Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERTEMUAN 13 METODE HARGA POKOK PROSES PRODUK HILANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERTEMUAN 13 METODE HARGA POKOK PROSES PRODUK HILANG"— Transcript presentasi:

1 PERTEMUAN 13 METODE HARGA POKOK PROSES PRODUK HILANG
DOSEN PEMBINA : Ony Widilestariningtyas,SE.,MSi.

2 PENDAHULUAN Dalam pengolahan produk dapat timbul produk hilang yaitu sebagian produk menguap, mengkristal atau menyusut didalam pengolahan produk yang dapat disebabkan karena sifat bahan, misalnya mengandung gas yang mudah menguap atau karena sifat pengolahan produk.

3 Dua metode perlakuan produk hilang dalam proses, terdiri dari :
Produk hilang dianggap terjadi awal proses. Produk hilang dianggap terjadi akhir proses.

4 PRODUK HILANG AWAL PROSES
APABILA PRODUK HILANG DIANGGAP TERJADI PADA AWAL PROSES KARAKTERISTIK PENGARUHNYA TERHADAP HARGA POKOK SEBAGAI BERIKUT :

5 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AWAL PROSES
Produk hilang awal proses dianggap tidak menikmati biaya produksi pada departemen atau tahap dimana produk hilang.

6 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AWAL PROSES
Dalam perhitungan produksi ekuivalen, produk hilang awal proses tidak dimasukkan di dalam produksi ekuivalen.

7 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AWAL PROSES
Produk hilang awal proses tidak dibebani harga pokok.

8 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AWAL PROSES
Produk hilang awal proses yang terjadi pada departemen lanjutan, mengakibatkan harus dilakukan penyesuaian harga pokok satuan yang diterima dari departemen sebelumnya, oleh karena pemikul biaya jumlahnya berkurang dan jumlah total biaya sama maka harga pokok satuan dari departemen sebelumnya menjadi lebih besar (naik).

9 PRODUK HILANG AKHIR PROSES
APABILA PRODUK HILANG DIANGGAP TERJADI PADA AKHIR PROSES KARAKTERISTIK PENGARUHNYA TERHADAP HARGA POKOK SEBAGAI BERIKUT :

10 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AKHIR PROSES
Produk hilang akhir proses dianggap telah menikmati biaya produksi pada departemen atau tahap dimana produk hilang.

11 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AKHIR PROSES
Produk hilang akhir proses dimasukkan ke dalam perhitungan produksi ekuivalen, karena produk hilang akhir proses dianggap telah menikmati biaya.

12 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AKHIR PROSES
Produk hilang akhir proses diperhitungkan harga pokok, harga pokok produk hilang tersebut dibebankan kepada produk selesai yang dipindahkan ke departemen berikutnya atau ke gudang produk selesai.

13 KARAKTERISTIK PRODUK HILANG AKHIR PROSES
Dengan pembebanan harga pokok produk hilang akhir proses kepada harga pokok produk selesai, mengakibatkan jumlah total harga pokok produk selesai menjadi lebih besar, oleh karena pemikul harga pokok jumlahnya tidak bertambah yaitu sebesar produk selesai maka harga pokok satuan yang dipindahkan ke gudang produk selesai atau departemen berikutnya ikut bertambah.

14 KASUS PRODUK HILANG AWAL PROSES
CV NAWANG WULAN MENGOLAH PRODUK MELALUI DUA DEPARTEMEN, YAITU DEPARTEMEN 1 DAN DEPARTEMEN 2. PRODUK SELESAI DEPARTEMEN 1 LANGSUNG DIPINDAHKAN KE DEPARTEMEN II UNTUK DIOLAH MENJADI PRODUK SELESAI. KARENA SIFAT BAHAN YANG DIPROSES SEBAGIAN PRODUK HILANG MENGUAP DALAM PENGOLAHAN AWAL PROSES. BERIKUT DATA PRODUKSI DAN DATA BIAYA PRODUKSI BULAN FEBRUARI 2008

15 DATA PRODUKSI DEPARTEMEN 1
PRODUK MASUK PROSES LITER. DARI JUMLAH DIATAS LITER TELAH SELESAI DAN DIPINDAHKAN KE DEPARTEMEN II. PRODUK DALAM PROSES AKHIR LITER DENGAN TINGKAT PENYELESAIAN : BIAYA BAHAN 80%, BIAYA KONVERSI 40%. PRODUK HILANG AWAL PROSES 300 LITER.

16 DATA PRODUKSI DEPARTEMEN II
PRODUK MASUK PROSES LITER. DARI JUMLAH DIATAS LITER TELAH SELESAI DAN DIPINDAHKAN KE GUDANG. PRODUK DALAM PROSES AKHIR 500 LITER DENGAN TINGKAT PENYELESAIAN : BIAYA KONVERSI 60%. PRODUK HILANG AWAL PROSES LITER.

17 DATA BIAYA PRODUKSI DEPARTEMEN I
BIAYA BAHAN SEBESAR $ BIAYA TENAGA KERJA SEBESAR $ BIAYA OVERHEAD PABRIK SEBESAR $ TOTAL BIAYA PRODUKSI SEBESAR $

18 DATA BIAYA PRODUKSI DEPARTEMEN II
BIAYA TENAGA KERJA SEBESAR $ BIAYA OVERHEAD PABRIK SEBESAR $ TOTAL BIAYA PRODUKSI SEBESAR $

19 DIMINTA : SUSUNLAH LAPORAN BIAYA PRODUKSI PER DEPARTEMEN
BUATLAH JURNAL DARI TRANSAKSI DIATAS.

20 HATUR NUHUN


Download ppt "PERTEMUAN 13 METODE HARGA POKOK PROSES PRODUK HILANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google