Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHartono Hartono Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
STUDI PUSTAKA Rancangan sel surya organik yang lebih baik terdiri dari dua lapisan semikonduktor organik berbeda, disebut organic heterojunction, yang terdiri dari dua material semikonduktor aktif, yaitu material donor elektron dan material akseptor elektron. Medan listrik antar dua permukaan akan timbul, yang akan memisahkan pasangan elekton dan hole (eksiton). Pemisahan eksiton pada donor-acceptor organik (organic heterojunction) lebih efisien dibandingkan dengan pemisahan eksiton pada organic homojunction.
2
STUDI PUSTAKA Modifikasi dari sistem sel surya organik heterojunction, dibentuk sistem sel surya heterojunction hibrid organik/anorganik. Strukturnya terdiri dari lapisan anorganik tipe-n seperti CdS, TiO2, ZnO, dsb. Dan lapisan organik tipe-p seperti polythiophene atau turunannya. Tujuannya untuk meningkatkan pemisahan eksiton pada dua lapisan donor (organik) -acceptor (anorganik) sehingga menurunkan laju rekombinasi di dalam material bulk.
3
ROADMAP Tahun Judul Penelitian Hasil Publikasi 2000-2003
Pengembangan sel surya fotoelektrokimia berbasis film tipis CdS VOC > 0,4 V, ISC > 0,2 mA 2 judul Pengembangan sel surya nanokristal TiO2 tersensitisasi dye dengan elektrolit padat VOC > 0,5 V, ISC > 0,2 mA, efisiensi sekitar 1,5% 3 judul Pengembangan lapisan tipis ZnO dan TiO2, untuk aplikasi sel surya fotoelektrokimia. VOC > 0,5 V, ISC > 200 mA 4 judul Sintesis nanokristal TiO2 untuk aplikasi sel surya tersensitsasi dye alami VOC sekitar 0,5 V, ISC > 200 mA Pengembangan sel surya hibrid CdS/Klorofil/Polianilin VOC sekitar 0,5 V, ISC > 0,2 mA 2010 Pengembangan sel surya fotoelektrokimia padat menggunakan CdS dan elektrolit polimer VOC > 0,6 V, ISC > 0,3 mA Belum dipublikasi Pengembangan modul sel surya hibrid organik/anorganik Target: VOC> 0,6 V, ISC > 0,5 mA dan efisiensi 4% Target: Menghasilkan model sel surya sederhana Ditargetkan 2 publikasi per tahun
4
METODE PENELITIAN TAHAPAN PENELITIAN: Penelitian ini dirancang dalam 2 tahun Pembuatan dan Karakterisasi Lapisan Tipis CdS Pembuatan dan Karakterisasi Lapisan Tipis Polythiophene Pembentukan dan Karakterisasi Sel Surya Pembentukan dan Karakterisasi Modul Sel Surya Tahun II Tahun I
5
METODE PENELITIAN PEMBUATAN LAPISAN TIPIS CdS: Chemical Bath Deposition (CBD) Hotplate Stirrer Termometer Substrat Stirrer Larutan deposisi Air Bahan: 20 mL CdCl2 (0,02 M) 25 ml NH4OH 25 % 10 mL Thiourea (0.1 M) 150 mL air destilasi Kondisi Deposisi: 70o C, di aduk selama 1 – 2 jam, bergantung ketebalan uang diinginkan Film tipis CdS yang dihasilkan dikarakterisasi struktur dan sifat optiknya.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.