Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Design Pre settle ment
2
Seni Kerajinan dan Pariwisata
1. Definition 2. Aims Design Pre settle ment Kinds of pre settle 4. Tools 5. Step by step Seni Kerajinan dan Pariwisata
3
Seni Kerajinan dan Pariwisata
1. Definition of design pre settle : Adalah Setting yang diarahkan untuk membantu tercpainya suatu bentuk penataan rambut tertentu yang dikehendaki. 2. Tujuan untuk mempermudah pembentukan suatu tata rambut sesuai dengan yang dikehendaki Seni Kerajinan dan Pariwisata
4
3. Macam-macam teknik pratata desain :
a. Finger wave, adalah teknik yang dilakukan guna membentuk ombak-ombak/ikal pada rambut dengan menggunakan jari-jari tangan dan sisir pada rambut yang telah diberi setting lotion/setting jelly. Cara pembuatan finger wave : 1). Rambut dalam keadaan bersih dan ½ kering. 2). Rambut disiapkan dengan membuat sibakan sesuai keinginan. Pakaikan kosmetika pada area yang akan dikerjakan. 3). Finger wave dikerjakan pada daerah cronw atau bagian yang lebih tebal. Seni Kerajinan dan Pariwisata
5
Seni Kerajinan dan Pariwisata
4). Langkah pertama dengan menekankan telunjuk pada lengkungan pertama. Dengan menggunakan gigi sisir, rambut diarahkan kedepan, dibawah jari telunjuk yang sementara menekan bagian lengkung. Arahkan rambut kedepan kurang lebih 1 inci lagi. Contoh Finger Wave dan Tekniknnya Sumber : Puspoyo, Widjanarko, Endang (1995) 5). Jari tengah menggantikan posisi jari telunjuk dan jari telunjuk bergeser ke bawah untuk membuat rigde berikutnya. Perhatikan gambar a dan b. a b Contoh Pembuatan Rigde Seni Kerajinan dan Pariwisata
6
Seni Kerajinan dan Pariwisata
a. Finger Wave 1). Finger wave mendatar dengan belahan sisi kiri. Cara pembuatan : a). Berikan kosmetika secara merata, buatlah belahan pada sisi sebelah kiri. b). Baris (rigde) pertama dilaksanakan dari sebelah kanan menuju ke kiri, secara bertahap dengan besar gelombang yang sama. c). Buatlah garis kedua yang dimulai dari sisi sebelah kiri menuju ke kanan, dengan besar gelombang yang sama sepanjang garis secara berkesinambungan. Seni Kerajinan dan Pariwisata
7
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Berikut ini adalah alternatif dalam pembuatan finger wave, dengan gelombang ikal dibuat secara miring (diagonal). Cara pembuatan sama dengan diatas. Contoh Pmebuatan Finger Wave Sumber : Puspoyo, Widjanarko, Puspoyo (1995) Seni Kerajinan dan Pariwisata
8
Seni Kerajinan dan Pariwisata
2). Finger wave tegak lurus Cara pembuatan : a). Buat lengkungan (shape) pada sisi sebelah kanan. Baris pertama pembuatan ikal dimulai dari parting dekat telinga. Ikal dibuat mengarah ke tulang pipi. b). Baris kedua dimulai dari garis pertumbuhan rambut pada bagian depan belahan. Buatlah ikal tegak lurus seperti yang dibuat pada baris pertama secara berkesinambungan. c). Baris ketiga dimulai dari belahan (sibakan) rambut dengan arah yang sama secara berkesinambungan. Seni Kerajinan dan Pariwisata
9
MACAM-MACAM PRATATA DESAIN
b. Pincurl (sculpture curl) Pincurl dibuat dengan jari-jari tangan, ekor sisir, penjepit rambut. Penggunaannya untuk : - mempertahankan bentuk ikal - menghasilkan ikal yang alami - mempertahankan bentuk ikal yang datar tetap pada tempatnya - membentuk bermacam-macam variasi ikal - menghasilkan ikal/gelombang dengan volume(bukit) dan indentation (lembah) pada rambut Seni Kerajinan dan Pariwisata
10
PINCURL/SCULPTURE CURL
Struktur pincurl, terdiri dari 3 komponen pokok : 1). Dasar ikal, merupakan landasan ikal yang tidak bergerak dan berada diatas kulit kepala. 2). Pangkal ikal, bagian ikal yang berada diatas dasar dan lekuk pertama ikal yang bersangkutan. 3). Lingkar ikal, bagian rambut yang membentuk ikal penuh. Letak ketiga komponen pincurl menentukan sifat dan bentuk ikal. Gambar Dasar Ikal Sumber : Puspoyo, Widjanarko, Endang (1995) Seni Kerajinan dan Pariwisata
11
Seni Kerajinan dan Pariwisata
4). Ikal tak berpangkal (no stem curl) , - Jenis ikal yang seluruh lingkar ikalnya berada di atas dasar ikal. - Ikal yang terbentuk bersifat kuat dan tahan lama. 5). Ikal berpangkal setengah (half steam curl), - jenis ikal yang setengah ikalnya berada diatas dasarnya - ikal yang terbentuk bersifat lunak dan kuarang tahan lama 6). Ikal berpangkal penuh (full steam curl), - jenis ikal yang seluruh ikalnya berada diluar dasarnya. - ikal yang terbentuk bersifat makin lunak dan makin kurang tahan lama. Seni Kerajinan dan Pariwisata
12
Seni Kerajinan dan Pariwisata
b. Bentuk dasar pincurl Pada dasarnya, ada 4 bentuk dasar pincurl : 1). Dasar segi empat (squarebase). - dapat digunakan disemua bagian kepala - ikal yang terjadi uniform bentuknya - bentuk tahan lama - dapat digunakan pada semua bagian kepala 2). Dasar segitiga (triangle base) - pada bagian depan kepala guna mencegah pecahnya tata rambut di bagian tersebut - pembuatan ikal tumpang tindih Seni Kerajinan dan Pariwisata
13
Seni Kerajinan dan Pariwisata
3). Dasar persegi panjang (rectangular base) - digunakan dikedua bagian samping kepala guna mencegah terjadinya hasil penataan yang pecah didaerah tersebut - pembuatan ikal tumpang tindih 4). Dasar busur (arc base) - digunakan untuk penataan bagian puncak, samping dan belakang kepala - arah dasar dibuat sama dengan arah pratata yang akan dibentuk Seni Kerajinan dan Pariwisata
14
Seni Kerajinan dan Pariwisata
c). Cara pembuatan pincurl Cara pembuatan : 1). - Blocking (pengambilan rambut) harus tersisir rapi. - Arahkan rambut dengan desain yang dikehendaki - posisi rambut ditegangkan/direntangkan 2). Pegang untaian rambut diantara telunjuk dan ibu jari Seni Kerajinan dan Pariwisata
15
Seni Kerajinan dan Pariwisata
3). Lakukan pembuatan lingkaran yang halus, rata, tanpa pelintiran pada untaian rambut tersebut. 4). Dengan ujung sisir untuk membantu menetapkan dasar 5). Dengan pin untuk membantu mengencangkan bentuk pincurl yang terjadi Seni Kerajinan dan Pariwisata
16
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Pembentukan pincurl dilakukan dengan bantuan jari tangan. Berikut ini cara pembuatan pincurl dengan ujung tertutup dan terbuka. Seni Kerajinan dan Pariwisata
17
Seni Kerajinan dan Pariwisata
3. Skip wave, Adalah kombinasi antara finger wave dengan pincurl. Letak pincurl diantara lekuk-lekuk gelombang finger wave. 4. Rigde curl, adalah kombinasi antara finger wave dengan pincurl. Letak pincurl pada bagian punggung bukit sebuah shaping / finger wave. Seni Kerajinan dan Pariwisata
18
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Cara pembuatan ridge curl : Memberikan kosmetika scara merata pada bagian yang akan di pratata Menentukan belahan pada bagian depan Pembuatan shape seperti finger wave tegak lurus Bagian ujung diambil dengan hati-hati untuk dibentuk pincurl Banyaknya pincurl disesuaikan besar shape dan besar ikal yang dibuat. Seni Kerajinan dan Pariwisata
19
Seni Kerajinan dan Pariwisata
5. Setting Equipment . Tools are : 1). Sisir besar 2). Sisir berekor 3). Sisir sasak 4). Sisir penghalus sasak Seni Kerajinan dan Pariwisata
20
Lanjutan setting equipment
5. Roller, - silinder roller - konoid roller 6. Pincurls and pins Seni Kerajinan dan Pariwisata
21
Lanjutan setting equipment
7. Water sprayer 8. Jala set dan tutup telinga 9. Droug cap Seni Kerajinan dan Pariwisata
22
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Setting equipment b. Lenan : 1. pakaian kerja 2. cape penyampoan 3. Handuk kecil Seni Kerajinan dan Pariwisata
23
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Lanjutan c. Kosmetik : 1). Setting lotion, yaitu cairan bening yang berfungsi mempertahankan bentuk ikal yang terjadi lebih lama 2). Jelly, yaitu berbentuk transparant dan kental, baik untuk rambut tipis karena menambah ketebalan rambut untuk sementara 3). Blow lotion, yaitu cairan bening digunakan sebelum dilakukan pengeringan guna melindungi rambut dari panasnya alat pengering 4). Styling Mouse, yaitu berbentuk busa yang berfungsi untuk menciptakan volume dan membentuk ikal yang alami pada rambut, bagus digunakan untuk rambut tipis dan halus Seni Kerajinan dan Pariwisata
24
Seni Kerajinan dan Pariwisata
6. Step by step to setting Shampoing b setting cosmetic applications c. Parting 9 bagian, Seni Kerajinan dan Pariwisata
25
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Lanjutan d. Menggulung Rambut e. Teknik penggulungan - Condong kearah depan, menimbulkan ikal maksimal Condong kearah belakang, menghasilkan lembah Penggabungan arah penggulungan, menghasilkan bukit dan lembah Seni Kerajinan dan Pariwisata
26
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Lanjutan Proses pengeringan Hasil penggulungan . (Penataan rambut yang digunakan dalam kesempatan resmi pada waktu pagi, siang dan sore hari) Seni Kerajinan dan Pariwisata
27
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Hasil Pratata Rambut mengembang Rambut dengan ikal alami Seni Kerajinan dan Pariwisata
28
Seni Kerajinan dan Pariwisata
Terima kasih Seni Kerajinan dan Pariwisata
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.