Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Metode dan Desain Riset

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Metode dan Desain Riset"— Transcript presentasi:

1 Metode dan Desain Riset
RISET AKUNTANSI Metode dan Desain Riset Nida Nusaibatul Adawiyah

2 A. Pemakaian Metode dan Desain Riset
Metode riset terbagi atas : Penelitian Dasar atau Murni Untuk pengujian atau membentuk teori baru Penelitian Terapan atau Pengembangan Untuk memecahkan masalah dan menguji teori guna menilai kegunaan teori itu sendiri

3 B. Metode Sejarah Berasal dari data primer yaitu dokumen dan peninggalan Laporan penelitian diarahkan pada masalah dokumentasi, logis pemilihan dan penyusunan topik, dan filosofi penafsirannya Aspek penulisan sejarah meliputi penguasaan bahan, pembuatan bagan, seni, narasi, dramatisasi, dan lain-lain

4 C. Metode Deskriptif Menggambarkan sifat sesuatu yang sedang berlangsung pada saat riset dilakukan dan memeriksa faktor penyebab dari gejala tertentu Beberapa macam riset dengan metode deskriptif Studi Kasus Riset secara mendalam dan rinci serta menyeluruh dari suatu objek tertentu selama kurun waktu tertentu Kelebihan riset lebih mendalam , dapat menemukan hubungan- hubungan yang tidak diduga

5 C. Metode Deskriptif (Lanjutan...)
Kelemahan kajian relatif kurang luas dan mendalam, sulit digeneralisasikan, ada kecenderungan mengarah ke subjektivitas Survei Riset Pengembangan Metode Longitudinal : mempelajari sampel dalam waktu yang panjang Metode cross sectional : mempelajari sampel dari berbagai strata

6 C. Metode Deskriptif (Lanjutan...)
4. Riset Lanjutan (Follow Up Study) Apabila peneliti ingin mengetahui perkembangan lanjutan dari subyek setelah diberi perlakuan tertantu atau setelah kondisi tertentu 5. Riset Dokumen (Content Analysis) Pengumpulan data dan informasi melalui pengujian arsip 6. Riset Kecenderungan (Tren Analysis) Melihat kondisi di masa depan dengan membuat proyeksi 7. Riset Korelasi (Correlational Study)

7 D. Metode Eksperimen Karakteristik metode eksperimen
Variabel bebas adalah variabel yang dimanipulasi Semua variabel kecuali variabel terikat adalah konstan Pengaruh pemanipulasian variabel bebas atas variabel terikat dapat diamati atau diukur

8 E. Metode Kausal - Komparatif
Mengamati akibat dan kemudian mencoba mencari sebab Pencarian empirik yang sistematis dimana peneliti tidak dapat mengontrol variabel bebas karena peristiwa telah terjadi dan sifatnya tidak dapat dimanipulasi

9 F. Metode Partisipatoris
Prinsip-prinsip Memiliki ideologis Memberikan manfaat langsung kepada masyarakat Melibatkan semua partisipan yang terlibat dalam riset

10 G. Desain Riset Desain dalam Merencanakan Penelitian
Desain dalam Melaksanakan Penelitian Desain Sampel Desain Instrumen Desain Analisis Desain Administrasi

11 H. Jenis Desain Riset Desain Eksploratori
Mencari ide atau hubungan yang baru sehingga dapat dikatakan bahwa riset bertitik tolak pada variabel bukan fakta 2. Desain Deskriptif Menguraikan sifat atau karakteristik suatu fenomena 3. Desain Kausal Menganalisis hubungan variabel satu dengan variabel lain atau bagaimana variabel satu dapat mempengaruhi variabel lainnya

12 I. Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Penelitian kuantitatif menganalisis berdasarkan analisis matematik Penelitian kualitatif menggunakan data skala nominal, ordinal atau interval yang semua dapat dikategorikan

13 Thank You


Download ppt "Metode dan Desain Riset"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google