Tentang Diriku Oleh: Darren 6A.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Hadiah Terbaik Untuk Diri Sendiri
Advertisements

Kota yang tidak pernah tidur Kota yang padat penduduknya.
My Mother And Me Cinta, perjuangan, kasih karunia,
PENGEMBANGAN PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
Dr. Arun Ghandi adalah cucu Mahatma Gandhi dan pendiri Lembaga M. K. Gandhi untuk Gerakan Tanpa kekerasan. Pada tanggal 9 juni ia memberikan ceramah di.
TUGAS DAN LATIHAN TUJUAN:
Pastinya Terbaik Untuk Ku
ASIAH NH STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR 2011
Garry adalah nama asliku BY: Garry/6A. Penampilan fisik  Aku seorang laki-laki yang berrambut pendek. Rambutku berwarna coklat dan warna kulitku berwarna.
PELAJARAN 11.
PERAN ALLAH DALAM KELUARGA
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Berbicara
Lavinia Domenica.
Penyebab Obesitas Anak dan Cara Mengatasinya
Tahukah Siapa Mercy? By: Mercy Junfandi.
KOMPETENSI DASAR : Mengidentifikasi unsur cerita ( tokoh, tema, latar, amanat) INDIKATOR : Diharapkan siswa mampu : Menjelaskan pengertian unsur intrinsik.
Lavinia Domenica.
DORKAS DAN ELISABETH Kelas Alkitab Malam 26 November 2012
“Apakah anda akan lari?”
PELAJARAN 10.
BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER GANJIL BAHAN AJAR.
RIWAYAT HIDUP HOMER JAY SIMPSON
YES,… YOU CAN !!.
PRIBADI UNGGUL MENANG ATAS KRISIS Lukas 1 :
PENGKAJIAN FISIK PADA ANAK DIARE
Oleh : Amin Muhtada, SKM.M.Kes Dinas Kesehatan Kabupaten Cilacap
BAHASA INDONESIA Bahasa Indonesia Membuatku Cerdas 4
LINGKUNGAN BUATAN.
XI TKR BAHASA INDONESIA
BAB 10 KELUARGA DAN RUMAH TANGGA
Pendalaman Alkitab untuk KTB – CM UKSW : Minggu 3 Bulan November 2014
Pendalaman Alkitab untuk KTB – CM UKSW :
PEMBACAAN ALKITAB YANG BAIK
Apa pun yang Terjadi, Bersyukurlah!
KALIMAT MAJEMUK.
Mentaati Panggilan Allah
Biografi Shania Paramitha Sari.
Keluarga saya Oleh Isobelle.
Anak dan Pekerjaan rumah tangga
Karangan Deskripsi BI Matthew 6A.
Aku patrick By patrick.
Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
BIMBINGAN PSIKO-EDUKATIF DI SEKOLAH DASAR
UTS Pendidikan Agama Kristen II
Sebuah Cerita Kehidupan…
Tugas Perkembangan Manusia Sepanjang Rentang Kehidupan
Gizi Dalam daur Kehidupan I (GDDK)
KATEKISASI GEREJA Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus, dan ajarlah mereka.
Subtema 4 Aku Istimewa Setiap orang istimewa.
KELUARGAKU AYO CERITAKAN AYO BELAJAR AYO LAKUKAN AYO BERLATIH
Cummulative Record Dani Erfian Dian Anggraeni
Alya Diska Febrianggi Kelas X AP 2
PERMAINAN TRADISIONAL ULAR NAGA KELOMPOK 3 1. FRANSISKA WENY NDRAHA( ) 2. PUTRI WIDYA SARI( ) 3. SRI DEVIANI NAINGGOLAN( ) 4. TURIA.
SESI XI KUASA BAHASA SENTUHAN YANG MENCERDASKAN
PERKEMBANGAN ANAK USIA 4 -6 TAHUN
DATA DIRI Cindy Fransisca
SATUAN PENGUKURAN Mengenal satuan waktu
Kebhinekaan Dalam Karya
Kelas 1. “Tunjukkan semangatmu!” Tunjukan semangatmu kepada gurumu.. Tunjukkanlah baktimu kepada negrimu.. Kami anak Indonesia pasti bisa yang terbaik.
KEBUTUHAN MANUSIA KELAS X SEMESTER I ANISAK NURUL MUVIT A
BAB VII YESUS, SAHABAT, TOKOH IDOLA, PUTRA ALLAH DAN JURUSELAMAT
MODUL IMAN KRISTEN (Tahap BERSEMI) “Mengenal Pengakuan Gereja Toraja”
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
Lesson 2 for April 13, 2019 PILIHAN YANG KITA BUAT.
Tentang Diri Saya Oleh Lisa Simpson.
KELUARGA - KELUARGA BERIMAN
Apa itu PHBS? Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Kebiasaan seseorang untuk mencegah penyakit dan menjaga lingkungan sekitarnya agar sehat.
Undang-Undang No. 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak jo. Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 Undang-Undang No. 23 Tahun 2006 Tentang Administrasi Kependudukan.
Subtema 1 Tugasku Sehari-hari Di Rumah Pembelajaran 1.
Transcript presentasi:

Tentang Diriku Oleh: Darren 6A

PENAMPILAN FISIKKU Aku adalah seorang laki-laki dan aku berumur 11 tahun. Aku tinggi dan mempunyai badan yang kurus dan rambutku pendek dan berwarna coklat gelap. Saya mempunyai mata yang besar dan berwarna coklat tetapi pada waktu ngantuk mata saya menadi tambah sipit. Saya memiliki jari lentik dan jari kaki yang kecil. Aku tidak memakai kaca mata dan beratku 31 kg.

KONDISI LINGKUNGAN HIDUPKU Saya dilahirkan, dibesarkan dan tinggal di Surabaya. Banyak orang dari luar negri yang datang ke kota saya karena banyak tempat rekreasi juga banyak monumen dan setiap monumen memiliki sejara. Surabaya juga memiliki banyak dekorasi seperti air mancur tetapi kota Surabaya kotor dan banyak orang yang membuang sampah sembarangan. Selain itu kota Surabaya juga ramai dan banyak kendaraan tetapi tidak lebih ramain dari Jakarta. Di kota Surabaya ada juga bangunan yang rusak-rusak tetapi ada juga bangunan yang mewah-mewah. Selain itu juga ada banyak pasar dan mal.

SIFAT DAN PERILAKUKU Aku suka main badminton sedangkan aku tidak suka main sepakbola. Kadang-Kadang di kelas, aku suka bicara dengan temanku dan pelajaran favoritku adalah UOI karena menyenangkan. Di rumah saya suka main laptop dan ipad selain itu aku suka membaca komik. Makanan favoritku adalah seafood dan steak, pada saat aku makan makanan favoritku aku makan banyak sekali. Hobi saya adalah R/C dan saya berkoleksi mobil-mobil R/C

KEHIDUPAN SOSIALKU Saya memiliki teman-teman banyak dan sahabat baikku adalah: Wilson, Kelly, Kenneth, Tito, Rafferty, Farrell Invan, Naura dan Jonathan. Saat bersama teman-temanku saya suka membuat lelucon selain itu aku suka janjian dengan temanku dan pergi sama-sama. Kadang-Kadang temanku yang datang ke rumahku dan kadang- kadang aku yang pergi ke rumah temanku. Kita bermain bersama pada saat di rumahku selain itu temanku selalu membantu saat ada masalah.

LATAR BELAKANG BUDAYAKU Keluargaku memiliki agama kristen dan setiap minggu kita pergi ke gereja kristen. Aku pergi ke sekolah minggu sedangkan ibu dan ayahku pergi ke main hall untuk dewasa. Kita membaca alkitab dan di dalam alkitab ada kata- kata Tuhan Yesus dan cerita mujizat yang benar terjadi. Kita merayakan chinese new year selain itu kita juga merayakan hari natal.