FISIOLOGI DAN TEKNOLOGI REPRODUKSI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BIOSFER dan ASAL MULA KEHIDUPAN di BUMI
Advertisements

Disusun Oleh : Hilda Ayu Nursanti Pendidikan Biologi 2C
KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME
FISIOLOGI DAN TEKNOLOGI REPRODUKSI
ADAPTASI MAKHLUK HIDUP
Kelangsungan Hidup Organisme
Reproduksi Hewan By : Yusliadi, S.Pd.
1. ADAPTASI 2. SELEKSI ALAM & EVOLUSI 3. PERKEMBANGBIAKAN.
Ciri – ciri Makhluk hidup
REPRODUKSI DAN EMBRIOLOGI
PERKEMBANG BIAKAN HEWAN
Adaptasi makhluk hidup
Kelangsungan Hidup Organisme
FISIOLOGI SISTEM REPRODUKSI JANTAN
PRESENT….
EVOLUSI TUJUAN PEMBELAJARAN Menjelaskan berbagai teori evolusi
Masih ingatkah kalian, apakah ciri hidup yang ditunjukkan pada gambar ini? Bagaimana cara manusia bereproduksi dan mengapa mahluk hidup melakukan reproduksi.
DEFINISI, TEORI DAN SEJARAH EMBRIOLOGI
MULTIMEDIA IPA Kelas 6 Semester 1
DEPARTEMEN REPRODUKSI VETERINER EKS. LABORATORIUM FISIOLOGI REPRODUKSI
PRINSIP-PRINSIP MIKROBIOLOGI (RAHMIATI S.Si, M.Si)
Kelompok 1 Freta Tirka Purnatirani
MIKROBIOLOGI KODE MATA KULIAH :PET37 SKS : 2/0 Niken Astuti
Macam- macam Reproduksi
KELOMPOK 4 Firman Asy’ari ( ) Nova Yuda Rista ( )
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
Assalammua’laikum .Wr.Wb.
PENGANTAR MIKROBIOLOGI FARMASI
PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN
Di alam terdapat penggolongan benda ke dalam kelompok makhluk hidup dan benda mati. Perbedaan keduanya didasarkan pada ciri-ciri hidup. Benda mati tidak.
Mengidentifikasi Organ dan Proses Reproduksi pada Hewan
Ruang lingkup : TEKNOLOGI REPRODUKSI
REPRODUKSI (TOKOGONI)
Reproduksi Pada Tumbuhan Dan Hewan
PERKEMBANGBIAKAN TANAMAN
Teknologi Reproduksi.
CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP
BIOLOGI PERIKANAN ORGAN REPRODUKSI IKAN.
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME
Perkembangbiakan Hewan
SEJARAH MIKROBIOLOGI.
MIKROBIOLOGI.
Kompetensi Dasar Ke 10 SISTEM REPRODUKSI MANUSIA.
KELOMPOK 6 Anisa Riska Andi Saputri Dony Cheristian Venesia Indah Susilowati Gusti Sayu Putu Widya Sasti.
HORMON Hormon adalah zat kimia yang terbentuk dalam satu organ atau bagian tubuh dan dibawa dalam darah ke organ atau bagian di mana mereka menghasilkan.
ADAPTASI MAKHLUK HIDUP
Asalamualaikum Wr Wb Kelompok 2: Amelia Mulyani Asep Burdah
Adaptasi.
Dosen Pengasuh: Evy Rossi Yetty Elfina
MIKROBIOLOGI UMUM.
KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME
Lumut(bryophyta) Tubuh lumut ada yang berbentuk lembaran, ada pula yang berbentuk seperti tumbuhan kecil dan tegak. Lumut yang berukuran kecil umumnya.
CIRI CIRI MAKHLUK HIDUP
Reproduksi pada Tumbuhan dan Hewan
ARTHROPODA.
PERKEMBANGBIAKAN MAKHLUK HIDUP Kelompok 5.
BY: LAILATUL TARWIYATI
Acanthocephala Akanthos duri dan Kephale  kepala
ASAL USUL KEHIDUPAN By: Poedjoko R, M.Pd. Pendahuluan Materi berikut ini bertujuan untuk mengkaji: Dari mana / bagaimana kehidupan itu muncul pertama.
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA
ADAPTASI MAKHLUK HIDUP
Konsep Dasar Kehidupan pada Makhluk Hidup
KEANEKARAGAMAN MAKHLUK HIDUP DAN PERSEBARANNYA. Te ori asal mula kehidupan 1. Teori Transedental, hidup berasal dari tuhan 2. Generatio spontania, makhluk.
KELANGSUNGAN HIDUP ORGANISME KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL DIREKTORAT JENDERAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DIREKTORAT PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH.
DITUJUKAN PADA URUTAN PERISTIWA YANG TERLIBAT DALAM PENGABADIAN DAN PELIPATGANDAAN DARI DAN SUATU ORGANISME.
CABANG BIOLOGI.
Mekanisme Evolusi.
By Lili Andajani, S.Pd, M.Pd PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF / KAWIN / SEXUAL PADA TUMBUHAN.
Transcript presentasi:

FISIOLOGI DAN TEKNOLOGI REPRODUKSI Sistem Perkembangbiakan dan sejarah reproduksi

SESI PERKULIAHAN I POKOK BAHASAN SISTEM PERKEMBANG-BIAKAN SUB POKOK BAHASAN SEJARAH REPRODUKSI PERKEMBANG-BIAKAN HEWAN EMBRIOLOGI ALAT KELAMIN SEJARAH INSEMINASI BUATAN

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS Setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan akan dapat menjelaskan tentang sejarah reproduksi, sistem perkembang-biakan, embriologi alat kelamin pada makhluk hidup

SISTEM PERKEMBANGBIAKAN Kelangsungan hidup organisme merupakan kesinambungan kelestarian hidup bagi mahluk hidup dari generasi ke generasi berikutnya. Kelestarian mahluk hidup terjadi melalui adaptasi, seleksi alam dan perkembangbiakan. 4

3). Adaptasi tingkah laku macam macam adaptasi 1). Adaptasi morfologi 2).Adaptasi fisiologis 3). Adaptasi tingkah laku 5

1. Adaptasi morfologi: Penyesuaian alat2 tubuh misalnya: Bebek pada paruhnya terdpt saringan Adaptasi fisiologis : Penyesuaian fungsi alat tubuh thd lingkungannya. Misalnya: eritrosit lebih banyak pada orang yang hidup di Dataran Tinggi 3. Adaptasi tingkah laku : Perubahan tingkah laku organisme utk pertahanan Misalnya: Cicak yg memutuskan ekornya

Seleksi Alam : organisme yang mampu beradaptasi dgn lingkungannya akan bertahan hidup. Yg tidak mampu akan mati atau berpindah ke habitat lain Organisme yg mampu beradaptasi dgn lingkungan yg baru dpt membentuk species yg baru – penyebab terjadinya EVOLUSI Perkembang biakan merupakan proses pembentukan individu baru, disebut juga REPRODUKSI

HISTORI PERKEMBANGAN ILMU REPRODUKSI 384 – 322 sm Aristoteles : Generatio spontanea = De Generation Animalium : makhluk hidup berasal dari benda mati 1668 Fransisco Redi : ulat berasal dari daging yang mengandung telur lalat Louis Pasteur : prinsip-prinsip sterilisasi 1677 Anthoni van Leuwenhoek menemukan mikroskop : Animalcules

Aliran PREFORMATIONIST Aliran EPIGENIST Embryo HUMUNCULUS 1672 Swammerdam telur katak 1780 Spallanzani pengenceran bapak Inseminasi Buatan 1923 Allen & Doisy Cairan Folikel de Graaf ESTROGEN 1929 Corner & Allen Progesteron 1929 Gallagher & Kock Testosteron

Perkembang-biakan mahluk hidup pada dasarnya dibagi menjadi Perkembang-biakan Aseksual Perkembang-biakan Seksual

Perkembangbiakan Aseksual Pembelahan (Fusion) contoh : paramaecium, bakteri, plasmodium Budding contoh : hydra Regeneratif/vegetatif contoh : cacing (annelida)

Perkembang-biakan Seksual Perkembang-biakan seksual yaitu suatu proses perkembang-biakan yang dicirikan dengan adanya penyatuan dari sel-sel germinatif yaitu sel benih dari jantan dengan sel benih betina sehingga terbentuk individu baru. Peristiwa penyatuan antara sel benih jantan dan sel benih betina disebut Pembuahan (Fertilisasi) yang akan menghasilkan Zygote.

Fertilisasi dibedakan atas : External fertilization Internal fertilization Parthenogenesis : proses pembelahan sel telur yang sudah matang tanpa proses pembuahan oleh sel jantan

Beberapa Perkembangbiakan SEKSUAL: Ovipharous : -Fertilisasi terjadi diluar tubuh, tdk terjadi kopulasi.Contoh:ikan dan katak Ovivipharous : - Fertilisasi terjadi di dalam tubuh, terjadi kopulasi, individu yang terjadi utk sementara di dlm tbh induk. Contoh: Unggas dan reptil Vivipharous : - Fertilisasi terjadi didlm tubuh, terjadi kopulasi, individu yang terjadi perkemb.nya dlm tbh induk. Contoh: Mamalia

EMBRIOLOGI ALAT KELAMIN TROFOBLAS MORULA EMBRIO BLASTULA EKTODERM 3 LAP KECAMBAH MESODERM ENDODERM

PRENATAL/ STAD INDIFEREN ANLAGE/ PRIMORDIUM/ CALON GONAD GENITAL RIDGE PGC KORTEKS MEDULA CORTICAL CORD/ SECONDARY SEX CORD MEDULLARY CORD/ PRIMARY SEX CORD ASAL PGC Kantong KT (ENDODERM) MELALUI: PEREDARAN DARAH (BURUNG) GERAKAN AMUBOID (MAMMALIA)

PERKEMBANGAN ALAT KELAMIN JANTAN GENITAL RIDGE PGC MEDULA GONAD SEL MESENKIM SEL EPITEL TUBULUS SEMINIVERUS TUNIKA ALBUGENIA RETE TESTES SEL SERTOLI SEL LEYDIG PGC SPGONIA

DUKTUS MESONEPRICUS/ WOLFII PARAMESONEPRICUS/ MULLERI JANTAN BETINA RUDIMENTER (UTERUS MASCULINUS) Vas efferens Epididymis Vas Defferens Ampula Ductus Ejakulatoris Vesicula Seminalis Kelenjar Prostata Caudal Sinus Urogenitalis Genital Tubercle Genital Fold Genital Swelling PENIS PREPUTIUM SKROTUM

PERKEMBANGAN ALAT KELAMIN BETINA GENITAL RIDGE PGC KORTEKS MEDULA Jaringan Ikat Pembuluh Darah Syaraf Limfe GERMINAL EPITHELIUM OOGONIA

Genital Tubercle Genital Fold Genital Swelling DUKTUS WOLFII MULLERI Tuba Falopii Uterus Serviks Proksimal Vagina Sinus Urogenitalis RUDIMENTER (SALURAN GARDNER) URETHRA VEST VAGINA VULVA Genital Tubercle Genital Fold Genital Swelling KLITORIS LABIA MINORA LABIA MAYORA SELAPUT DARA/ HYMEN Invaginasi ddg Dorsal Sinus Urogenitalis

selamat belajar