai sumber data seperti hasil rekaman peneliti dengan subjek Teknik analisis data Mengorganisasikan data Pengelompokan berdasarkan tema Menulis hasil penelitian

HASIL PENELITIAN Identitas subjek Nama / inisial : FY Tempat Tanggal Lahir : Jakarta, 3 Mei 1983 Umur : 25 tahun Jenis Kelamin : Perempuan Suku : Jawa Pendidikan Terakhir : SMU Anak ke : 1 Pekerjaan : Tidak ada Agama : Islam Status : Belum menikah Alamat : Jakarta Utara

Significant Other Nama / inisial : A Tempat Tanggal Lahir : Purworejo, 7 September 1965 Umur : 44 tahun Jenis Kelamin : Perempuan Suku : Jawa Pendidikan Terakhir : SD Anak ke : 2 Pekerjaan : Wiraswata Agama : Islam Status : Menikah Alamat : Jakarta Utara Hubungan dengan Subjek : Ibu kandung

Alat bantu pengumpul data Penyebab terjadinya kekerasan seksual oleh ayah tiri adalah perkawinan ayah dan ibu kandung yang tidak harmonis dan perkawinan ibu dan ayah tiri yang tidak harmonis serta faktor kemiskinan yakni kondisi rumah yang sempit. Bentuk kekerasan seksual yang dialami subjek oleh ayah tiri adalah perkosaan yakni memasukkan alan kelamin ayah tiri ke dalam alat kelamin subjek. Pelecehan seksual yakni memegang payudara, memasukkan jari tangan ke alat kelamin, menjilat kemaluan. Dampak psikologis yang dialami subjek korban kekerasan seksual oleh ayah tiri adalah disinhibisi bentuknya seperti: Anak-anak : - masturbasi - kelamin teman digesek-gesek - memegang alat kelamin teman Remaja : - masturbasi Dewasa : - masturbasi - melakukan hubungan seksual dengan pacar

Pembahasan berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa penyebab terjadinya kekerasan seksual oleh ayah tiri adalah perkawinan orang tua kandung dan perkawinan ibu dan ayah tiri yang tidak harmonis serta faktor kemiskinan yaitu rumah yang sempit. Menurut Muntajid (1997) masalah tindak kekerasan seksual dapat terjadi karena adanya beberapa faktor salah satunya yaitu kondisi lingkungan sosial antara lain faktor kemiskinan dan isolasi sosial yang terlampau kuat. Bentuk kekerasan seksual yang di alami subjek oleh ayah tiri adalah perkosaan serta pelecehan seksual. Menurut Katjasungkana (2002) ada beberapa bentuk kekerasan seksual seperti perkosaan dan pelecehan seksual Dampak yang dialami subjel setelah mendapat kekerasan seksual oleh ayah tiri yaitu disinhibisi yaitu perhatian berlebih terhadap aktifitas seksual. Ada dua dampat kekerasan seksual (dalam KomNas perempuan, 2002) yaitu: inhibisi seksual dan disinhibisi seksual.

PENUTUP Simpulan Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini, penyebab terjadinya kekerasan seksual dari ayah tiri adalah perkawinan yang tidak harmonis serta faktor kemiskinan. Bentuk kekerasan yang di alami subjek penelitian adalah perkosaan dan pelecehan seksual. Dampak psikologis yang di alami subjekl penelitian yakni perhatian berlebih terhadap aktifitas seks. Saran 1. Saran untuk penelitian selanjutnya Diharapkan peneliti menggunakan subjek yang mengalami dampak inhibisi serta pelaku 2. Saran untuk subjek penelitian disarankan pada subjek untuk menikah guna menghindari fitnah masyarakat 3. Saran untuk orang tua agar lebih baik menjalin komunikasi dengan anaknya.