Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehIda Tedjo Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
PEMIKIRAN EKONOMI ISLAM PROF. DR. ABD MANAN
PRODI PERBANKAN & EKONOMI ISLAM JURUSAN SYARIAH STAIN PEKALONGAN Agus Arwani, SE, M.Ag. 10/20/2017
2
BIOGRAFI PROF DR ABD MANAN
Seorg guru besar di Islamic Research and Training Institute, Islamic Development Bank, Jeddah; Gelar MA diperoleh di Bangladesh, M.A in economic & Ph.D di Michigan USA; Termasuk pemikir ekonomi Islam kontemporer yg cukup terkenal dg bukunya yg berjudul Islamic Economic : Theory and Practice th 1970 an; Dlm mengembangkan ekonomi Islam, ia meruju’ pd beberapa sumber hukum :Al-Qur’an, As-Sunnah, Ijma’ Ijtihad/Qiyas, serta prinsip hukum yg lain. 10/20/2017 Agus Arwani, SE, M.Ag.
3
Ada beberapa langkah utk mengembangkan eko Islam :
Lanjutan…! PEMIKIRAN ABD MANAN Ada beberapa langkah utk mengembangkan eko Islam : menentukan basic economic functions tanpa memperhatikan ideologi, spt fungsi konsumsi, produksi & distribusi; Menetapkan beberapa prinsip dasar yg mengatur basic economic functions yg berdasarkan prinsip syariah & tanpa batas waktu (timeless), spt : sikap moderation dlm berkonsumsi; Mengidentifikasi metode operasional berupa penyususnan konsep.formulasi, krn pd tahap ini pengembangan teori & disiplin eko Islam mulai dibangun; 10/20/2017 Agus Arwani, SE, M.Ag.
4
Lanjutan…! Menentukan (prescribe) jumlah yg pasti akan kebutuhan barang & jasa utk mencapai tujuan (yaitu moderation) pd tingkat individual/aggreagate; Mengimplementasikan kebijakan yg telah ditetapkan pd langkah keempat. Dilakukan baik dg pertukaran melalui mekanisme harga/transfer payments; Melakukan evaluasi atas tujuan yg telah ditetapkan/atas target bagaimana memaksimalkan kesejahteraan; Membandingkan implementasi kebijakan yg telah ditetapkan dg pencapaan yg diperoleh (perceived achievement). Menurut Manan, langkah pertama dlm mengembangkan ilmu eko Islam adalah menentukan basic economic funtionc yg sec sederhana mencakup 3 fungsi : konsumsi, produksi & distribusi; 10/20/2017 Agus Arwani, SE, M.Ag.
5
Ada beberapa kebijakan yg dilakukan :
Lanjutan…! Pd setiap aktivitas ekonomi, aspek konsumsi selalu terkait dg produksi; Menurut Manan, sistem produksi dlm Islam harus berpijak pd kriterian obyektif & subyektif; Obyektif dpt diukur dlm bentuk kesejahteraan materi, sedang subyektif terkait erat dg bagaimana kesejahteraan ekonomi dpt dicapai berdasarkan syariah Islam; Kesejahteraan tdk semata ditentukan materi saja, akan tetapi jg harus berorientasi pd etika Islam; Menurut Manan, aspek distribusi pendapatan & kekayaan juga merup hal yg urgen; Ada beberapa kebijakan yg dilakukan : Pembayaran zakat & Ushr ; Pelarangan riba baik utk konsumsi maupun produksi; Pemberian hak utk sewa ekonomi murni; 10/20/2017 Agus Arwani, SE, M.Ag.
6
Mendorong pemberian pinjaman lunak;
Lanjutan…! Implementasi hukum waris utk utk meyakinkan adanya transfer kekayaan antar generasi; Mendorong pemberian pinjaman lunak; Mencegah penggunaan sumberdaya yg dapat merugikan generasi mendatang; Mendorong pemberian infaq & shadaqoh utk fakir miskin; Mendorong organisasi koperasi asuransi; Mendorong berdirinya lembaga sosial yg memberikan santunan kpd masyarakat menengah ke bawah; Mendorong pemberian pinjaman aktiva produktif kpd yg membutuhkan; Tindakan-tindakan hukum utk menjamin dipenuhinya tingkat hidup minimal (basic need). 10/20/2017 Agus Arwani, SE, M.Ag.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.