Pembelajaran Administrasi Perkantoran Menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan START
SK/KD STANDAR KOMPETENSI: Menerapkan keselamatan, kesehatan kerja, dan lingkungan hidup (K3LH) KOMPETENSI DASAR: Menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan SK/KD TUJUAN MATERI AJAR PENILAIAN EXIT
Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari siswa mampu: Mendiskripsikan pengertian dari pertolongan pertama pada kecelakaan Mengetahui peralatan yang dibutuhkan pada pertolongan pertama pada kecelakaan Mengetahui langkah pertama pada kecelakaan SK/KD TUJUAN MATERI AJAR PENILAIAN EXIT
Materi Ajar Pengertian dari pertolongan pertama pada kecelakaan adalah segala bentuk bantuan yang diberikan kepada seseorang yang mengalami cidera atau sakit dan memerlukan tindakan medis segera. Peralatan yang dibutuhkan pada pertolongan pertama pada kecelakaan: Perban Obat merah Revanol Kapas dan obat-obat yang lainnya 3. Langkah-langkah pertama pada kecelakaan: Pertolongan pertama bagi manusia, dapat dilakukan dengan tahapan: Secepatnya dibawa menjauh dari lokasi NEXT
Sambungan Materi Lakukan pengecekan airway dan breathing Lakukan pertolongan sesuai tanda-tanda yang ditunjukan b. Pertolongan atas dokumen dan harta benda dapat dilakukan dengan secepatnya menyelamatkan dokumen-dokumen penting dan harta berharga bila memungkinkan c. Menghubungi teman maupun pihak untuk mendapatakan bantuan guna menanggulangi kecelakaan agar tidak semakin parah SK/KD TUJUAN MATERI AJAR PENILAIAN EXIT
Mengapa pertolongan pertama harus tepat dilakukan? Penilaian Mengapa pertolongan pertama harus tepat dilakukan? a. Agar korban tidak cepat meninggal b. Mencegah keadaan bertambah buruk sebelum korban mendapatkan perawatan dari tenaga medis resmi c. Cara pertolongan yang tepat, mudah dan efisien d. Untuk mendapatkan pahala BACK NEXT
2. Yang bukan merupakan tujuan pertolongan pertama adalah? a. Menyelamatkan jiwa b. Memberikan rasa aman c. Menunjang proses penyembuhan d. Memberikan pengobatan BACK NEXT
3. Untuk menghindari kecelakaan di perkantoran sering 3. Untuk menghindari kecelakaan di perkantoran sering kali melihat tanda/tulisan “awas antai basah”. Hal ini untuk mencegah agar tidak terjadi kecelakaan akibat? a. Kebakaran b. Tergelincir c. Gempa bumi d. Konsleting listrik BACK NEXT
4. Peralatan yang dibutuhkan pada pertolongan pertama. pada 4. Peralatan yang dibutuhkan pada pertolongan pertama pada kecelakaan, kecuali? a. Perban b. Obat merah c. Revanol d. Kain keras BACK NEXT
5. Cara penanganan luka bakar akibat terkena panas adalah? a. Disiram dengan minyak tanah b. Aliri dengan air bersih yang mengalir c. Diolesi pasta gigi d. Dimasukan ke dalam air BACK NEXT
Jawaban Anda Benar Lanjutkan Mengerjakan Soal Berikutnya 1 2 3 4 5 exit
Jawaban Anda Salah Kembali ke Soal Sebelumnya 1 2 3 4 5
Sekian Terimakasih