Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehUtami Indradjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
DINAMIKA DAN PERTUMBUHAN TEGAKAN Dipresentasikan Oleh: I R W A N T O
2
DINAMIKA TEGAKAN SUKSESI PERSAINGAN SIFAT TEGAKAN TOLERANSI KONSEP
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TEGAKAN TOLERANSI KONSEP ZONE OPTIMUN
3
Suksesi tumbuhan adalah penggantian suatu komunitas tumbuh-tumbuhan oleh yang lain. Hal ini dapat terjadi pada tahap integrasi lambat ketika tempat tumbuh mula-mula sangat keras sehingga sedikit tumbuhan dapat tumbuh diatasnya, atau suksesi tersebut dapat terjadi sangat cepat ketika suatu komunitas dirusak oleh suatu faktor seperti api, banjir, atau epidemi serangga dan diganti oleh yang lain (Daniel, et al, 1992).
4
Tansley (1920) mendefinisikan
suksesi sebagai perubahan tahap demi tahap yang terjadi dalam vegetasi pada suatu kecendrungan daerah pada permukaan bumi dari suatu populasi berganti dengan yang lain. Clements (1916) membedakan enam sub-komponen : (a) nudation; (b) migrasi; (c) excesis; (d) kompetisi; (e) reaksi; (f) final stabilisasi, klimaks.
5
Hutan Hujan Dataran Rendah
Xerosere Pada Tuf Batu Kambang Hidrosere Pada Lumpur Hutan Bakau Avicennia Vegetasi Cryptogamae Vegetasi Rumput Neyaraudia-Saccharum Hutan Bakau Rhizophora-Bruguiera Hutan Ficus macaranga Hutan Bakau Bruguiera-Xylocarpus Hutan Belukar Neonauclea-Ficus Hutan Hujan Dataran Rendah (Klimaks) Skema Terjadinya Vegetasi Klimaks Paham Monoklimaks (Soerianegara, 1972)
6
PROF. DR. IR. DJOKO. MARSONO
( ) LUMUT INVASI HYDROSERE (BASAH) XEROSERE (KERING) PERBAIKAN HABITAT PERJALANAN MENUJU KLIMAKS
7
SUKSESI PRIMER SUKSESI SEKUNDER SUKSESI CYCLES
INVASI --> KLIMAKS SUKSESI SEKUNDER HUTAN KLIMAKS YG TERGANGGU Macaranga, Malotus, Trema, Anthocephalus, Duabanga dll SUKSESI CYCLES ALANG2->SEMAK->KEBAKARAN
9
Mature oak-hickory forest
Mesic succession (Old Field) Mature oak-hickory forest Young pine forest Perennial weeds and grasses Shrubs Annual weeds
10
Xerarch Succession (from bare rock) Balsam fir, paper birch, and
Exposed rocks Lichens and mosses Balsam fir, paper birch, and white spruce climax community Jack pine, black spruce, and aspen Heath mat Small herbs and shrubs Time
11
P E R S A I N G A N KEBUTUHAN YANG SAMA Unsur hara Air Cahaya
Spesies Sama Spesies Berbeda KEBUTUHAN YANG SAMA Unsur hara Air Cahaya Ruang Hidup dll
12
Pinus merkusii guguran daun menghambat pertumbuhan jenis lain
Allelopathy : Zat dari Akar Zat dari Daun Zat pada waktu mati Pinus merkusii guguran daun menghambat pertumbuhan jenis lain Alang-alang, cepat menguasai Pisang (Musa sp) rumpun melebar, membusuk mengeluarkan racun
13
TOLERANSI Cahaya rendah Perakaran Tinggi Toleran : Intoleran :
Toleransi adalah kemampuan relatif suatu pohon untuk bertahan hidup di bawah naungan (Baker, 1950). Toleran : Jenis yang tahan terhadap naungan Intoleran : Jenis yang tidak tahan terhadap naungan Semitoleran : Tingkat semai toleran, tingkat pohon intoleran
14
KONSEP ZONE OPTIMUN B C A Steno Eury Steno Metabolisme min opt max opt
Faktor Pembatas (Cahaya, Suhu, Air, dll)
15
PERTUMBUHAN TEGAKAN
17
Kelemahan ekologis dan ekonomis hutan murni tanaman seumur
Pemanfaatan tempat tumbuh tidak sempurna (akar dangkal, tajuk tipis) Defisiensi unsur hara tertentu Humus mentah susah hancur , menghasilkan allelopathy Mudah diserang hama dan penyakit Mudah diserang angin dan tumbang Mudah diserang kebakaran Kurang luwes menghadapi permintaan pasar Kurang bervariasi sebagai habitat satwa liar Intersepsi tajuk dan infiltrasi air tidak sempurna (tingkat erosi besar) Kurang menarik dari sudut estetika Bila menggunakan jenis asing tidak diketahui rotasi
18
Jenis-jenis pohon bercampur individual
HUTAN PRIMER ( H.Lamprecht dalam Sutisna 1996 ) Karena perbedaan tapak, timbul struktur dan tipe hutan yang Beraneka, sehingga tidak ada resep yang berlaku umum Jenis pohon sangat banyak (40-80/ha), sehingga jumlah batang per Jenis sangat sedikit Jenis-jenis pohon bercampur individual Pada suatu tapak terdapat variasi struktur dan komposisi Frekwensi jenis pada umumnya rendah, namun ada juga yang penyebarannya vertikal dan horisontalnya tinggi.
19
Struktur diameter “plenter” (huruf J terbalik )
Sedikit batang yang mulus, pohon-pohon besar sering bolong Hanya sedikit (0-20%) jenis pohon niagawi, volume terjual sekitar 0-20 m3/ha, kecuali hutan dipterocarpaceae yang mengandung banyak kayu seragam. Riapnya kecil, dalam skala luas besarnya nol. Walaupun terdapat permudaan namun jumlahnya sering sedikit saja.
21
HUTAN SEKUNDER Hutan sekunder adalah fase pertumbuhan hutan dari keadaan tapak gundul, karena alam ataupun antropogen, sampai menjadi klimaks kembali. Tidak benar bahwa hutan sekunder tidak alami lagi, yang benar istilahnya adalah “Hutan Alam Sekunder” untuk membedakannya dari hutan alam primer.
22
Sifat-sifat hutan sekunder:
Komposisi dan struktur tidak saja tergantung tapak namun juga tergantung pada umur. Tegakan muda berkomposisi dan struktur lebih seragam dibandingkan hutan aslinya. Tak berisi jenis niagawi. Jenis-jenis yang lunak dan ringan, tidak awet, kurus, tidak laku. Persaingan ruangan dan sinar yang intensif sering membuat batang bengkok. Jenis-jenis cepat gerowong. Riap awal besar, lambat laun mengecil. Karena struktur, komposisi dan riapnya tidak akan pernah stabil, sulit merencanakan pemasaran hasilnya.
23
Tegakan Tinggal Tegakan alam setelah tebang pilih. Tergantung kekerasan panen, ada yang tumbuh kembali menjadi klimaks, ada pula yang menjadi hutan sekunder. Tegakan tinggal inilah yang menjadi tipe terpenting dewasa ini di Indonesia dan menjadi pusat perhatian silvikultur.
24
(Marsono dan Sastrosumarto, 1981)
(Bambang Waldy, 1986), (Marsono dkk, 1983 dan 1990) Kelompok C situasi sampai 2 tahun setelah penebangan, semai dipterocarpaceae menderita, mati dan dominansi menurun, faktor pembalakan dan suhu, kelembaban dan LTR (Light transmission ratio) yang mendadak. Kelompok A situasi 4 – 6 tahun setelah penebangan, kondisi semai mirip dengan kondisi sebelum penebangan. (pionir sdh tumbuh, dipterocarpaseae berbunga, Taguar (1967) di Philipina 5 tahun setelah penebangan terdapat semai – per ha.
25
Terima kasih
26
My Web :
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.