SMAN 3 PARIAMAN RENCANA PEMBELAJARAN TIK KELAS XII SMAN 3 PARIAMAN
Untuk Pembuatan Desain Grafis Materi Hari Ini Menggunakan Objek Untuk Pembuatan Desain Grafis
MENGGUNAKAN OBJEK UNTUK KEPERLUAN DESAIN GRAFIS MEMILIH OBJEK,Memilih objek dapat dilakukan dengan klik pick tool. MENGUBAH POSISI OBJEK, Dilakukan dengan cara buat objek terlebih dahulu, klik salah satu objek,klik menu arrange, klik pilihan yang ada seprti (to front=meletakan objek paling depan,to back =meletakan objek kebelakang, forward one=kedepan satu objek,back one=kebelakang satu objek MENGGABUNGKAN OBJEK Langkahnya : * Aktifkan semua objek dengan pick tool,klik dan drag pada seluruh gambar * Klik menu arrange * klik group
Group adalah Menggabungkan objek menjadi satu kesatuan, sehingga setelah digroup operasi pada objek dapat dilakukan secara bersama-sama Setelah objek diadakan perubahan untuk mengembalikannya seperti semula dengan cara : * Klik Objek * Klik menu Arrange * Pilih dan Klik Ungroup MEMOTONG OBJEK Fasilitas yang digunakan dikenal dengan shaping, dalam shaping ada pilihan : Weld, Trim, Intersect, Simplify, Front Minus Back, Back Minus Front Jik aDocker Shaping belum aktif, aktifkan dengan cara * Klik Arrange * Pilih Shaping * Klik Shaping pada Cascading Untuk menggabungkan * Aktifkan semua Objek yang akan di Shaping * Klkik Pada Docker dan Pilih Weld
Dalam Weld dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu : * Source Objek Yaitu Tidak meniggalkan jejak pada objek yang diklik * Target Objek yaitu meninggalkan jejak pada objek yang di klik Contoh SHAPING TRIM Shaping Trim merupakan teknik untuk memperoleh daerah sisa dari objek yang digabungkan Langkah-langkahnya : * Aktifkan kedua objek ynag ingin di TRIM * Dari Docker Pilih Trim * Klik Source Objek * Klik Trim * Klik Objek dan geser Untuk memberi warna yang berbeda pada daerah potongan dapat dilakukan : * Aktifkan Objek * Klik Menu Arrange * Klik dan Pilih Break Apart
SHAPING INTERSECT Merupakan teknik untuk mendapatkan gambar daerah perpotongan dari objek yang dipilih, langkahnya : * Aktifkan semua Objek * Dari Docker Pilih Intersect * Klik Intersect to * Pilih salah satu Objek Untuk objek lebih dari 2, langkahnya : 1. Buat 3 objek,beri warna yang berbeda 2. Klik intersect dari docker 3. Klik intersect with 4. Klik salah satu gambar SHAPING SIMPLIFY Digunakan untuk memotong objekberdasarka potongan-potongan tertentu langkahnya : 1. Aktifkan semua gambar 2. Klik Simply dari docker, kli apply
SHAPING MINUS BACK DAN BACK MINUS FRONT front minus back (depan tanpa belakang), back minus front (belakang tanpa depan. Depan tanpa belakang artinya bagian belakang dipotong dengan bagian depan dan sebaliknya, hampir sama dengan simplify MELAKUKAN COMBINE Digunakan untuk menggabungkan objek dengan mengosongkan daerah yang berpotongan , dan warna objek mengikuti objek yang dibelakang, hampir sama dengan trim. Langkahnya : * Buat 2 buah objek yang akan dicombine * Aktifkan ke 2 objek * Klik memnu arrange * Pilih dan klik combine Jika hasil combine ingin dipisahkan lagi caranya : Aktifkan objek yang telah dicombine, klik menu arrange, klik Break Apart Jika ingin mendapatkan garis objek yang telah dicombine, caranya : klik menu arrange, klik convert outline to object, pindahkan objek
Membuat perspektif Untuk memberi kesan tertentu pada objek seperti kesan 3 dimensi atau kesan menuju satu titik. Langkahnya : Buat objek atau tulisan yang akan dibuat 3 Dimensi Klik menu effect Pilih dan klik add perspective Tarik node-node yang ada sesuai dengan keinginan
Memodifikasi Huruf Langkahnya : Buat tulisan Aktifkan tulisan Klik interactive mesh fill dari toolbox Drag and drop pada bagian kotak kecil Pindahkan huruf-huruf
MEMASUKAN OBJEK DENGAN POWER CLIP Adalah perintah yang digunakan untuk memasukkan ataupun tulisan ke dalam objek lain Langkahnya : *Klik Menu file * Pilih dan Klik Import * Cari gambar, Klik Import * Drag Dilembar Kerja Untuk memasukan kedalam objek, caranya : Buat objek, klik menu effect, pilih power clip, pilih dan klik place inside container, pilih objek.
TERIMA KASIH