Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
STMIK Pradnya Paramita
MANAJEMEN UMUM Kode MK : MKK0-5102 Program Studi : Sistem Informasi Bobot : 2 sks STMIK Pradnya Paramita Malang
2
Standar Kompetensi : Mampu menerapkan fungsi-fungsi manajemen pada tingkat operasional
3
Materi : Manajemen & Organisasi Wewenang & Delegasi
Manajemen & Manajer Manaj & Lingk.organisasi Fungsi Perencanaan Penetapan Tujuan Org Pengambilan Keputusan Pengorganisasian & Struktur Organisasi MSDM Motivasi Kepemimpinan Komunikasi Fungsi Pengendalian
4
Sistem Evaluasi : Kehadiran Tugas Mandiri Tugas Kelompok UTS & UAS
5
MANAJEMEN ??? ORGANISASI ???
6
Defenisi Manajemen proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan, pegendalian penggunaan sumber daya manusia secara efektif dan efisien untuk tercapainya tujuan yang telah ditetapkan.
8
…seni mencapai sesuatu melalui orang lain…
Apa Itu Manajemen ? Mary Parker Follet : “…the art of getting things done trough the others..” …seni mencapai sesuatu melalui orang lain…
9
Definisi Umum Manajemen adalah proses merencanakan, mengorganisasi, mengarahkan, dan mengendalikan kegiatan untuk mencapai tujuan organisasi dengan menggunakan sumberdaya organisasi
10
Kata Kunci Proses yg merupakan kegiatan yang direncanakan
Fungsi manajemen Melalui Aktivitas tersebut Sumberdaya Organisasi
11
Kaitan Manajemen & Organisasi
Proses Manajemen Perencanaan Pengorganisasian Pengarahan Pengendalian Input Sumber- daya Tujuan Efektif dan Efisien
12
Manajemen menginginkan tujuan tercapai dengan efektif dan effisien
Siapa Manajer ? Orang yang melakukan kegiatan manajemen atau proses manajemen. Manajemen menginginkan tujuan tercapai dengan efektif dan effisien
13
Efektif & Efisien Efektif : (…doing the right things… mengerjakan sesuatu yang benar) Efisien : (…doing things right … mengerjakan sesuatu dengan benar)
14
Proses Manajemen Organising Planning Controlling Actuating
15
HUBUNGAN ANTAR FUNGSI MANAGEMEN
1.Perencanaan Pemilihan dan penentuan tujuan organisasi, dan penyusunan strategi, kebijaksanaan, program dan lain-lain 2. Pengorganisasian Penentuan sumber daya & kegiatan yang dibutuhkan, menyusun organisasi atau kelompok kerja, penugasan wewenang dan tanggung jawab serta koordinasi 3. Penyusunan Personalia Selekasi, latihan, pengembangan, penempatan dan orientasi karyawan 5.Pengawasan Penetapan standar, pengukuran pelaksanaan, dan pengambilan tindakan korektif 4.Pengarahan Motivasi, komunikasi kepemimpinan untuk mengarahkan karya wan mengerjakan se suatu yang ditugaskan kepadanya
16
Tingkatan Manajemen Top Management Low Management Middle Management
17
Planning Organizing Commanding Coordinating Controlling
Fungsi Manajemen Planning Organizing Commanding Coordinating Controlling HENRY FAYOL :
18
Planning Organizing Actuating Controlling
Fungsi Manajemen Planning Organizing Actuating Controlling GEORGE R TERRY
19
Planning Organizing Staffing Directing Controlling
Fungsi Manajemen Planning Organizing Staffing Directing Controlling HAROLD KOONTZ
20
Sarana Manajemen Man Money Material Machines Method Market
21
Perencanaan (Planning)
Kegiatan menetapkan tujuan organisasi dan memilih cara yang terbaik untuk mencapai tujuan tersebut. Pengambilan Keputusan (bagian dari perencanaan) Manfaat : Mengarahkan kegiatan organisasi meliputi penggunaan sumberdaya dan penggunaannya untuk mencapai tujuan organisasi Memantapkan konsistensi kegiatan anggota organisasi Memonitor kemajuan organisasi
22
KERANGKA PIKIR PERENCANAAN
23
Pengorganisasian (Organizing & Staffing)
Kegiatan mengkoordinir sumberdaya, tugas, dan otoritas diantara anggota organisasi agar tujuan organisasi dapat dicapai dengan cara yang efisien dan efektif. Organizational Design Kegiatan menyesuaikan struktur organisasi dengan tujuan dan sumberdaya organisasi
24
Bagan Organisasi
25
KETRAMPILAN PADA TINGKAT MANAGERIAL
Copseptual Skills / Managerial Skills Human Behavioral Skills Safety Health Skills Technical / Functional Skills
26
Pengarahan (Leading) Kegiatan memberi pengarahan (directing), mempengaruhi orang lain (influencing), dan memotivasi orang tersebut untuk bekerja (motivating) Pengarahan merupakan kegiatan paling menantang karena behadapan dengan manusia
27
Pengendalian (Controlling)
Kegiatan yang bertujuan untuk melihat apakah kegiatan organisasi sesuai dengan rencana. Fungsi Pengendalian : Menentukan standart prestasi Mengukur prestasi yg telah dicapai Membandingkan point-2 dengan point-1 Melakukan perbaikan jika ada penyimpangan
28
Proses Manajemen dalam praktek
Dalam praktek gambaran proses manajemen tersebut tidak begitu terlihat Seringkali manajer sibuk kesana-kemari, yg sepertinya tdk punya waktu utk berfikir dan merencanakan sesuatu dengan tenang Aktivitas manajer dalam praktek sepertinya reaktif (action oriented) Keempat fungsi manajemen dilakukan secara interaktif kadang-kadang secara simultan.
29
Jenis-jenis Manajemen
Berdasarkan Hirarki : Top Management Middle Level Management Lower Level / First Line Berdasarkan Fungsi : Manajer Umum Manajer Fungsional
30
Manajemen Puncak (Top Management)
Bertanggung jawab terhadap organisasi secara keseluruhan Menentukan tujuan, strategi, dan kebijakan secara umum Menentukan keputusan-keputusan strategis
31
Manajemen Menengah (Middle Management)
Melaksanakan tujuan, strategi, dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh manajer puncak serta mengkoordinasikan dan mengarahkan aktivitas manajer tingkat bawah dan juga karyawan operasional
32
Manajemen Tk. Bawah (Bottom Management)
Mengawasi karyawan secara langsung Mengawasi dan mengkoordinasi kegiatan operasional yang dilakukan oleh karyawan
33
Manajer Umum Mengawasi unit (divisi) tertentu yang mempunyai beberapa bidang sekaligus Bertanggung jawab terhadap aktivitas (pemasaran, keuangan, operasi) divisinya
34
Tingkatan dan Ketrampilan Manajemen
Konseptual Hub. MAnusiawi Opersional Tk. Atas Tk. Menengah Tk. Bawah
35
Ketrampilan Manajemen
Conseptual Skills : Kemampuan mengkoordinasikan dan mengin-tegrasikan kegitan serta kepentingan organisasi. Melihat organisasi secara keseluruhan, ketergantungan antar bagian, melihat masa depan, dan bagaimana lingkungan mempengaruhi organisasi Human Skills : Kemampuan memahami orang lain, bekerjasama dengan orang lain, mendorong serta memotivasi orang lain, baik secara individual maupun kelompok Tehnical Skills : Kemampuan memahami serta melakukan kegiatan operasional
36
Menjadi Manajer Sukses
Pendidikan Pengalaman Visi Etika Dimensi Internasional
37
Hirarki Kebutuhan Maslow
Kebutuhan perwujudan diri Kebutuhan akan penghargaan (pengakuan dan penghargaan) Kebutuhan sosial (afiliasi, kasih sayang dsb) Kebutuhan keselamatan dan keamanan kerja Kebutuhan fisiologis Sumber : Garry Dessler, Manajemen Personalia, Edisi Ketiga, Terjemahan, Penerbit Erlangga, Jakarta, 1986.
38
Hubungan Teori Maslow dan Teori Herzberg
Hirarki Kebutuhan Maslow Teori Dua Faktor Herzberg Perwujudan diri (self actualization) Afiliasi atau akseptasi Sekuriti atau rasa aman Kebutuhan fisiologis Pekerjaan yang menantang prestasi Pertumbuhan dalam pekerjaan Tanggung jawab Peningkatan Pengakuan Hubungan antar pribadi Kebijakan dan administrasi perusahaan Kualitas supervisi Kondisi kerja Jaminan kerja Gaji Kehidupan pribadi Penghargaan atau status Sumber Sumber : Harold Koontz, Cyril O’Donnell, Heinz Weihrich, Manajemen, Edisi kedelapan, Erlangga, Jakarta, 1986
39
Proses Motivasi I. Kebutuhan yang tidak terpenuhi VI. Menilai
Karyawan II. Pencarian jalan untuk memenuhi kebutuhan III. Perilaku yang diarahkan pada tujuan V. Imbalan atau hukuman IV. Prestasi (evaluasi atas tujuan yang dicapai) Sumber : Gibson, Ivancevich, Donnelly, organisasi Perilaku Struktur proses, edisi kelima, penerbit Erlangga, Jakarta, 1987
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.