SENYAWA POLIMER.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KELAS XII SEMESTER 1 SMKN 7 BANDUNG
Advertisements

BAHAN KIMIA RUMAH TANGGA
1. PETE / PET (Polyethylene Terephthalate) Botol jenis PETE/PET ini disarankan hanya untuk sekali pakai. Bila terlalu sering dipakai, dan digunakan.
Pengelompokan dan Pengunaan Polimer
Hari ini kita membahas gambaran umum transkripsi dan translasi
MAKROMOLEKUL Kompetensi Dasar :
ILMU PENGETAHUAN ALAM NAMA : PANDE PUTU SRI SUANDEWI NIM :
POLIMER.
Yayuk Surmai Lestari Pembimbing :Dr. I Made Arcana
BAB 8 KIMIA POLIMER.
PETROKIMIA DAN POLIMER
POLIMER.
KIMIA LINGKUNGAN OLEH: ARGA AFLYN FEBRINA ( )
POLIMER.
Engineering Chemistry
BIOLOGI MOLEKULER.
Anggota Kelompok : Bintang / Melvin / Amanda /
Sampah dan Pengelolaannya
Zuhriati arie setiadi (dirangkum dari INDONESIA HEALTH CARE CLUB)
Jika Terlalu Banyak Polusi Udara
PENCEMARAN LIMBAH PADAT DAN SAMPAH
BAHAYA GORENGAN.
POLIMER.
PRESENTASI TENTANG LINGKUNGAN HIDUP
MAKROMOLEKUL (Polimer)
ILMU BAHAN Material Science
Oleh : ASTUTI SETYOWATI
PROTEIN.
Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya
PENGELOLAAN SAMPAH DENGAN CARA 4R
CHEMICALS AND POLYMERS FROM BENZENE
6 PERUBAHAN PADA BENDA Standar Kompetensi
MAKROMOLEKUL.
Tujuan Pembelajaran Setelah proses mencari informasi dengan mengidentifikasi, mengamati , menanya, berdiskusi, dan melaksanakan pengamatan siswa dapat.
ALKENA.
Senyawa organik yang dihasilkan dari oksidasi alkohol primer adalah …… (A) Aldehida Keton Eter Asam karboksilat.
Komputer dan Masyarakat
Sulistya Ardiani Kusumastuti
PENGEMASAN PANGAN.
PEMANFAATAN DAN PENGOLAHAN SAMPAH PLASTIK
HIDROKARBON Pertemuan Ii & III Alkana, Alkena & Alkuna
POLIMER.
LIMBAH SETELAH MEMPELAJARI MATERI INI SISWA DIHARAPKAN MAMPU :
BAB 7 Haloalkana, Benzena, dan Polimer Standar Kompetensi
BAB 8 Karbohidrat, Protein, dan Biomolekul Standar Kompetensi
KOMPOS DARI SAMPAH KELUARGA
Nama Program Studi - UPNYK
SENYAWA POLIMER OLEH: ZIYYANA WALIDA
KIMIA POLIMER.
Polivinilclorida (PVC)
Teknologi Pengolahan Limbah
Polimer PLASTIK `
INDUSTRI PEMBUATAN PLASTIK KELOMPOK 1 : EKA WAHYUTIANNINGSIH (D ) NADA YUSTIKA (D ) NURIMA (D ) THALEA MUTIARA DINI (D )
KIMIA POLIMER.
Assalaamu ‘alaikum Wr. Wb.
NPM : KELAS:A-3 MALAM PEMILIHAN BAHAN DAN PROSES
ALKENA.
TEKNOLOGI BAHAN BANGUNAN
OLEH : Moch misbahur rifqi (04) Moh wahyu aji (08)
TEKNOLOGI PEMBUATAN POLYETILEN.  Polyetilen disintesa secara kimia dari etilena, senyawa yang biasanya terbuat dari minyak bumi atau gas alam. Monomernya.
STAR.
KIMIA INDUTRI “ INDUSTRI PLASTIK” Dosen Pembimbing : Drs. Mahdian,M.Pd
Oleh : 1. Amik Gendro S.(04) 2. Gita Tamara(10) 3. Hani Safitri(11) 4. Heni Aulia L.(12) 5. Kiki dyah Ayu(15) 6. Megalina(18) 7. Nurul Ulfinana(22) JENIS-JENIS.
1. Konversi alkohol menjadi alkena 2. Dehidrasi alkohol menjadi alkena dengan katalis asam sulfat (H2SO4) 3. Dehidrasi sikloheksanol menjadi sikloheksena.
FISIKA MATERIAL DAN DIVAIS NANO Dosen : Dr. IdhaRoyani, M.Si Oleh : Maimuna.
Sampah Pernyataan umum : Pengertian dari sampah adalah suatu benda yang telah tidak dimanfaatkan lagi. Keberadaan dari sampah sangat mengganggu.
4.3Mendeskripsikan struktur, tatanama, penggolongan, sifat dan kegunaan makromolekul (polimer, karbohidrat, dan protein). 4.4Mendeskripsikan struktur,
Sifat, Jenis dan Dampak Penggunaan Polimer
DAUR ULANG POLIMER PLASTIK (SINTESIS) SEBAGAI UPAYA MENGURANGI PENCEMARAN LINGKUNGAN.
LIMBAH SETELAH MEMPELAJARI MATERI INI SISWA DIHARAPKAN MAMPU :  MENGETAHUI PENGERTIAN LIMBAH  MENGIDENTIFIKASI JENIS LIMBAH  MEMAHAMI PERBEDAAN ORGANIK.
Transcript presentasi:

SENYAWA POLIMER

SENYAWA POLIMER DAN KEGUNAANNYA 1. Pengertian senyawa polimer - senyawa polimer merupakan senyawa makromolekul yaitu suatu senyawa yang memiliki stuktur molekul panjang /besar dan rumit - senyawa polimer terbentuk

Dari penggabungan molekul-molekul kecil (monomer) yang saling berikatan membentuk senyawa makromolekul. Polimerisasi adalah reaksi penggabungan molekul-molekul kecil(monomer) untuk membentuk suatu molekul yang besar.

KEGUNAAN SENYAWA POLIMER Beberapa contoh polimer yang penting dan kegunaannya antara lain : a. Polietilena (PE) Polietelena adalah polimer yg berasal dari monomer etena bersifat : tidak tahan panas.

Kegunaan Polietilena : sebagai bahan pembuat kantong plastik, botol plastik dan film. b.POLIPROPILENA(PP) Polipropilena (PP) adalah senyawa polimer yang berasal dari monomer propena

Sifat propilena : lebih tahan panas Kegunaan : sebagai bahan pembuat kantong plastik c. POLIVINILKLORIDA(PVC) PVC adalah polimer yang berasal dari monomer vinilclorida.

Bersifat : keras,tahan panas dan stabil. Keguanaan : sebagai alat masak(penggorengan), setrika dll. e. POLIAMIDA (NILON) Nilon adalah polimer yang berasal asam adipat dan

Bersifat : kuat dan tidak tembus cahaya. Kegunaan : sebagai bahan pakaian, tali, dan karpet

KLASIFIKASI SENYAWA POLIMER Senyawa polimer dapat diklasifikasikan berdasarkan : Bahan Penyusunnya: 1. Polimer alam adalah senyawa-senyawa polimer yang sudah ada dialam

TABEL 1 No Monomer Polimer Jenis Polimerisasi Sumber 1 Isoprena Karet alam Adisi Getah karet 2 glukosa Amilum Kondensasi Beras, jagung 3 Glukosa selulosa kondensasi Kayu, tumbuhan 4 Asam amino protein Sutera,wol 5 nukleotida Asam nukleat DNA, RNA

2. Polimer sintesis adalah senyawa polimer yang dibuat di pabrik dengan bahan baku kimia dan tidak terdapat di alam

TABEL 2 No Monomer polimer Jenis polimerisasi kegunaan 1 etena polietilena adisi plastik 2 vinilklorida PVC Pelapis lantai, pipa 4 propena polipropena Tali, Karung 5 tetrafluoroetena teflon panci

b. monomer pembentuknya Homopolimer ialah polimer yang terbentuk dari monomer-monomer sejenis. Kopolimer yaitu polimer yang dibentuk dari monomer-monomer yang berbeda

KOPOLIMER DIBAGI : 1. kopolimer statistik yaitu kopolimer dengan susunan monomer yang terbentuk tidak beraturan susunannya : A-B-A-B-A-B-A-B 2. Kopolimer blok monomer yang terbentuk teratur dengan jumlah tertentu.

Susunan kopolimer blok: A-A-B-B-A-A-B-B-A-A-B-B-A-A 3. Kopolimer bergantian yaitu kopolimer dengan susunan monomer yang terbentuk bergantian. susunannya : A-B-A-B-A-B-A-B

4. Kopolimer bercabang yaitu kopolimer dengan susunan monomer yang lain merupakan cabangnya. susunannya : A-A-A-A-A-A-A-A-A B B B B

C. Sifat ketahanan terhadap panas Berdasarkan sifat ketahanan terhadap panas, polimer dibagi: a. polimer termoplastik b. polimer termoseting

REAKSI PEMBENTUKAN POLIMER 1. Reaksi polimerisasi adisi yaitu pembentukan polimer melalui reaksi adisi. contoh : - pembentukan poliisoprena. - pembentukan polietena(sintesis)

2. Reaksi polimerisasi kondensasi. contoh : - pembentukan protein(alami) - pembentukan nilon (sintesis) - pembentukan tetron - pembentukan dakron.

SIFAT-SIFAT POLIMER A. Kelenturan B. Ketahanan terhadap mikroorganisme

DAMPAK PENGGUNAAN POLIMER Polimer sintesis bersifat tidak mudah diuraikan mikroorganisme sehingga dapat menyebabkan barang-barang tersebut tidak dapat membusuk. Pembakaran polimer sintesis akan menghasilkan senyawa dioksida yaitu suatu senyawa gas yang ber racun dan bersifat karsinogenik

Apabila terkena panas, plastik pembungkus makanan kemungkinan akan menyebabkan monomernya terurai dan mencemari/mengkontaminasi makanan.

PENCEGAHAN PENCEMARAN PLASTIK 1. Mengurangi pencemaran plastik. 2. tidak membuang sampah plastik secara sembarangan. 3. Jangan membakar sampah 4. sampah plastik didaur ulang.