Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHarjanti Jayadi Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
TUTORIAL TATAP MUKA IPEM4428 Ekonomi Pemerintahan
2
Tujuan Instruksional Umum
Setelah mempelajari mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu menerapkan teori atau konsep ekonomi pemerintahan dalam praktik kehidupan berorganisasi
3
PERTEMUAN KE-1
4
Tujuan Instruksional Khusus
Menjelaskan konsep pengelolaan keuangan negara
5
Pokok Bahasan : Pengertian dan Lingkup Keuangan Negara
Pengeluaran Negara Penerimaan Negara Pengelolaan dan Kekuasaan dalam Pengelolaan Keuangan Negara
6
Pengertian Keuangan Negara
Dalam arti sempit: bagaimana pemerintah mencari sumber dana kemudian bagaimana melakukan pembelanjaan untuk mencapai tujuan pemerintah b Dalam arti luas: kegiatan pemerintah dalam menyediakan barang publik c Sebagai suatu ilmu: ilmu yang mempelajari bagaimana pemerintah mencari sumber-sumber dana dan bagaimana menggunakannya untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan
7
Lingkup Keuangan Negara
1. Pengeluaran Negara, yaitu bagaimana pemerintah melakukan pengeluarannya 2. Penerimaan Negara, meliputi sumber-sumber pendapatan negara 3. Administrasi Negara, menyangkut pelaksanaan keuangan negara 4. Stabilisasi dan pertumbuhan, yaitu pengaruh penerimaan dan pengeluaran negara terhadap perekonomian
8
Mengadakan Pinjaman Paksa Memungut Pajak Menarik iuran dan pungutan
Hak Negara Mencetak uang Melakukan Pinjaman Mengadakan Pinjaman Paksa Memungut Pajak Menarik iuran dan pungutan
9
Kewajiban Negara: Kewajiban menyelenggarakan tugas-tugas negara
Kewajiban membayar tagihan dari pihak ketiga
10
Pengeluaran Negara Pengeluaran negara merupakan konsekuensi dari kegiatan yang akan dilakukan maka terjadi peningkatan pengeluaran pemerintah merupakan indikator meningkatnya kegiatan pemerintah baik dilihat dari aspek kuantitas maupun kualitas
11
Peran pemerintah sangat diperlukan untuk: (Atep, 2004)
Pengendalian inflasi dan deflasi Penyediaan barang publik Keharusan melakukan monopoli dan monopsoni Menjaga stabilitas produksi Pengambilalihan risiko ekonomi Perbedaan antara biaya dan manfaat sektor privat dan sosial Menjaga keseimbangan pendapatan masyarakat
12
Fungsi Pemerintah (Richard Musgrave)
Allocation branch Distribution branch Stabilization branch
13
Fungsi Pemerintah (Pembukaan UUD 1945)
Melindungi segenap bangs Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia Memajukan kesejahteraan umum Mencerdaskan kehidupan bangsa Ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasar pada kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial
14
Jenis Pengeluaran Pemerintah Menurut Tujuannya
Pengeluaran untuk investasi Pengeluaran untuk kesejahteraan rakyat Pengeluaran untuk penghematan masa yang akan datang Pengeluaran untuk menambah kesempatan kerja dan daya beli
15
Jenis Pengeluaran Pemerintah menurut Sifatnya
Self liquiditing Non self liquiditing Semi self liquiditing
16
Prinsip Pengeluaran Pemerintah
moralita nasionalita Kerakyatan Rasionalita Fungsionalita Perkembangan Keseimbangan dan keadilan
17
Sumber-Sumber Penerimaan Negara
Pajak Retribusi Keuntungan dari Perusahaan Negara Denda dan Sita Sumbangan, Hadiah, dan Hibah Pencetakan Uang Pinjaman atau Utang Undian Negara
18
Prinsip Pemungutan Pajak (Adam Smith)
Equality and Equity Certainty Convenience of Payment Ecconomics of Collection
19
Prinsip Pengelolaan Keuangan Negara (UU No. 17 Tahun 2003)
Efisiensi Ekonomis Efektif Transparan Keadilan Kepatutan
20
Asas Keuangan Negara Asas tahunan Asas Universalitas Asas Kesatuan
Asas Spesialis Asas Akuntabilitas berorientasi pada hasil Asas Profesionalitas Asas Proporsionalitas Asas Keterbukaan Asas Pemeriksaan Keuangan
21
Sampai ketemu di pertemuan ke-2
Terima Kasih….. Sampai ketemu di pertemuan ke-2
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.