Rencana Program Kampanye Bangga Di Kawasan Konservasi Perairan Daerah Misool
Terumbu karang saat ini sedang mengalami ancaman dari ulah manusia Kerusakan Terumbu karang akan mengancam rantai makanan dalam ekosistem dan kondisi biomassa ikan Dan akan berdampak pada masa yang akan datang Masih banyak pilihan untuk masa depan kitaMari kita memanfaatkan sumberdaya laut secara arif untuk generasi akan datang
Teori Perubahan CR Conservation Result Meningkatnya pemahaman tentang penangkapan berlebih, manfaat terumbu karan dan manfaat NTZ Pada akhir kampanye di tahun 2014, kondisi biomassa ikan di di 5 'no-take zone' tidak mengalami perubahan. Membentuk peraturan kampung, implementasi pengwasan, Pengesahan NTZ, dan peningkatan keterampilan masyarakat memanfaat sumberdaya laut Meningkatkannya diskusi mengenai penangkapan berlebih dan NTZ Masyarakat di 4 kampung target akan setuju bahwa NTZ akan memberikan manfaat untuk hasil perikanan Aktivitas penangkapan masyarakat local di 'no-take zone' menurun dalam 2 tahun Masyarakat lokal di dalam KKPD Misool, tidak menangkap lagi di kawasan 'no-take zone' TR Threat Reduction BC Behavior Change BR Barrier Removal IC Interpersonal Communication A Attitude K Knowledge
PEMASARAN SOSIAL tentang daerah tabungan ikan dapat mengubah prilaku Akan di laksanakan pada fase implementasi
Pengawasan kolaboratif akan mengamankan KKPD MISOOL Akan di laksanakan pada fase implementasi
Sebelum pelaksanaan Kampanye perlu dilakukan penelitian sebagai data dasar Di laksanakan pada fase perencanaan
Kesuksesan kampanye sangat ditentukan dengan dukungan para STAKEHOLDER Terima Kasih