AKUNTANSI BIAYA Sukirno, M.Si
Materi Pokok Pertemuan Materi Pokok 2 Akuntansi Biaya dan Pengertian Dasar 3 Siklus Akuntansi Biaya dan Pelaporan Harga Pokok 4 Akuntansi Biaya Bahan Baku 5 Akuntansi Biaya Tenaga Kerja 6 Akuntansi Biaya Overhead Pabrik
7 Depatemenisasi Biaya Overhead Pabrik 8 Sistem Harga Pokok Pesanan 9 Sistem Harga Pokok Proses 10 Sistem Harga Pokok Proses Lanjutan 11 Produk Bersama dan Produk Sampingan 12 Sistem Biaya Standar
Paper 13. Menghasilkan Produk yang mampu bersaing di pasaran (Dikumpulkan paling lambat 1 minngu sebelum UAS)
Metode Pembelajaran Kuliah Tatap Muka Tugas Kelompok/Presentasi Diskusi Kelas Penyelesaian Kasus Pembelajaran kerjasama (cooperative learning)
Sumber Bahan Utama: Mulyadi. 2004. Akuntansi Biaya. Yogyakarta. BPFE. Pendukung: Abdul Halim. 2004. Dasar-dasar Akuntansi Biaya. Yogyakarta. BPFE. Mardiasmo. 2004. Akuntansi Biaya. Yogyakarta. BPFE. Mas’ud Machfoed. 2004. Akuntansi Biaya. Yogyakarta. BPFE. Matz dan Usry. Cost Accounting, Planning and Control
Penilaian Kehadiran 10% Partisipasi dan Diskusi 30% Ujian Tengah Semester 30% Ujian Akhir Semester 30%