Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Contoh Soal Persamaan Gelombang

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Contoh Soal Persamaan Gelombang"— Transcript presentasi:

1 Contoh Soal Persamaan Gelombang
Suatu gelombang sinusoidal bergerak dalam arah x-positif, mempunyai amplitudo 15,0 cm, panjang gelombang 40,0 cm, dan frekuensi 8,0 Hz. Posisi vertikal dari elemen medium pada t = 0 dan x = 0 adalah 15,0 cm seperti pada gambar. a). Tentukan bilangan gelombang, periode, kecepatan sudut, dan kecepatan gelombang tersebut. b). Tentukan tetapan fasa dan tuliskan bentuk umum fungsi gelombang

2 Penyelesaian a). Bilangan gelombang, periode, kecepatan sudut, dan kecepatan gelombang tersebut.

3 Penyelesaian b). Tetapan fasa dan tuliskan bentuk umum fungsi gelombang. Karena A = 15,0 cm dan Y = 15,0 cm pada t = 0 dan x = 0, maka Atau tetapan fasa,  = /2 = 900

4 Gelombang Bunyi (Sound Wave)
Frekuensi 20 – Hz (audible frequensi) Frekuensi bunyi lebih kecil 20 Hz dinamakan infrasonics Frekuensi bunyi lebih besar Hz, dinamakan ultrasonics Batasan intensitas gelombang bunyi yang dapat diterima oleh indera dengan manusia, W/m2 sd 1 W/m2. Intensitas terendah dinamakan ambang pendengaran (Io)dan intensitas tertinggi dinamakan ambang rasa sakit

5 Intensitas dan Taraf Bunyi
Intensitas gelombang bunyi merupakan, energi bunyi yang melalui permukaan sebesar satu satuan luas, tiap satu satuan waktu : E = Energi gelombang bunyi P = daya gelombang bunyi t = waktu I = Intensitas gelombang bunyi

6 Apabila daya gelombang tetap (konstan), gelombang yang menjalar ke semua arah (tiga dimensi), maka perbandingan intensitas pada jarak r1 dan r2 adalah: r1 r2 Perbandingan intensitas bunyi pada r1 dan r2 adalah : S

7 Soal Sebuah ledakan dinamit pada eksplorasi seismik mempunyai intensitas sebesar 1 W/m2 pada jarak 1 meter dari sumber ledakan,berapakan intensitas bunyi ledakan dinamit tersebut pada jarak 100 meter ?

8 Taraf Intensitas Taraf intensitas bunyi dinyatakan sebagai logaritma perbandingan intensitas gelombang dan intensitas ambang, yaitu: Taraf intensitas, lebih umum dinyatakan dalam satuan desibel (dB) yaitu:

9 Soal Sebuah ledakan dinamit pada eksplorasi seismik mempunyai taraf intensitas sebesar 100 dB pada jarak 1 meter dari sumber ledakan, berapakan taraf intensitas ledakan dinamit tersebut pada jarak 100 meter ?


Download ppt "Contoh Soal Persamaan Gelombang"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google