LOGO UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711) BAB II STRUKTUR DATA DASAR Tertia Avini, S.Kom tertiaavini.wordpress.com
Add your company slogan LOGO II.1. Array Array adalah suatu tipe data terstruktur yang terdapat didalam memori, yang mempunyai tipe data yang sama dengan jumlah komponen yang tetap. Digunakan untuk merepresentasikan sekumpulan informasi yang bertipe sama dan disimpan dalam urutan yang sesuai dengan defenisi indeks secara kontigue dalam memori komputer. Tipe data indeks yang dapat digunakan adalah tipe data yang memiliki keterurutan misalkan integer, karakter Penyimpanan array secara logik dlm memori komputer seperti dibawai ini UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.1. Array Deklarasi Array type = array[index array] of Contoh Deklarasi array untuk nama hari Hari = (senin,selas,rabu,kamis,jumat,sabtu,minggu); Type namaHari : array[hari] of string; Deklarasi array untuk nama bulan Type bulan : array[12] of string Deklarsi array menggunakan konstanta untuk menentukan indeks array Const maks = 100; Type nilai : array[maks] of string; UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.2. Record Record (rekaman) merupakan kumpulan data yang terdiri dari beberapa field yang memiliki tipe data berbeda ataupun sama Penyimpanan Record secara logik dalam memori komputer seperti dibawah ini. UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711) Pada implementasi ke bahasa pemrograman Array dan Record dapat di gabungkan dalam satu type data bentukan
Add your company slogan LOGO II.2. Record Deklarasi Record type = record : : End; Var : Contoh: Deklarasi record untuk membuat record mahasiswa type siswa = record nmp : string[12]; nama : string[25]; alamat : string[30]; end; Var dt_siswa : siswa; UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3. Pointer Pointer adalah variabel yang berisi alamat memori sebagai nilainya. Pointer digunakan bersamaan dengan dynamic memory allocation. Data yang ditunjuk dengan variabel pointer merupakan alokasi dinamik, selama eksekusi program. Ini berarti program dapat mengciptakan dan menghapus data yang di tunjuk oleh variabel pointer. Larik dan record merupakan perubah statik (banyak data yang diolah terbatas). Peubah Dinamis adalah peubah yang akan dialokasikan hanya pada saat diperlukan yaitu setelah program dieksekusi. Peubah dinamis menggunakan variabel Pointer UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3. Pointer Pointer adalah variabel yang sering dikatakan sebagai variabel yang menunjuk ke variabel yang lain. Perbedaan antara variabel bertipe array dan pointer UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3. Pointer Deklarasi Pointer Bentuk Umum Type = ^ = Var PI,P2 = atau Type = ^ = record; = = end; Var PI,P2 = UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3. Pointer contoh Type point = ^data; data = integer; Var PI,P2 = pointer; atau Type point = ^data; data = record; nama : string[25]; alamat : string[35]; pekj : string[30]; end; Var PI,P2 = point; New(p1); New(p2); UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3.1. Operasi Pada Pointer Ada 2 operasi dasar yang bisa kita lakukan data yg bertipe pointer yaitu mengkopi pointer dan megkopi isi simpul. 1.Pengkopian Pointer Contoh : New(p1); New(p2); P1^.nama := “Anisa “; P1^.nama := “Km. 5”; P1^.Pekj := “Wiraswasta” UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO II.3.1. Operasi Pada Pointer 2.Pengkopian isi simpul Jika statemen yang diberikan adalah P2^ := P1^ maka hasil yang diperoleh UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO Tugas : 1.Buatlah program untuk menampilkan 3 variabel dari hasil peng copian dari variabel lain. 2.Buatlah program untuk menghitung banyaknya karakter yang dimasukkan dengan menggunakan pointer. 3.Buatlah program untuk mendeteksi password yang dimasukan menggunakan pointer. Jika password benar, program selesai, kalau salah, pengguna diminta memasukkan pasword lagi. 4.Buatlah program untuk membuat sebuah piramida dengan sejumlah karakter yang dimasukkan. UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)
Add your company slogan LOGO UNIVERSITAS INDO GLOBAL MANDIRI JL. Jend. Sudirman No. 629 Km.4 Palembang Telp. (0711) – Fax (0711)