BAB IX Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya SIGIT HARYANTO
PENGERTIAN BANK FUNGSI BANK BERDASARKAN FUNGSINYA BANK DIBAGI MENJADI 3 PERAN BANK SENTRAL DALAM MENJAGA STABILITAS SISTEM KEUANGAN DAFTAR BANK DI INDONESIA PRODUK JASA PERBANKAN CONTOH KEMUDAHAN TRANSAKSI PERBANKAN SECARA ONLINE
Pengertian Bank Menurut Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tenteng perbankan. Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan, dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.
Bank Sentral Di setiap negara terdapat bank sentral. Di indonesia, Bank Indonesia adalah bank sentral. Bank Indonesia merupakan induk dari semua bank. Bank Indonesia merupakan pelaksanaan kebijakan moneter yang ditetapkan pemerintah. Bank sentral merupakan lembaga yang ditugasi pemerintah dalam pengandalian dan pengawasan kegiatan perbankan.
Bank Umum Bank umum sering juga disebut bank komersial. Pengertian bank umum sesuai dengan undang-undang no.10 tahun 1998 tentang perbankan adalah : Bank umum >> bank yang melaksanakan kegiatan usaha secara komersial dan atau berdasarkan prinsip syariah yang dalam kegiatannya memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran.
Bank Umum komersial adalah bank umum yang melaksanakan kegiatan berdasarkan konvensi (kesepakatan) umum. C/o : BRI, BNI, BCA, Mandiri, dll. Bank umum syariah adalah bank umum yang melaksanakan kegiatannya berdasarkan prinsip syariah, yaitu aturan perjanjian berdasarkan hukum islam. C/o : Bank Muamalah, Bank syariah mandiri, dll.
Bank Perkreditan Rakyat Ialah bank yang melaksanakan kegiatan usaha secara konvensional atau berdasarkan prinsip syariah yang dlam kegiatannya tidak memberikan jasa dalam lalu lintas pembayaran.
CONTOH KEMUDAHAN TRANSAKSI PERBANKAN SECARA ONLINE
SEKIAN DAN TERIMAKASIH