DEUIS DANIYATI ROFI'AH, 1402407082 Peningkatan Hasil Belajar PKn Materi Globalisasi Melalui Pembelajaran Kooperatif Teknik Make A Match pada Siswa Kelas.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SOFIA NUR KRISTANTI, MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL OLIMPIADE MATEMATIKA SMP KELAS VIII BIDANG GEOMETRI MELALUI.
Advertisements

ARIE KHARISMA LESTARI, PENINGKATAN KETEREMPILAN BERBICARA PADA SISWA KELAS IV SDN 02 BANTARBOLANG KABUPATEN PEMALANG.
IILAA AMRULLAHI MAFUULAN, IMPLEMENTASI ALAT PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN PERMAINAN MONOPOLI UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR DI MI AL AMIN.
ARIF LUKMAN HAKIM, PEMBELAJARAN MELALUI E-BOOK DENGAN MENGGUNAKAN METODE COOPERATIVE LEARNING TYPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN PNEUMATIK SISWA.
NOOR QOMARUDIN MALIK, ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS VII SMP 4 KUDUS DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN SEGIEMPAT DENGAN.
RATIH KUMALA DEWI, Penerapan PAKEM Pada Mata Pelajaran PKn Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas IV SD Negeri Wonorejo 04 Kabupaten.
PUSPITA WULANDARI, UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION PADA MATA PELAJARAN SEJARAH.
KARTIKA CANDRA DEWI, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN IPS TERPADU BERDASARKAN KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN DI SMP NEGERI SE- KECAMATAN TAYU.
KHOLISOH, upaya meningkatkan hasil belajar siswa kelas vii a smpn 1 balapulang dalam pokok bahasan persamaan linear satu variabel melalui model.
YUNI UMARYATI, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH (MENCARI PASANGAN) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII E SMP N.
RIFA IMAMI, Peningkatan Kemampuan Siswa Menentukan Pokok Pikiran Paragraf Dengan Teknik Think - Pair - Share di Kelas IV.
RUNANA, Strategi Pembelajaran Kooperatif dengan Memanfaatkan Lingkungan sebagai Sumber Belajar untuk Meningkatkan Perkembangan Sosial Siswa.
AKHMAD WAFI SURURI, Hubungan Tingkat Pemanfaatan Internet Sebagai Sumber Belajar Berbasis TIK Terhadap Hasil Belajar Geografi Pada Siswa SMA.
WIDAYATI SUNARSASI, upaya meningkatkan hasil belajar siswa kelas viii c smp negeri 9 tegal dalam pokok bahasan dalil phytagoras melalui model.
SETYO BUDI, PEMANFAATAN ANIMASI MAKRO MEDIA FLASH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI NOTASI MUSIK BAGI SISWA KELAS VII DI SMP.
SULISTYOWATI, upaya meningkatkan hasil belajar siswa kelas vii f smp negeri 1 bojong kabupaten tegal melalui model pembelajaran cooperative.
SOKHIDIN, PENINGKATAN KEMAMPUAN MENYELESAIKAN SOAL CERITA OPERASI HITUNG CAMPURAN MELALUI PENDEKATAN REALISTIK PADA KELAS II SDN MARGASARI 06.
UMI SYAKIROH, PENGGUNAAN LOGICO UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN DALAM MEMBILANG BANYAK BENDA, PENJUMLAHAN, DAN PENGURANGAN BILANGAN DI KELAS I.
DWI ERMAWATI, UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN SEJARAH DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DI.
CIPTA DIANA NINGRUM, Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT(Numbered Head Together) Terhadap Hasil Belajar IPA Materi Daur Air Pada.
AMINAH, PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA LANCAR MELALUI PERMAINAN SCRABBLE PADA SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR.
NURHARI CRISTANTO, Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Mata Pelajaran PKn melalui Model Pembelajaran Efektif, Menyenangkan, Inovatif, Kreatif,
EKA SUSILANINGSIH, EFEKTIVITAS PENERAPAN TEKA- TEKI SILANG PADA HASIL BELAJAR SISWA MATERI POKOK SISTEM PENCERNAAN MAKANAN DI SMP ISLAM 2 MONDOKAN.
MUQOYYANAH, Efektivitas dan Efisiensi Model Pembelajaran IPA Terpadu Tipe Integrated dalam Pembelajaran Tema Cahaya.
ALI SUBKHI, Peningkatan Hasil Belajar Kelistrikan Otomotif dengan Menggunakan Alat Peraga Sistem Pengapian Konvensional pada Mahasiswa D3 Teknik.
FITRIA YUNI ASTUTI, KEEFEKTIFAN PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) DAN TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION)
DONI HARTINI, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (TEAM GAME TOURNAMENT) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SEJARAH KELAS VIII.
PRAWINDYA DWITANTRA, Efektivitas Pembelajaran Misi Kebudayaan Internasional Melalui Model Two Stay Two Stray Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas.
RANI FATMAWATI, EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DAN METODE CERAMAH POKOK BAHASAN BADAN USAHA DAN PERUSAHAAN.
DWI WINARNI, Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Pendekatan Kontekstual Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara.
BURHANI FAJAR KURNIAWAN, IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA DIKLAT PRODUKTIF AKUNTANSI KOMPETENSI.
RISA WIJAYANTI, PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI GAJAHKUMPUL.
EKO WAHYU BUDI YANTO, OPTIMALISASI PENGGUNAAN MEDIA PETA DALAM PROSES PEMBELAJARAN IPS DI SMP N 1 BLORA, SMP N 2 BLORA, SMP N 3 CEPU KABUPATEN.
NURUL APRILIANTI, Peningkatan Hasil Belajar IPS Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif dengan Teknik Jigsaw ( Kajian Tindakan di Kelas.
DINA INDAH MARNIA, Peningkatan Hasil Belajar Kimia Melalui Strategi Interactive Question and Reading Orientation Berbasis Problem Posing Pada.
PURNAMI TRI WAHYUNI, Efektivitas Metode Student Centered Learning yang Berbasis Fun Chemistry untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kimia Pokok Bahasan.
ULIN KHERONI, PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF GROUP INVESTIGATION (GI) DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA.
PUPUT INDAH RUSTIYANA, Keefektifan Penggunaan Metode Role Playing Pada Materi Menghargai Keputusan Bersama Untuk Meningkatkan Hasil Belajar.
HADI SETIAWAN, EFEKTIVITAS PENGGUNAAN ANIMASI KOMPUTER PROGRAM MACROMEDIA FLASH MX SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA.
ANA KURNIATI, Efektivitas model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika.
ANDINI NURUL ARIFIANI, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN STAD DENGAN METODE PENEMUAN TERBIMBING BERBANTUAN ALAT PERAGA DAN LKS TERHADAP HASIL BELAJAR.
AJENG WAHYU KURNIASARI, PENERAPAN PENDEKATAN PAKEM DENGAN METODE DEMONSTRASI DALAM PEMEBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA.
ULFI DWI PRASETYANI, PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN SQ4R (SURVEY, QUESTION, READ, REFLECT, RECITE, REVIEW)
ALBERTA BUDI LESTARI, Penerapan Model Pembelajaran kooperatif Tipe STAD Dalam Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPS Siswa Kelas IV SD Sawah.
ESTI RAHAYU, KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PENGAJARAN LANGSUNG TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA.
IIS SETYOWATI, Aktivitas Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Outdoor Study pada Mata pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Bodeh Kabupaten Pemalang.
NOFI AJI ASTUTI, Implementasi Behavioristik Dalam Pembelajaran Menulis Karangan Narasi SMP Negeri 1 Taman Kabupaten Pemalang.
HANIK ROSYIDAH, PENGEMBANGAN MATERI AJAR PADA POKOK BAHASAN MENGANALISIS PENGARUH BARAT DAN PERUBAHAN EKONOMI DEMOGRAFI DAN KEHIDUPAN SOSIAL.
SILMI RUSYDA, PENGARUH MOTIVASI DAN AKTIVITAS SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 38 SEMARANG PADA MATERI SEGIEMPAT DENGAN.
RATNA NUR IKA ZUMASTIANTI, Pelaksanaan Lesson Studi dalam rangka meningkatkan kinerja guru geografi di SMP Negeri 2 Juwana Kabupaten Pati.
INTAN NOVITA SARI, Komparasi Hasil Belajar Geografi Pokok Bahasan Hidrosfer Model Pembelajaran Ceramah Bervariasi dan Student Team Achievement.
EVI OKTAVIA KUSUMAWATI, KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN METODE TIPE THINK PAIR SHARE DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X PADA MATERI.
JULIA SUCI NURANI, PENGARUH KADAR PEMBELAJARAN BERORIENTASI AKTIVITAS SISWA (PBAS) TERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH PRAKTIKUM PENGINDERAAN.
DESY RIKHA SETYANTY, EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA BANGUN RUANG DENGAN STRATEGI STUDENT TEAM HEROIC LEADERSHIP DAN PEMBERIAN TUGAS TERSTRUKTUR.
QORI IDA MAULIDA, KEEFEKTIFAN PENGGUNAAN CD (COMPACT DISK) INTERAKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI DI SMA.
SETYANTO ARI NUGROHO, SURVEI PERSEPSI GURU NON PENJASORKES TERHADAP KINERJA GURU PENJASORKES DI SD SE KECAMATAN SUMBER KABUPATEN REMBANG TAHUN.
MUHAMMAD FATHUR ROHMAN, Efektivitas Penggunaan Media Visual Terhadap Hasil Belajar Menggambar Konstruksi Kayu Pada Siswa Kelas XI Program Teknik.
ANI WIJIANTI, Perbandingan Penerapan Model Pembelajaran Kooperatife Tipe STAD Menggunakan Media Pembelajaran Kartu Soal Dengan Model Pembelajaran.
IIS WIDIYANTI, STUDI KOMPARATIF PENGGUNAAN METODE CERAMAH DAN METODE STRUKTURAL TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN.
ANGGIT WIANTI, PENGARUH AKTIVITAS BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR GEOGRAFI PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KECAMATAN GOMBONG KABUPATEN KEBUMEN.
NURUL FITRIANA, UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SEJARAH MELALUI STRATEGI QUESTION STUDENT HAVE DENGAN BANTUAN METODE DISKUSI KELOMPOK PADA.
RISMA ADAM PRASETYA, PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MELALUI PENERAPAN STRATEGI INDEX CARD MATCH PADA SISWA KELAS IVA.
ADAM NUR SYARIF HIDAYAT, PENGARUH KETERAMPILAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 15 SEMARANG PADA MATERI POKOK KUBUS.
BENNY HERMANTO, Efektivitas Metode Cooperrative Learning Tipe Make A Match Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Materi.
SRI UTAMI, PENGARUH LAYANAN INFORMASI BIDANG BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP PEMAHAMAN GAYA BELAJAR SISWA KELAS 7 DI SMP NEGERI 3 UNGARAN TAHUN PELAJARAN.
TOFIK MEY HARYANTO, Penanaman Nilai- Nilai Karakter Melalui Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Kejobong.
DINI INDRIANTI, PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI PENDEKATAN COOPERATIVE TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) PADA SISWA KELAS V SDN.
ELMI AFRIANI REZKI, Peningkatan Hasil Belajar PKn Materi Berperilaku Mulia Sesuai Pancasila Melalui Model Pembelajaran VCT Percontohan Pada.
YULIANA ISNAYSARI, Peningkatan Hasil Belajar PKn Melalui Media Kartu Soal Materi Organisasi Kelas V Semester Dua SDN Dukuhturi 03 Bumiayu Tahun.
RIANA, PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN MEMBACA INTENSIF MELALUI TEKNIK SKRAMBEL PADA SISWA SD KELAS IV.
Transcript presentasi:

DEUIS DANIYATI ROFI'AH, Peningkatan Hasil Belajar PKn Materi Globalisasi Melalui Pembelajaran Kooperatif Teknik Make A Match pada Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Dawuan Kabupaten Cirebon

Identitas Mahasiswa - NAMA : DEUIS DANIYATI ROFI'AH - NIM : PRODI : Pendidikan Guru Sekolah Dasar - JURUSAN : Pendidikan Sekolah Dasar - FAKULTAS : Ilmu Pendidikan - deuis_dani29 pada domain yahoo.co.id - PEMBIMBING 1 : Drs. Utoyo - PEMBIMBING 2 : Eka Titi Andaryani, S.Pd, M.Pd - TGL UJIAN :

Judul Peningkatan Hasil Belajar PKn Materi Globalisasi Melalui Pembelajaran Kooperatif Teknik Make A Match pada Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Dawuan Kabupaten Cirebon

Abstrak Penggunaan metode dan teknik yang kurang tepat dalam membelajarkan PKn di kelas tentunya akan membawa kondisi kelas yang tidak lagi nyaman bagi siswa dalam kegiatan belajar mengajar. Hal ini terjadi pada keberhasilan siswa kelas IV SD Negeri 2 Dawuan Kabupaten Cirebon sebesar 46,9% dengan rata-rata nilai 63,59. Dengan pembelajaran kooperatif teknik make a match diharapkan meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas siswa, dan performansi guru pada mata pelajaran PKn khususnya materi globalisasi. Globalisasi adalah proses masuknya sesuatu ke ruang lingkup dunia. Salah satu cirinya adalah adanya sikap saling ketergantungan antar satu negara dengan negara lain. Keberadaan globalisasi ini membawa pengaruh, baik itu pengaruh positif maupun pengaruh negatif. Dalam menghadapi pengaruh globalisasi, maka kita perlu mempersiapkan diri agar dapat mengambil pengaruh positif globalisasi dan menangkal pengaruh negatifnya. Pembelajaran kooperatif teknik make a match merupakan pembelajaran yang menggunakan sistem gotong royong sebagai strategi pembelajarannya sehingga mampu memotivasi siswa untuk aktif dalam pembelajaran di kelas. Salah satu keunggulannya yaitu siswa dapat belajar mencari pasangan sambil belajar mengenai suatu konsep dalam suasana yang menyenangkan. Teknik make a match membawa beberapa manfaat bagi siswa, salah satunya adalah teknik pembelajaran make a match mampu menciptakan suasana belajar yang aktif dan menyenangkan. Berdasarkan hasil penelitian pada siklus I nilai rata-rata PKn yaitu 69,69 dengan tuntas belajar klasikal sebesar 66,67%, sedangkan pada siklus II nilai rata-ratanya yaitu 79,54 dengan tuntas belajar klasikal 100%, maka terjadi peningkatan antara siklus I dan siklus II. Aktivitas siswa pada siklus I yaitu 68,75% sedangkan pada siklus II yaitu 89,58% sehingga terjadi kenaikan sebesar 20,83%. Performansi guru pada siklus I yaitu 89,50% sedangkan pada siklus II yaitu 93,44%. Simpulan dari penelitian ini adalah penerapan pembelajaran kooperatif teknik make a match pada mata pelajaran PKn materi globalisasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa, aktivitas siswa di kelas, dan performansi guru.

Kata Kunci Globalisasi, Make A Match, Hasil Belajar.

Referensi Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Jakarta: BP. Dharma Bhakti. Amin, Saeful Metode Make A Match: Tujuan, Persiapan, dan Implementasinya dalam Pembelajaran. Diunduh dari dan.html. [diakses pada 01/03/2011]. Amin, Zainul Ittihad Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta: Universitas Terbuka. Anni, Catharina Tri Teori Pembejaran. Semarang: MKU UNNES. Arikunto, Suharsimi. dkk Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara. Aunurrahman Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Azis, Abdul Pendidikan Kewarganegaraan (PKn). Diunduh dari htpp://azisgr.blogspot.com/2010/05/pendidikan- kewarganegaraan-pkn.html. [diakses pada 01/03/2011]. Baharuddin dan Esa Nur Wahyuni Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Ar-ruzz Media. Bestari, Prayoga dan Ati Sumiati Pendidikan Kewarganegaraan: Menjadi Warga Negara yang Baik Untuk Kelas IV Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Dewi, Ressi Kartika. dkk Pendidikan Kewarganegaraan 4 Untuk SD dan MI Kelas IV. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Djamarah, Syaiful Bahri Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Fathurrohman dan Wuri Wuryandani Pembelajaran PKn di Sekolah Dasar Untuk PGSD dan Guru SD. Yogyakarta: Nuha Litera. Febriani, Eko Penerapan Model Pembelajaran Tipe Make A Match Untuk Meningkatkan Hasil Pembelajaran IPA Materi Pokok Sumber Daya Alam di Kelas IV SD Negeri Yamansari 03 Lebaksiu Tegal. Skripsi. Hamalik, Oemar Psikologi Belajar dan Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo. Isjoni Cooperative Learning Efektivitas Pembelajaran Kelompok. Bandung: Alfabeta. Kurniawan, Nursidik Karakteristik dan Kebutuhan Pendidikan Anak Usia Sekolah Dasar. Diunduh dari [diakses pada 08/02/2011]. Laela, Nur Ida Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Teknik Make A Match dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPA Sumber Energi Siswa Kelas II SDN Yamansari 02 Lebaksiu Tegal. Skripsi. Lie, Anita Cooperative Learning Mempraktikkan Cooperative Learning di Ruang-Ruang Kelas. Jakarta: Garsindo. Musarofah Kinerja Guru di MTs Al-Wathoniyah I Cilungup Duren Sawit Jakarta Timur. Skripsi. Sanjaya, aade Pengertian, Definisi Hasil Belajar Siswa. Diunduh dari [diakses pada 12/07/2011]. Sarjan dan Agung Nugroho Pendidikan Kewarganegaraan Bangga Menjadi Insan Pancasila 4 Untuk SD dan MI Kelas IV. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Slavin, Robert E Cooperative Learning Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media. Subagyo. dkk Pendidikan Kewarganegaraan. Semarang: UPT MKU UNNES. Suprijono, Agus Cooperative Learning. Yogyakarta: Pustaka Belajar. Tarmizi Pembelajaran Kooperatif Make A Match. Diuduh dari [diakses pada 11/01/2011]. Tim Fokus Fokus Pendidikan Kewarganegaraan Untuk SD/MI Kelas IV Semester 2. Solo: CV. Sindunata Tim Reviu dan Revisi APKG PPGSD Alat Penilaian Kemampuan Guru (APKG). Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Proyek Pendidikan Guru SD. Ubaedillah, A. dkk Demokrasi Hak Asasi Manusia dan Masyarakat Madani. Jakarta: ICCE UIN Syarif Hidayatullah. Winataputra, Udin S. dkk Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Universitas Terbuka.

Terima Kasih