Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSiska Hartanti Atmadjaja Telah diubah "7 tahun yang lalu
1
TEKNIK PRESENTASI 19-Nov-17
2
TUJUAN PRESENTASI 1. MEMBERI INFORMASI 2. MELAKUKAN PERSUASI 3. MEMOBILISASI / MENGGERAKKAN 19-Nov-17
3
PERSIAPAN PRESENTASI 1. SIAPA objek yang akan menerima informasi 2. APA materi/informasi 3. KAPAN waktu pelaksanaan 4. DIMANA tempat pelaksanaan 5. BAGAIMANA metode 6. BERAPA jumlah peserta 19-Nov-17
4
KIAT MEMPERSIAPKAN PRESENTASI
1. PENANGGULANGAN RASA TAKUT BERLATIH mempersiapkan diri MENENANGKAN DIRI : MENGINGAT PERASAAN YANG MENYENANGKAN & MENGINGAT KESUKSESAN 19-Nov-17
5
2. PERSIAPAN MATERI MEMPELAJARI MATERI
MENCARI dan MEMBACA BUKU / ACUAN YANG DIGUNAKAN SEBAGAI REFERENSI MENGUMPULKAN INFORMASI / BAHAN BACAAN TAMBAHAN 19-Nov-17
6
MENYIAPKAN CATATAN KECIL PERTIMBANGKAN PEMBUATAN KERANGKA PRESENTASI :
Pendahuluan Isi Ringkasan Transisi 19-Nov-17
7
3. PERSIAPAN MEDIA PENDUKUNG dan MATERI
Adakah DIGITAL PROJECTOR? Adakah OHP? Atau hanya ada PAPAN TULIS? Bagaimana dengan lembar bagi atau diktat kuliahnya? Bagaimana PENYUSUNAN MATERI PRESENTASI ? , supaya mudah gunakan kembali kata tanya (mengapa, bagaimana, siapa, kapan, di mana dan apa) 19-Nov-17
8
MEDIA PRESENTASI 1. MEDIA TULIS a) Lembar bagi atau hand out
b) Buku / diktat kuliah c) Brosur, leaflet, gambar/poster, dll d) Papan tulis e) Lembar balik 19-Nov-17
9
Jumlah baris sebaiknya ≤ 10 baris, dan sebaiknya ≤ 10 kata/ baris
2. MEDIA PROYEKTIF a) OHP Jumlah baris sebaiknya ≤ 10 baris, dan sebaiknya ≤ 10 kata/ baris Warna yang digunakan maksimum 3 warna, Huruf yang digunakan sebaiknya tidak kapital semua 19-Nov-17
10
Berilah nomor pada transparan
Besar huruf < meter = 4 mm (font 16) 10 – 15 meter = 5 atau 6 mm (font 20) 15 – 20 meter = 9 mm (font 32) Berilah nomor pada transparan 19-Nov-17
11
Bila ditulis dengan tangan, usahakanlah menulis dengan jelas
Bila transparan dibuat dengan program power point, usahakan membuat print outnya Bila ditulis dengan tangan, usahakanlah menulis dengan jelas Bila terlalu silau, gunakan pointer, tetapi jangan membelakangi peserta Usahakan melakukan kontak mata dengan peserta 19-Nov-17
12
Perhatikan besar huruf dan latar belakang
b) SLIDE Perhatikan besar huruf dan latar belakang Gunakan warna yang kontras dan rapi Jumlah baris ≤ 8 per halaman, dan diberi nomor slide/halaman Sebaiknya gunakan pointer pada saat presentasi Sebaiknya tidak menggunakan huruf yang NYENI 19-Nov-17
13
Font terkecil yang sebaiknya digunakan adalah 24
C) DIGITAL PROJECTOR Jumlah baris dan jumlah kata dalam baris sebaiknya mengikuti cara pembuatan transparan Font terkecil yang sebaiknya digunakan adalah 24 Huruf yang dipilih jangan terlalu “nyeni” 19-Nov-17
14
Antara latar belakang dan huruf warnanya sebaiknya diselaraskan
Pemaduan gambar sebaiknya mempertimbangkan dan mendukung materi yang akan disampaikan Rancangan masing-masing slide sebaiknya sederhana 19-Nov-17
15
TAYANGAN BERGERAK (animasi atau film)
Pertimbangkan waktu, kejelasan gambar dan kesesuaian dengan materi Jangan membelakangi peserta Gerakan / animasi di dalam penyajian sebaiknya tidak terlalu ramai Sebaiknya disimpan di slide & disket Presenter tetap kunci dari sebuah presentasi 19-Nov-17
16
Kiat untuk menjawab pertanyaan MENDENGARKAN AKTIF
Hanya minta penjelasan, hanya memberi komentar Betul-betul bertanya Mengetes presenter atau tidak relevan Berputar-putar Membutuhkan ahli untuk menjawab 19-Nov-17
17
Menjawab pertanyaan dengan :
Singkat dan jelas Ucapkan terima kasih untuk komentar Bila tidak dapat menjawab katakan sebenarnya / menunda jawaban Bila tidak ada waktu dipersilakan menemui Anda pada saat istirahat 19-Nov-17
18
ASPEK BAHASA NONVERBAL
1. Cara berbicara Artikulasi dan Ritme berbicara Aksen (penekanan pada suku kata tertentu) Kata-kata tambahan (begitu, seperti Anda ketahui, dsb.) Volume (keras lemahnya) suara Penggunaan bahasa (dialek) Penggunaan kosa kata 19-Nov-17
19
3. Postur tubuh dan gerakan Cara berjalan Cara duduk
2. Penampilan Karakteristik fisik Penampilan 3. Postur tubuh dan gerakan Cara berjalan Cara duduk Gerakan-gerakan tubuh 19-Nov-17
20
Gerakan representatif 5. Ekspresi wajah 6. Kedekatan
4. Gerakan tubuh Gerakan ekspresif Gerakan representatif 5. Ekspresi wajah 6. Kedekatan Zona intim (0 – 0,5 meter) Zona personal (0,5 – 1,5 meter) Zona sosial ( 1,5 – 3 meter) Zona publik (3 meter atau lebih) 19-Nov-17
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.