Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
NOW LOADING THE PRESENTATON ....
2
KERIPIK BIJI KARET (Hevea brasiliensis mull
KERIPIK BIJI KARET (Hevea brasiliensis mull. Arg) SEBAGAI ALTERNATIF MAKANAN KUDAPAN SEHAT DAN BERGIZI Oleh: Ahmad Mupahir, Dede Permana, Ratih Kumala Dewi, Jun Harbi, dan Pipin Urip Kurniasih. Latar Belakang Permasalahan dan pemecahan masalah Pembimbing : Dr. drh. Sri Murtini, MSi. Targetan Kelebihan dan kekurangan Metodologi INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2007
3
LATAR BELAKANG Biji Karet belum dimanfaatkan secara maksimal oleh masyarakat Masyarakat Indonesia masih banyak yang belum sejahtera, dikarenakan adanya sumber daya alam yang belum termanfaatkan secara maksimal peluang untuk mengembangkannya menjadi usaha yang mandiri
4
LATAR BELAKANG Keripik Biji Karet SDA yang melimpah Kemiskinan Petani
Produk Inovatif Kemiskinan Petani BUTUH PANGAN UNTUK MENINGKAT KERIPIK BIJI KARET SDA TERBARUKAN
5
PERMASALAHAN YANG DIHADAPI
Pengujian Laboratorium. Formulasi belum tepat. Maindset masyarakat akan biji karet yang beracun, sehingga masih enggan untuk menggunakan sebagai makanan. Bahan baku yang sulit Proses produksi yang lama dan sulit.
6
PEMECAHAN MASALAH Pengujian dengan berbagai metode.
Sosialisasi yang dengan berbagai media. Mencari tempat lain untuk menyediaan bahan baku. Proses dengan tiga siklus dalam satu minggu dan dengan penambahan tenaga kerja.
7
KETERCAPAIAN TARGET Jiwa kewirausahaan Inovasi Produk
Sosialisasi dan Komersialisasi
8
KELEBIHAN PRODUK Belum ada yang memproduksi dalam skala besar sehingga memiliki prospek yang cerah ke depannya Memanfaatkan sumber daya yang dianggap tidak berguna Memiliki kandungan karbohidrat 30%, lemak 60%, dan lainnya 10% Memiliki rasa yang beragam (BBQ, keju, balado, bawang, dan sambal)
9
Pengembangan Perlu bahan baku dari luar Jawa
Sosialisasi kepada masyarakat umum tentang biji karet Menjalin kerja sama dengan Usaha Kecil Menengah
10
METODOLOGI Biji karet – Bahan setengah jadi – keripik biji karet
Perencanaan Kebutuhan Produksi Pengadaan Peralatan dan Penyiapan Lokasi Pembuatan dan Pengemasan Usaha dijalankan Sudah memenuhi syarat Tanggapan Pasar Bagus? Check kesalahan: Harga Publikasi Rasa Produk Pemasaran Tidak Ya Pengadaan Kebutuhan Bahan-Bahan Produksi
11
PERALATAN PRODUKSI
12
GAMBARAN KERJA SISTEM Produk jadi Produk jadi Bahan baku Penjemuran
Proses Penggorangan Proses Produksi Perendaman Penjemuran Bahan baku Produk jadi Produk jadi
13
Jadwal Produksi No. Kegiatan Bulan Ke- 1 2 3 4 5 6 Persiapan kegiatan
Penyediaan alat dan bahan produksi serta sarana penunjang Produksi skala laboratorium Produksi skala pilot plan Studi kelayakan Survey pasar 7 Produksi skala pasar 8 Pemasaran produk dan promosi 9 Evaluasi 10 Pembuatan laporan
14
ANGGARAN BIAYA Biaya Tetap Uraian Satuan Jumlah Harga satuan (Rp)
Nilai Beli (Rp) Umur Pemanfaatan (Tahun) Penyusutan per Tahun (Rp) Penyusutan per Bulan (Rp) BLENDER Buah 1 450000 5 90000 7500 Baskom Besar 10000 50000 Saringan Bambu 10 7000 70000 TIMBANGAN DIGITAL 5 kg 260000 3 Drum Almunium 65000 195000 PANCI BESAR 45000 9000 750 BASKOM KECIL 7 5000 35000 Toples Besar 15000 75000 2 37500 3125 lap 3300 16500 1375 oven 150000 Pengaduk 625 Total Biaya Tetap
15
Biaya Operasional No Jenis Total biaya (Rp) 1 Administrasi 50,000.00 2
Listrik 100,000.00 3 Transportasi 150,000.00 4 Biaya promosi 200,000.00 5 Biaya penyusutan alat 41,152.78 6 Karyawan 300,000.00 Total 841,152.78
16
Biaya Bahan Baku Rp560,000.000 Rp50,000.000 Rp6,000.000 Rp127,500.000
Uraian Jumlah Harga satuan (Rp) Biaya Bahan Baku : Biji Karet 70 Rp8, Rp560, Bawang putih 10 Rp5, Rp50, Abu 3 Rp2, Rp6, Minyak 15 Rp8, Rp127, 1 Rp4, Flavour 5 Rp12, Rp60, Kemasan Rp90, Bumbu rendaman Rp6, Rp32, Tapioka 4 Rp24, Total 954,500.00
17
Laba dan Rugi Uraian Bulan ke- 1 2 3 Produksi (unit) 100 50 75
1 2 3 Produksi (unit) 100 50 75 Harga jual/ bungkus (Rp) - Percobaan (bungkus) - Konsumen (bungkus) 2,000 Pemasukan § Nilai Penjualan (Rp) 200,000 100,000 150,000 Pengeluaran § Biaya Tetap (Rp) 841,152.78 § Biaya Variabel (Rp) 318,166.67 § Penyusutan (Rp) 41,152.78 § Sub total (Rp) 1,200,472.23 359,319.45 Laba (Rp) -1,000,472,23 -259,319.45 -209,319.45
18
Terima Kasih
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.